Anda di halaman 1dari 1

KEGIATAN BELAJAR 2

1.      Sesuai dengan tugas pokok dan fungsi guru manakah yang menjadi prioritas yang
dikembangkan terkait kesiapan Saudara untuk menjadi guru yang idel untuk abad 21? Kb 3 h
7
2.      Diskusikan bersama kelompok profil guru yang memesona menurut versi kelompok
Saudara lalu berikan penjelasan seperlunya 24 25

JAwaban
1.

Tugas pokok dan fungsi guru semakin mendapatkan tantangan penyesuaian dalam
menghadapi tantangan abad 21. Guru selama melaksanakan tugas pokok dan fungsinya harus
menyesuaikan tuntutan perkembangan ipteks, masyarakat dan kebutuhan peserta didik. Guru
perlu kreatif dan inovatif di dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsinya bahkan dituntut
mampu memprediksi perkembangan tugas pokok dan fungsinya. Selain itu, Guru dalam
melaksanakan pembelajaran sebagai inti aktifitas di sekolah, semestinya menunjukkan
kompetensi kepribadian dan kompetensi sosial salah satunya adalah penampilan memesona di
depan peserta didik. Selain penjelasan mudah dipahami, penguasaan keilmuan benar, canggih
menguasai teknologi, mau mendengar peserta didik, berempati atas kondisi peserta didik, dan
pandai mengelola kelas sangat diperlukan.

Anda mungkin juga menyukai