Anda di halaman 1dari 3

SABTU, 12 SEPT.

20

Pengertian dan Contoh Expressing

Happiness

a. Pengertian Happiness (kegembiraan)

Kegembiraan (happiness) adalah bentuk dari emosi atau mood. Ungkapan rasa kegembiraan

(expressing happiness) adalah suatu ungkapan yang digunakan untuk menunjukkan kepada

seseorang bahwa anda merasa senang. Dengan kata lain, expressing of happiness digunakan

untuk mengungkapkan rasa kegembiraan ketika kita berhasil melakukan sesuatu. Ungakapn rasa

kegembiraan dapat kita ungkapkan dengan berbagai bentuk. Seperti dengan kata-kata (words),

gerak tubuh (gestures), dan mimik muka (face expression). Kita sering menggunakan kata-kata

dalam mengungkapkan rasa kegembiraan. Dalam kehidupan sehari-hari. Tidak jarang juga kita

menggunakan gestures (gerak tubuh) dan mimik muka (face expression). Setiap orang memiliki

hak untuk mengungkapkan ras kegembiraan dengan cara apapun. Ungkapan tersebut merupakan

suatu simbol saja, yang terpenting adalah pesan dari ungkapan tersebut.

b. Contoh Expressing Happiness (ungkapan kegembiraan)

Kita dapat mengungkapkan rasa kegembiraan dengan berbagai cara. Kali ini, kita akan

melihat contoh ungakapan rasa kegembiraan dalam bentuk kata-kata seperti di bawah ini:

1. I’m happy because I get the surprise from my parents.


Aku bahagia karena aku mendapatkan kejutan dari orang tuaku.

2. Fantastic1 You can reach it. I am proud of you.

Luar biasa! Kamu dapat mencapainya. Aku bangga padamu.

3. Great! I will go there soon.

Bagus. Pergi kesana secepatnya.

4. I’m very happy today! I have a new motorcycle.

Aku sangat bahagia sekarang! Aku mempunyai motor baru.

5. You make me happy. I never forget of this moment and I will always to remember it in

my life.

Kamu membuatku bahagia. Aku tidak akan pernah lupa pada peristiwa ini dan akan selalu

mengingatnya dalam hidupku.

6. I’m so glad that you are the best graduation in this year

Aku sangat senang bahwa kamu adalah lulusan terbaik tahun ini.

7. Oh, I’m so happy because you came to my house.

Oh, aku sangat bahagia karena kamu datang ke rumahku.

8. I can’t say how pleased I am because I can go to India to see Taj mahal. I don’t believe it.

Aku tidak bisa mengatakan betapa bahagianya aku bisa pergi ke India untuk melihat Taj mahal.

Aku tidak percaya ini.

9. I had a splendid time there.

Aku mempunyai waktu yang baik sekali disana.

10. What a marvelous place I’ve ever soon.

Betapa bagusnya tempat yang pernah aku datangi.

11. It’s an outstanding adventure.

Ini adalah sebuah petualangan yang sungguh luar biasa.


12. It’s an interesting experience.

Ini adalah sebuah pengalaman yang menarik.

13. It’s an a sensational trip.

Ini adalah perjalanan yang penuh sensasi.

TUGAS

BUATLAH DIALOG DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI KETIKA BERCAKAP DENGAN TEMANMU ADA

PERASAAN GEMBIRA

Anda mungkin juga menyukai