Anda di halaman 1dari 25

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Satuan Pendidikan : SD Kharisma
Kelas/semester : II (Dua)/ 1
Tema 1 : Hidup Rukun
Sub Tema 2 : Hidup Rukun di Tempat Bermain
Pembelajaran :1
Waktu : 5 x 35 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan bertanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


Matematika
Kompetensi Dasar
3.2 Membandingkan dua bilangan cacah
4.2 Mengurutkan bilangan-bilangan dari bilangan terkecil ke bilangan terbesar atau
sebaliknya.

Indikator
3.2.1 Membandingkan dua kumpulan benda dengan istilah lebih banyak, sama banyak, atau
lebih sedikit.
4.2.1 Mengurutkan bilangan dari yang terkecil ke terbesar dengan mengelompokkan benda-
benda di sekitar

Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar
3.1 Mengenal ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang terdapat dalam teks cerita atau
lagu yang menggambarkan sikap hidup rukun
4.1 Mengulang ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam cerita atau lagu anak-anak
dengan bahasa yang santun

Indikator
3.1.4 Menyebutkan isi teks cerita atau lagu yang berisi ajakan yang berkaitan dengan sikap
hidup rukun.
4.1.4 Menyebutkan kembali kalimat ajakan dalam teks cerita atau lagu yang disimaknya
yang berkaitan dengan sikap hiudp rukun dengan bahasa yang santun.

SBdP
Kompetensi Dasar
3.3 Memahami gerak keseharian dalam tari.
4.3 Meragakan gerak keseharian dalam tari

Indikator
3.3.1 Mengidentifikasi arah gerak kepala
3.3.2 Mengidentifkasi arah gerak tangan
3.3.3 Mengidentifikasi arah gerak kaki
4.3.1 Melakukan gerak bagian kepala dengan hitungan
4.3.2 Melakukan gerak bagian tangan dengan hitungan (misalnya melambai satu tangan,
dua tangan, mencangkul, memetik, memukul, dan lain sebagainya)
4.3.3 Melakukan gerak bagian kaki dengan hitungan

C. Tujuan Pembelajaran:
1. Dengan membaca, siswa mampu menyebutkan dan menuliskan kalimat ajakan
2. Dengan memperagakan, siswa mampu menirukan gerakan tangan, kepala, dan kaki
3. Dengan berhitung, siswa mampu membandingkan bilangan

D. Materi Pembelajaran :
 Kalimat ajakan
 Menirukan gerakan tangan, kepala, dan kaki
 Membandingkan bilangan menggunakan kubus satuan

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah, Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan Demonstrasi

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


ALOKASI
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Siswa memulai kegiatan dengan berdoa. 10 menit
2. Guru memulai kelas dengan meminta siswa untuk menceritakan
Hidup Rukun di Tempat Bermainnya.
Kegiatan Inti 1. Siswa diminta untuk membaca teks yang ada di buku (hal. 31, 185
buku teks tematik terpadu 2a) (mengamati) menit
2. Guru menstimulus siswa untuk menyebutkan kalimat ajakan
yang ada pada teks (hal. 31, buku teks tematik terpadu 2a)
(mencoba)
3. Siswa diminta untuk menulis kalimat ajakan dan
memperagakannya di depan kelas (mencoba dan
mengkomunikasikan)
4. Siswa diminta berganti pakaian olahraga dan menuju ke
lapangan
5. Guru meminta siswa laki-laki untuk bermain sepak bola dan
siswa perempuan bermain ular naga (mencoba)
6. Setelah bermain siswa diminta untuk duduk rapi di lapangan
7. Siswa mengamati guru yang sedang menjelaskan bahwa ketika
bermain siswa melakukan gerakan yang berbeda-beda
(mengamati)
8. Guru meminta siswa untuk mengikuti gerakan yang dilakukan
oleh guru mulai ndari gerakan kepal, tanggan, dan kaki
(mencoba)
9. Siswa diminta untuk berganti pakaian dan kembali menuju ke
kelas
10.Guru meminta siswa untuk mengamati teks yang ada pada buku
(hal. 33, buku teks tematik terpadu 2a) (mengamati)
11.Siswa diminta untuk membandingkan bilangan dengan
menggunakan kubus satuan (mencoba)
12.Dengan bimbingan guru, siswa dapat mencari jawaban dari
pertanyaan ayo berlatih. (hal. 33, buku teks tematik terpadu 2a)
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.

G. Sumber, alat dan media pembelajaran


 Buku Tematik Terpadu Tema Hidup Rukun (2a)
 Alat permainan sepak bola untuk digunakan pada saat olah raga

H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta
No Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai

2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)

3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan (Bahasa Indonesia KD 3.1 dan KD 4.1)
Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)
Pengetahuan:
Ketepatan
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Menyebutkan
Ungkapan di ungkapan di ungkapan di
ungkapan Semua ungkapan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat
dengan disebutkan salah
disebutkan disebutkan disebutkan
bantuan guru
dengan benar dengan benar dengan benar
(KD 3.1)

Keterampilan:
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Ketepatan
ungkapan di ungkapan di ungkapan di
menyebutkan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat Semua ungkapan
ungkapan
disebutkan disebutkan disebutkan disebutkan salah
tanpa bantuan
dengan benar dengan benar dengan benar
guru
(KD 4.1)

Sikap: Suara lantang, Suara lantang, Suara kurang Suara kurang


Percaya diri pandangan ke pandangan ke lantang, lantang, muka
pandangan ke
depan tanpa depan dengan
depan dengan menunduk
bantuan guru bantuan guru.
bantuan guru

Penilaian: Observasi (Pengamatan)


Rubrik Penilaian Keterampilan Mempraktikkan gerak bagian kepala dan tangan dengan
hitungan
Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)

Kemampuan Sebagian besar Hanya sebagian


Kemampuan mempraktikkan gerakan kecil gerakan Belum bisa
mempraktikkan gerakan dipraktikkan dipraktikkan mempraktikkan
sempurna dengan baik dengan baik

Kesesuai Seluruh Sebagian besar Hanya sebagian


Belum bisa
gerakan gerakan gerakan kecil gerakan
mempraktikkan
dengan dipraktikkan dipraktikkan dipraktikkan
sesuai hitungan
hitungan sesuai hitungan sesuai hitungan sesuai hitungan

Makassar, 16 Juli 2018

Kepala Sekolah Guru Kelas II

Himala Praptami Adys, S.Pd, M.Pd Samania Ayu Sari Intang, S.S

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Satuan Pendidikan : SD Kharisma
Kelas/semester : II (Dua)/ 1
Tema 1 : Hidup Rukun
Sub Tema 2 : Hidup Rukun di Tempat Bermain
Pembelajaran :2
Waktu : 5 x 35 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan bertanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar:
3.1 Mengenal ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang terdapat dalam teks cerita atau
lagu yang menggambarkan sikap hidup rukun
4.1 Mengulang ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam cerita atau lagu anak-anak
dengan bahasa yang santun

Indikator
3.1.4 Menyebutkan isi teks cerita atau lagu yang berisi ajakan yang berkaitan dendang sikap
hidup rukun melalui kegiatan menyimak.
4.1.4 Menyebutkan kembali ajakan dalam teks cerita atau lagu yag disimaknya berkaitan
dengan sikap hidup rukun dengan bahasa yang santun

PJOK
Kompetensi Dasar
3.1 Memahami prosedur gerak variasi pola gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional
4.1 Mempraktikkan prosedur gerak variasi pola gerak dasar lokomotor sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan
sederhana dan atau tradisional

Indikator
3.1.2 Menjelaskan prosedu gerakan berlari ke berbagai arah sesuai dengan konsep tubuh,
riang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permaian sederhana dan atau
tradisional.
4.1.2 Mempraktikkan gerak berlari ke berbagai arah sesuai dengan konsep tubuh, ruang,
usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana.

PPKn
Kompetensi Dasar
3.1 Memahami hubungan simbol dan sila-sila dalam lambang negara Garuda Pancasila.
4.1 Menceritakan hubungan simbol dan sila-sila dalam Pancasila
Indikator
3.1.8 Menunjukkan contoh perilaku di tempat bermain yang sesuai dengan sila pertama
Pancasila
3.1.9 Menunjukkan contoh perilaku di tempat bermain yang sesuai dengan sila kedua
Pancasila
4.1. 7 Menceritakan tentang pengalaman menerapkan sila pertama Pancasila di tempat
bermain
4.1.8 Menceritakan tenang pengalaman menerapka sila kedua Pancasila di tempat bermain

C. Tujuan Pembelajaran:
1. Dengan membaca, siswa mampu menyebutkan kalimat ajakan
2. Dengan memperagakan, siswa mampu bermain elang dan anak ayam
3. Dengan menulis, siswa mampu menuliskan pengalaman tentang hidup rukan dengan
teman di buku
4. Dengan membaca, siswa mampu menceritakan pengalaman menerapkan sila kesatu
dan kedua di tempat bermain

D. Materi Pembelajaran :
 Menyebutkan kalimat ajakan
 Bermain elang dan anak ayam
 Hidup rukun dengan teman
 Penerapan sila kesatu dan kedua di tempat bermain

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah, Diskusi, Eksplorasi dan Demonstrasi

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


ALOKASI
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Siswa memulai kegiatan dengan berdoa. 10 menit
2. Guru menstimulus siswa untuk menyebutkan beberapa contoh
kalimat ajakan
Kegiatan Inti 1. Guru meminta siswa membaca percakapan yang ada di buku 185 menit
(hal. 35, buku teks tematik terpadu 2a) (mengamati)
2. Siswa diminta untuk menggaris bawahi kalimat ajakan yang ada
pada percakapan tersebut (hal. 35, buku teks tematik terpadu
2a) (menalar)
3. Siswa diminta untuk berganti pakaian olahraga dan menuju ke
lapangan
3 Guru membagi siswa menjadi 3 peran yaitu sebagai elang,
induk ayam, dan anak ayam.
4 Siswa mengamati guru yang sedang menjelaskan cara bermain
permainan elang dan anak ayam (mengamati)
5 Siswa diminta bermain secara rukun dengan teman bermain
(mencoba)
6 Siswa diminta berganti pakaian dan kembali ke kelas
7 Siswa diminta mengamati teks bacaan yang ada pada buku
(hal. 37, buku teks tematik terpadu 2a) (mengamati)
8 Guru meminta siswa menuliskan pengalaman seperti contoh
teks yang ada pada buku tentang kerukunan dengan teman
bermain (menalar dan mencoba)
9 Guru meminta siswa membaca percakapan yang ada pada buku
(hal. 38, buku teks tematik terpadu 2a) (mengamati)
10 Siswa diminta menuliskan apa isi dari sila pertama dan sila
kedua, kemudian menceritakan pengalaman mereka
menerapkan sila tersebut di depan kelas (menalar dan
mengkomunikasikan)
11 Dengan bimbingan guru. Siswa dapat mencari jawaban dari
pertanyaan ayo berlatih. (hal. 39, buku teks tematik terpadu
2a)
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.

G. Media, Alat dan Sumber Belajar


 Buku Tematik Terpadu Tema Hidup Rukun (2a)

I. Penilaian
2. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta
No Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai

2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)

3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan bercerita penerapan sila pada pancasila
Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)

Ketepatan
50% atau lebih
menunjukkan 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
contoh perilaku benar
sila pertama

Ketepatan
50% atau lebih
menunjukkan 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
contoh perilaku benar
sila kedua
Keterampilan: 50% atau lebih
75% atau lebih Semua salah
Ketepatan Semua benar benar
benar
daftar simbol

Ketepatan
50% atau lebih
cerita 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
penerapan sila benar
pertama

Ketepatan
50% atau lebih
cerita 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
penerapan sila benar
kedua

Suara kuran
Suara lantang, Suara kurang
Sikap: Percaya lantang, muka
muka lantang, muka Suara pelan, muka
Diri menghadap ke
menghadap ke menghadap ke menunduk
depan dengan
depan depan
bantuan guru

Rubrik Penilaian Keterampilan (Bahasa Indonesia KD 3.1 dan KD 4.1)


Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)
Pengetahuan:
Ketepatan
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Menyebutkan
Ungkapan di ungkapan di ungkapan di
ungkapan Semua ungkapan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat
dengan disebutkan salah
disebutkan disebutkan disebutkan
bantuan guru
dengan benar dengan benar dengan benar
(KD 3.1)

Keterampilan:
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Ketepatan
ungkapan di ungkapan di ungkapan di
menyebutkan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat Semua ungkapan
ungkapan
disebutkan disebutkan disebutkan disebutkan salah
tanpa bantuan
dengan benar dengan benar dengan benar
guru
(KD 4.1)

Suara kurang
Suara lantang, Suara lantang,
lantang, Suara kurang
pandangan ke pandangan ke
Sikap: pandangan ke lantang, muka
depan tanpa depan dengan
Percaya diri depan dengan menunduk
bantuan guru bantuan guru.
bantuan guru

Tabel Penilaian Melakukan permainan berlari berpasangan


No. Kriteria Terlihat (v) Belum Terlihat (v)
1 Siswa mampu mengikuti
instruksipermainan berlari
berpasangan
2 Siswa terlibat aktif dalam melakukan
permainan
3 Siswa mengungkapkan perasaan dan
pendapatnya setelah melakukan
permainan

Makassar, 16 Juli 2018

Kepala Sekolah Guru Kelas II

Himala Praptami Adys, S.Pd, M.Pd Samania Ayu Sari Intang, S.S
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SD Kharisma
Kelas/semester : II (Dua)/ 1
Tema 1 : Hidup Rukun
Sub Tema 2 : Hidup Rukun di Tempat Bermain
Pembelajaran :3
Waktu : 5 x 35 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan bertanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar:
3.1 Mengenal ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang terdapat dalam teks cerita atau
lagu yang menggambarkan sikap hidup rukun
4.1 Mengulang ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam cerita atau lagu anak-anak
dengan bahasa yang santun

Indikator
3.1.5 Menemukan makna ajakan yang terdapat dalam teks cerita atau lagu yang berisi
ungkapan yang berkaitan dengan sikap hidup rukun.
4.1.5 Melatih ajakan yang terdapat pada teks cerita atau lagu yang berkaitan dengan sikap
hidup rukun secara lisan dengan bahasa yang santun

Matematika
Kompetensi Dasar
3.2 Membandingkan dua bilangan cacah.
4.2 Mengurutkan bilangan-bilangan dari bilangan terkecil ke bilangan terbesar atau
sebaliknya

Indikator
3.2.2 Membubuhkan tanda < atau > di antara dua bilangan cacah
4.2.2 Mengurutkan bilangan dari yang terkecil ke yang terbesar dan sebaliknya.

SBdP
Kompetensi Dasar
3.3 Memahami gerak keseharian dalam tari
4.3 Meragakan gerak keseharian dalam tari

Indikator
3.3.1 Mengidentifikasi arah gerak kepala
3.3.2 mengidentifikasi arah gerak tangan
3.3.3 mengidentifikasi arah gerak kaki
3.3.4 mengidentifikasi koordinasi gerak
4..3.1 melakukan gerak bagian kepala dengan hitungan
4.3.2 melakukan gerak bagian tangan dengan hitungan
4.3.3 melakukan gerak bagian kaki dengan hitungan
4.3.4 melakukan gerak koordinasi kepala, tangan, dan kaki dengan hitungan

C. Tujuan Pembelajaran:
1. Dengan mengamati, siswa mampu menari menggunakan gerakan bermain
2. Dengan bermain peran, siswa mampu memperagakan sebuah percakapan
3. Dengan berhitung, siswa mampu membandingkan bilangan menggunakan tanda “<”
dan “>”

D. Materi Pembelajaran :
 Menari menggunakan gerakan bermain
 Membuat dan memperagakan percakapan
 Membandingkan bilangan menggunakan tanda “<” dan “>”

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah,Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan Demonstrasi

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


ALOKASI
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Siswa memulai kegiatan dengan berdoa. 10 menit
2. Guru bertanya kepada siswa siapa diantara siswa yang pernah
melakukan tarian
Kegiatan Inti 1. Guru meminta siswa mengamati gambar Nina yang sedang 185 menit
menari pada buku (hal. 40, buku teks tematik terpadu 2a)
(mengamati)
2. Siswa diminta untuk melakukan gerakan tarian tersebut
(mencoba)
3. Siswa dibimbing oleh guru membuat gerakan tarian dengan
menggunakan gerakan bermain (menalar dan mencoba)
4. Siswa diminta membaca percakapan Nina dan Made yang ada
pada buku (hal. 41, buku teks tematik terpadu 2a) (mengamati)
5. Guru meminta siswa membuat percakapan tentang ajakan pada
teman dan memperagakannya di depan kelas (mencoba dan
mengkomunikasikan)
6. Siswa diminta mengamati teks pada buku (hal. 42, buku teks
tematik terpadu 2a)
7. Siswa mengamati guru yang menjelaskan tentang cara
membandingkan bilangan dengan tanda “<” dan “>”
(mengamati dan menalar)
8. Pada akhir kegiatan, siswa diminta untuk mengerjakan soal
latihan. (hal. 43, buku teks tematik terpadu 2a)
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.

G. Media, Alat dan Sumber Belajar


 Buku Tematik Terpadu Tema Hidup Rukun (2a)
 Alat musik atau radio untuk memperagakan tarian
J. Penilaian
3. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta
No Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai

2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)

3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan (Bahasa Indonesia KD 3.1 dan KD 4.1)
Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)
Pengetahuan:
Ketepatan
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Menyebutkan
Ungkapan di ungkapan di ungkapan di
ungkapan Semua ungkapan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat
dengan disebutkan salah
disebutkan disebutkan disebutkan
bantuan guru
dengan benar dengan benar dengan benar
(KD 3.1)

Keterampilan:
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Ketepatan
ungkapan di ungkapan di ungkapan di
menyebutkan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat Semua ungkapan
ungkapan
disebutkan disebutkan disebutkan disebutkan salah
tanpa bantuan
dengan benar dengan benar dengan benar
guru
(KD 4.1)

Suara kurang
Suara lantang, Suara lantang,
lantang, Suara kurang
pandangan ke pandangan ke
Sikap: pandangan ke lantang, muka
depan tanpa depan dengan
Percaya diri depan dengan menunduk
bantuan guru bantuan guru.
bantuan guru

Rubrik Penilaian Keterampilan Mempraktikkan gerak bagian kepala dan tangan dengan
hitungan
Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Perlu
(4) (3) (2) Pendampingan
(1)

Kemampuan Sebagian besar Hanya sebagian


Kemampuan mempraktikkan gerakan kecil gerakan Belum bisa
mempraktikkan gerakan dipraktikkan dipraktikkan mempraktikkan
sempurna dengan baik dengan baik

Kesesuai Seluruh Sebagian besar Hanya sebagian


Belum bisa
gerakan gerakan gerakan kecil gerakan
mempraktikkan
dengan dipraktikkan dipraktikkan dipraktikkan
sesuai hitungan
hitungan sesuai hitungan sesuai hitungan sesuai hitungan

Makassar, 16 Juli 2018

Kepala Sekolah Guru Kelas II

Himala Praptami Adys, S.Pd, M.Pd Samania Ayu Sari Intang, S.S
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SD Kharisma
Kelas/semester : II (Dua)/ 1
Tema 1 : Hidup Rukun
Sub Tema 2 : Hidup Rukun di Tempat Bermain
Pembelajaran :4
Waktu : 5 x 35 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan bertanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar:
3.1 Mengenal ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang terdapat dalam teks cerita atau
lagu yang menggambarkan sikap hidup rukun
4.1 Mengulang ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam cerita atau lagu anak-anak
dengan bahasa yang santun

Indikator
3.1.5 Menemukan makna ajakan yang terdapat dalam teks cerita atau lagu yang berisi
ungkapan yang berkaitan dengan sikap hidup rukun.
4.1.5 Melatih ajakan yang terdapat pada teks cerita atau lagu yang berkaitan dengan sikap
hidup rukun secara lisan dengan bahasa yang santun

SBdP
Kompetensi Dasar
3.3 Memahami gerak keseharian dalam tari
4.3 Meragakan gerak keseharian dalam tari

Indikator
3.3.1 Mengidentifikasi arah gerak kepala
3.3.2 mengidentifikasi arah gerak tangan
3.3.3 mengidentifikasi arah gerak kaki
3.3.4 mengidentifikasi koordinasi gerak
4..3.1 melakukan gerak bagian kepala dengan hitungan
4.3.2 melakukan gerak bagian tangan dengan hitungan
4.3.3 melakukan gerak bagian kaki dengan hitungan
4.3.4 melakukan gerak koordinasi kepala, tangan, dan kaki dengan hitungan

Matematika
Kompetensi Dasar
3.2 Membandingkan dua bilangan cacah.
4.2 Mengurutkan bilangan-bilangan dari bilangan terkecil ke bilangan terbesar atau
sebaliknya.

Indikator
3.2.1 Membandingkan dua kumpulan benda dengan istilah lebih banyak, sama banyak,
kurang dari.
4.2.1 Mengurutkan bilangan dari yang terkecil ke yang terbesar dan seb

C. Tujuan Pembelajaran:
1. Dengan memperagakan, siswa mampu melakukan tarian menanam jagung
2. Dengan mengamati, siswa mampu menyebutkan kalimat ajakan yang ada pada syair
lagu
3. Dengan berhitung, siswa mampu membandingkan dan mengurutkan bilangan

D. Materi Pembelajaran :
 Menari tarian “Menanam Jagung”
 Membuat kalimat ajakan
 Membandingkan dan mengurutkan bilangan sesuai banyaknya

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah,Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan demonstrasi

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


ALOKASI
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Siswa memulai kegiatan dengan berdoa. 10 menit
2. Siswa bersama guru menyanyikan lagu “Menanam Jagung”
Kegiatan Inti 1. Siswa diminta untuk mengamati gambar Adi dan temannya 185
sedang menari (hal. 44, buku teks tematik terpadu 2a) menit
(mengamati)
2. Siswa dibimbing guru diminta melakukan tarian tersebut
bersama-sama denan kompak sesuai hitungan (mencoba)
3. Beberapa siswa diminta mengiringi dengan bernyanyi lagu
“Menanam Jagung” (mencoba)
4. Siswa diminta mengamati syair lagu “Menanam Jagung” dan
menyebutkan kalimat ajakan yang ada pada syair lagu (hal. 45,
buku teks tematik terpadu 2a) (mengamati dan menalar)
5. Guru meminta siswa membuat kalimat ajakan dengan maksud
yang sama dan ditulis di buku dengan huruf tegak bersambung
(menalar dan mencoba)
6. Siswa mengamati guru yang sedang menjelaskan cara
mengurutkan bilangan sesuai banyaknya. (mengamati dan
menalar)
7. Guru meminta siswa untuk mengurutkan bilangan dengan cara
membandingkan jumlahnya (menalar)
8. Pada akhir kegiatan, siswa diminta untuk mengerjakan soal
latihan. (hal. 43, buku teks tematik terpadu 2a)
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.

G. Media, Alat dan Sumber Belajar


 Buku Tematik Terpadu Tema Hidup Rukun (2a)
 Alat musik untuk mengiringi tarian menanam jagung
K. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta
No Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai

2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)

3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan (Bahasa Indonesia KD 3.1 dan KD 4.1)
Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)
Pengetahuan:
Ketepatan
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Menyebutkan
Ungkapan di ungkapan di ungkapan di
ungkapan Semua ungkapan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat
dengan disebutkan salah
disebutkan disebutkan disebutkan
bantuan guru
dengan benar dengan benar dengan benar
(KD 3.1)

Keterampilan:
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Ketepatan
ungkapan di ungkapan di ungkapan di
menyebutkan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat Semua ungkapan
ungkapan
disebutkan disebutkan disebutkan disebutkan salah
tanpa bantuan
dengan benar dengan benar dengan benar
guru
(KD 4.1)

Suara kurang
Suara lantang, Suara lantang,
lantang, Suara kurang
pandangan ke pandangan ke
Sikap: pandangan ke lantang, muka
depan tanpa depan dengan
Percaya diri depan dengan menunduk
bantuan guru bantuan guru.
bantuan guru

Rubrik Penilaian Keterampilan Mempraktikkan koordinasi gerakan kepala, tangan, dan


kaki dengan hitungan
Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Perlu
(4) (3) (2) Pendampingan
(1)

Kemampuan Sebagian besar Hanya sebagian


Kemampuan mempraktikkan gerakan kecil gerakan Belum bisa
mempraktikkan gerakan dipraktikkan dipraktikkan mempraktikkan
sempurna dengan baik dengan baik

Kesesuai Seluruh Sebagian besar Hanya sebagian


Belum bisa
gerakan gerakan gerakan kecil gerakan
mempraktikkan
dengan dipraktikkan dipraktikkan dipraktikkan
sesuai hitungan
hitungan sesuai hitungan sesuai hitungan sesuai hitungan

Makassar, 16 Juli 2018

Kepala Sekolah Guru Kelas II

Himala Praptami Adys, S.Pd, M.Pd Samania Ayu Sari Intang, S.S
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SD Kharisma
Kelas/semester : II (Dua)/ 1
Tema 1 : Hidup Rukun
Sub Tema 2 : Hidup Rukun di Tempat Bermain
Pembelajaran :5
Waktu : 5 x 35 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan bertanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar:
3.1 Mengenal ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang terdapat dalam teks cerita atau
lagu yang menggambarkan sikap hidup rukun
4.1 Mengulang ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam cerita atau lagu anak-anak
dengan bahasa yang santun
Indikator
3.1.6 Menyebutkan makna ajakan yang terdapat di dalam teks cerita atau lagu yang berisi
ajakan yang berkaitan dengan sikap hidup rukun.
4.1.6 Menggunakan ajakan yang berkatian dengan sikap hidup rukun dalam bentuk kalimat
sederhana dengan bahasa yang santun.

PPKn
Kompetensi Dasar
3.1 Memahami hubungan simbol dan sila-sila dalam lambang negara Garuda Pancasila.
4.1 Menceritakan hubungan simbol dan sila-sila dalam Pancasila.
Indikator
3.1.10 Menunjukkan perilaku di tempat bermain yang sesuai dengan sila ketiga Pancasila
4.1.9 Menceritakan pengalaman menerapkan sila ketiga Pancasila

PJOK
Kompetensi Dasar
3.1 Memahami prosedur gerak variasi pola gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional
4.1 Mempraktikkan prosedur gerak variasi pola gerak dasar lokomotor sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan
sederhana dan atau tradisional.
Indikator
3.1.2 Menjelaskan prosedur gerakan berlari ke berbagai arah sesuai dengan konsep tubuh,
riang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permaian sederhana dan atau
tradisional.
4.1.2 Mempraktikkan gerak berlari ke berbagai arah sesuai dengan konsep tubuh, ruang,
usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk permainan sederhana.

C. Tujuan Pembelajaran:
1. Dengan bermain peran, siswa mampu memperagakan sebuah percakapan
2. Dengan membaca, siswa mampu menceritakan pengalaman mereka
3. Dengan berdiskusi, siswa mampu menecritakan pengalaman menerapkan sila ketiga
4. Dengan memperagakan, siswa mampu mempraktikan gerakan berlari ke berbagai
arah
D. Materi Pembelajaran :
 Memperagakan sebuah percakapan
 Menceritakan pengalaman dengan kalimat ajakan
 Penerapan nilai sila ketiga
 Mempraktikan gerakan berlari ke segala arah

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah,Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan demonstrasi

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


ALOKASI
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Siswa memulai kegiatan dengan berdoa. 10 menit
2. Guru mengulang kembali materi tentang kalimat ajakan
Kegiatan Inti 1. Siswa diminta membaca percakapan yang ada pada buku (hal. 48, 185 menit
buku teks tematik terpadu 2a) (mengamati)
2. Guru meminta siswa memperagakan percakapan tersebut di depan
kelas bersama teman sebelahnya (mengkomunikasikan)
3. Siswa secara bersama-sama diminta membaca pengalaman Toni yang
ada di buku dengan nyaring (hal. 49, buku teks tematik terpadu 2a)
(mencoba)
4. Guru bertanya kepada siswa apakah pernah memiliki pengalaman
yang sama seperti Toni (menanya)
5. Siswa diminta menuliskan pengalamannya dan membacakannya di
depan kelas (mencoba dan mengkomunikasikan)
6. Siswa diminta mendiskusikan teks yang ada pada buku bersama
teman sebelahnya (hal. 50, buku teks tematik terpadu 2a) (menalar)
7. Guru meminta siswa menceritakan pengalamannya bergantian
dengan teman sebelahnya menerapkan nilai sila ketiga Pancasila
ketika bermain (menalar dan mengkomunikasikan)
8. Guru meminta siswa mengamati gambar yang ada pada buku (hal. 51,
buku teks tematik terpadu 2a) (mengamati)
9. Siswa diminta berganti pakaian olahraga dan menuju ke lapangan
10.Guru menjelaskan terlebihdahulu tata cara kegiatan berlari ke
berbagai arah yang akan dilakukan hari ini
11.Guru memberikan aba-aba kepada siswa menyebutkan kemana arah
mereka harus berlari (menalar)
12.Siswa diminta kembali berganti pakaian dan menuju ke kelas
13.Pada akhir kegiatan, siswa diminta untuk mengerjakan soal latihan.
(hal. 22, buku teks tematik terpadu 2a)
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.
G. Media, Alat dan Sumber Belajar
 Buku Tematik Terpadu Tema Hidup Rukun (2a)
 Alat yang dibutuhkan untuk bermain berlari ke berbagai arah
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
Perkembangan Prilaku
Nama Peserta
No Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
Didik
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai
2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)

3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan (Bahasa Indonesia KD 3.1 dan KD 4.1)
Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)
Pengetahuan:
Ketepatan
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Menyebutkan
Ungkapan di ungkapan di ungkapan di
ungkapan Semua ungkapan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat
dengan disebutkan salah
disebutkan disebutkan disebutkan
bantuan guru
dengan benar dengan benar dengan benar
(KD 3.1)

Keterampilan:
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Ketepatan
ungkapan di ungkapan di ungkapan di
menyebutkan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat Semua ungkapan
ungkapan
disebutkan disebutkan disebutkan disebutkan salah
tanpa bantuan
dengan benar dengan benar dengan benar
guru
(KD 4.1)

Suara kurang
Suara lantang, Suara lantang,
lantang, Suara kurang
pandangan ke pandangan ke
Sikap: pandangan ke lantang, muka
depan tanpa depan dengan
Percaya diri depan dengan menunduk
bantuan guru bantuan guru.
bantuan guru

Tabel Penilaian Melakukan permainan bentengan


No. Kriteria Terlihat (v) Belum Terlihat (v)
1 Siswa mampu mengikuti instruksi
permainan berlari bentengan
2 Siswa terlibat aktif dalam melakukan
permainan
3 Siswa mengungkapkan perasaan dan
pendapatnya setelah melakukan
permainan

Rubrik Penilaian Keterampilan bercerita penerapan sila pada pancasila


Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)

Pengetahuan:
Ketepatan 50% atau lebih
75% atau lebih Semua salah
memasangkan Semua benar benar
benar
simbol
Pancasila

Ketepatan
50% atau lebih
menunjukkan 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
contoh perilaku benar
sila kedua

Keterampilan: 50% atau lebih


75% atau lebih Semua salah
Ketepatan Semua benar benar
benar
daftar simbol

Ketepatan
50% atau lebih
cerita 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
penerapan sila benar
pertama

Ketepatan
50% atau lebih
cerita 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
penerapan sila benar
kedua

Suara kuran
Suara lantang, Suara kurang
Sikap: Percaya lantang, muka
muka lantang, muka Suara pelan, muka
Diri menghadap ke
menghadap ke menghadap ke menunduk
depan dengan
depan depan
bantuan guru
Makassar, 16 Juli 2018

Kepala Sekolah Guru Kelas II

Himala Praptami Adys, S.Pd, M.Pd Samania Ayu Sari Intang, S.S
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SD Kharisma
Kelas/semester : II (Dua)/ 1
Tema 1 : Hidup Rukun
Sub Tema 2 : Hidup Rukun di Tempat Bermain
Pembelajaran :6
Waktu : 5 x 35 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan bertanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar:
3.1 Mengenal ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang terdapat dalam teks cerita atau
lagu yang menggambarkan sikap hidup rukun
4.1 Mengulang ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam cerita atau lagu anak-anak
dengan bahasa yang santun

Indikator
3.1.6 Menyebutkan makna ajakan yang terdapat di dalam teks cerita atau lagu yang berisi
ajakan yang berkaitan dengan sikap hidup rukun.
4.1.6 Menggunakan ajakan yang berkatian dengan sikap hidup rukun dalam bentuk kalimat
sederhana dengan bahasa yang santun.

Matematika
Kompetensi Dasar
3.2 Membandingkan dua bilangan cacah.
4.2 Mengurutkan bilangan-bilangan dari bilangan terkecil ke bilangan terbesar atau
sebaliknya.gan menggunakan model konkret

Indikator
3.2.1 Membandingkan dua kumpulan benda dengan istilah lebih banyak, sama banyak,
kurang dari.
4.2.1 Mengurutkan bilangan dari yang terkecil ke yang terbesar dan sebaliknya

PPKn
Kompetensi Dasar
3.1 Memahami hubungan simbol dan sila-sila dalam lambang negara Garuda Pancasila.
4.1 Menceritakan hubungan simbol dan sila-sila dalam Pancasila.

Indikator
3.1.11 Menunjukkan contoh perilaku di rumah yang sesuai dengan sila keempat Pancasila.
3.1.12 Menunjukkan contoh perilaku di rumah yang sesuai dengan sila kelima Pancasila.
4.1.10 Menceritakan pengalaman menerapkan sila keempat Pancasila
4.1.11 Menceritakan pengalaman menerapkan sila kelima Pancasila.

C. Tujuan Pembelajaran:
1. Dengan menulis, siswa mampu menuliskan kembali ajakan dengan ejaan yang benar
2. Dengan membaca, siswa mampu menceritakan pengalaman menerapkan sila
keempat dan kelima
3. Dengan berhitung, siswa mampu membandingkan dan mengurutkan bilangan

D. Materi Pembelajaran :
 Menulis kembali dengan ejaan yang benar
 Menceritakan pengalaman penerapan sila keempat dan kelima
 Membandingkan dan mengurutkan bilangan

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Ceramah,Diskusi, Penugasan, Eksplorasi dan demonstrasi

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


ALOKASI
KEGIATAN DEKSKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Siswa memulai kegiatan dengan berdoa. 10 menit
2. Guru bersama siswa menyanyikan lagu dengan judul “Bermain”
Kegiatan Inti 1. Guru meminta siswa mengamati syair lagu “Bermain” (hal. 53, buku teks 185
tematik terpadu 2a) (mengamati) menit
2. Guru menanyamenstimulus siswa untuk menyebutkan kalimat ajakan
yang ada pada syair lagu (menalar)
3. Siswa diminta untuk menuliskan kembali ajakan tersebut dengan ejaan
yang benar (mencoba)
4. Siswa diminta membaca teks yang ada pada buku (hal. 54, buku teks
tematik terpadu 2a) (mengamati)
5. Guru menstimulis siswa untuk menyebutkan termasuk penerapan sila
keberapa cerita tersebut (menalar)
6. Siswa diminta menceritakan pengalaman penerapan sila keempat dan
kelima dan menceritakanya di depan kelas (mencoba dan
mengkomunikasikan)
7. Guru mengulas kembali materi tentang membandingkan dan
mengurutkan bilangan (menalar)
8. Guru membimbing siswa mengurutkan bilangan mulai dari yang terkecil
sampai terbesar (mencoba)
9. Pada akhir kegiatan, siswa diminta untuk mengerjakan soal latihan. (hal.
56, buku teks tematik terpadu 2a)
Kegiatan 1. Siswa membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15 menit
Penutup 2. Siswa menuliskan refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan.

G. Media, Alat dan Sumber Belajar


 Buku Tematik Terpadu Tema Hidup Rukun (2a)

4. Penilaian
4. Penilaian Sikap
No Nama Peserta Perkembangan Prilaku
Didik Rasa Ingin Tahu Kerjasama Tekun ketelitian
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C K
1
2
3
dst
Catatan:
SB = sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang
Berilah tanda centang () pada kolom yang sesuai

2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen penilaian: tes tertulis (skala 1—100)

3. Penilaian Keterampilan
Penilaian: Unjuk Kerja (Praktik)
Rubrik Penilaian Keterampilan (Bahasa Indonesia KD 3.1 dan KD 4.1)
Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)
Pengetahuan:
Ketepatan
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Menyebutkan
Ungkapan di ungkapan di ungkapan di
ungkapan Semua ungkapan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat
dengan disebutkan salah
disebutkan disebutkan disebutkan
bantuan guru
dengan benar dengan benar dengan benar
(KD 3.1)

Keterampilan:
Semua 75% atau lebih 50% atau lebih
Ketepatan
ungkapan di ungkapan di ungkapan di
menyebutkan
dalam kalimat dalam kalimat dalam kalimat Semua ungkapan
ungkapan
disebutkan disebutkan disebutkan disebutkan salah
tanpa bantuan
dengan benar dengan benar dengan benar
guru
(KD 4.1)

Suara kurang
Suara lantang, Suara lantang,
lantang, Suara kurang
pandangan ke pandangan ke
Sikap: pandangan ke lantang, muka
depan tanpa depan dengan
Percaya diri depan dengan menunduk
bantuan guru bantuan guru.
bantuan guru

Rubrik Penilaian Keterampilan bercerita penerapan sila pada pancasila


Perlu
Sangat Baik Baik Cukup
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2)
(1)

Ketepatan
50% atau lebih
menunjukkan 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
contoh perilaku benar
sila pertama
Ketepatan
50% atau lebih
menunjukkan 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
contoh perilaku benar
sila kedua

Keterampilan: 50% atau lebih


75% atau lebih Semua salah
Ketepatan Semua benar benar
benar
daftar simbol

Ketepatan
50% atau lebih
cerita 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
penerapan sila benar
pertama

Ketepatan
50% atau lebih
cerita 75% atau lebih Semua salah
Semua benar benar
penerapan sila benar
kedua

Suara kuran
Suara lantang, Suara kurang
Sikap: Percaya lantang, muka
muka lantang, muka Suara pelan, muka
Diri menghadap ke
menghadap ke menghadap ke menunduk
depan dengan
depan depan
bantuan guru

Makassar, 16 Juli 2018

Kepala Sekolah Guru Kelas II

Himala Praptami Adys, S.Pd, M.Pd Samania Ayu Sari Intang, S.S

Anda mungkin juga menyukai