Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

POLITEKNIK NEGERI MEDIA KREATIF


PSDKU MAKASSAR
PROGRAM STUDI MULTIMEDIA

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) GANJIL


TAHUN AKADMIK 2020/2021
Mata Kuliah Jaringan Multimedia Semester 5
Dosen Rahman, S. Kom., M.T. Hari/Tanggal Selasa, Rabu, dan Jumat
Bobot kredit 3 SKS Waktu 120 Menit
Sifat Ujian Online Ruang MM5A/ MM5B / MM5C

SOAL

1. Jelaskan pengertian jaringan komputer dan multimedia?


Jawab:

2. Apa perbedaan jaringan LAN, WAN, MAN, dan INTERNET?


Jawab:

3. Jelaskan fungsi IP Address dalam jaringan komputer?


Jawab:

4. Dua buah komputer lab kampus akan dihubungkan menggunakan kabel UTP dengan
konektor RJ45. Komputer pertama memiliki IP Address [XX.10.11.12]. sedangkan
komputer kedua memiliki IP Address [XX.10.11.12]. Petugas lab meminta bantuan
anda menghubungkan kedua komputer tersebut dengan melengkapi konfigurasi IP
address dan memasang konektor RJ45 pada kabel UTP.
a. Bagaimana anda menyusun urutan kabel UTP pada masing-masing konektor?
Gambarkan urutannya!
b. Lengkapi IP Address komputer pertama: [XX.Y.56.Z]
c. Lengkapi IP Address komputer kedua: [XX.Y.56.Z]
Ket: XX = Y + 182, dimana Y adalah nilai 2 digit terakhir NIM anda.
Z = Nilai yang anda tentukan sendiri sesuai aturan pengalamatan IP.
Jawab:

5. Infrastruktur jaringan multimedia menggunakan jaringan komputer untuk berbagi


berkas dan data audio visual menggunakan teknologi jaringan komputer, baik
aplikasi sosial media maupun aplikasi broadcasting digital. Jelaskan perbedaan
aplikasi berbasis jaringan berikut ini dan sebutkan contohnya masing-masing!
a. TV Broadcasting
b. Radio Broadcasting
c. VPN
d.VOIP
Jawab:

*SELAMAT BEKERJA*

Anda mungkin juga menyukai