Anda di halaman 1dari 3

UJIAN SEMESTER

Nama : KIKI SEPTIA SARI

NIM : A1F118072

KELAS : R002

Nama Mata Kuliah : Metodologi Pengembangan Afektif/Karakter AUD

Kode Mata Kuliah : AUD 114

SKS : 3 SKS

Dosen Pengampu : Dr. Indryani, S.Pd., M.Pd.I.

Sifat Ujian : Online Task

Waktu : 12 Jam 12:00 s/d 24:00

terkirim via email : indryanijambi@gmail.com

Tangga : 20 Mei 2020

Perhatian !!!

1. KERJAKAN MENURUT PENDAPAT ANDA SENDIRI

2. TIDAK BERKERJASAMA

3. JIKA KETAHUAN BERKERJASAMA AKAN MENGURANGI POINT NILAI

FORMAT FILE UAS : KARAKTERAUD_ROO1_NAMA_NIM

Jawablah Pertanyaan di Bawah ini !

1. Bagaimana cara mendidik anak agar cinta kepada Tuhan ?

JAWABAN

Mengajak anak mengenal Allah bukanlah sebuah pekerjaan yang mudah ,terlebih kepada anak usia dini
dimana konsep pemikiran mereka masih segala sesuatu yang bersifat konkret. Terlebih membuat
mereka mengerti sekaligus memahami bahwa Allah adalah sumber segala sesuatu yang ada di bumi ini.
Untuk itu penjelasan yang diberikan juga harus dimulai dari hal-hal yang sifatnya konkret, menuju
abstrak. Misalkan ketika anak sakit maka kita dapat mengatakan, “Kakak minum obat dulu, ya. Setelah
itu berdoa kepada Allah, semoga Allah yang Maha Berkehendak segera menyembuhkan Kakak.”
Mengenalkan Allah melalui sifat, dan namanya juga dapat dilakukan melalui dongeng , cerita , video .
Dalam suasana santai kita juga dapat mengajak anak untuk mengenal Allah. Seperti ketika mengajarkan
anak untuk mengenal bagian-bagian tubuhnya maka kita dapat mengatakan, “Subhanallah, Allah
memang Maha Sempurna, ya, lihat tangan dan kaki adik Allah bentuk dengan begitu sempurna,” atau
mengajaknya bersyukur karena lingkungan rumah yang sudah tidak banjir lagi.Hal-hal sekecil apapun
dapat kita kaitkan dengan sifat-sifat Allah. Dongeng, momen-momen menggembirakan anak, juga dapat
kita gunakan sebagai sarana untuk mengenalkan anak kepada Allah.

2. Jelaskan karakter Jujur dan bagaimana penerapannya pada anak usia dini ?

JAWABAN

karakter Jujur adalah tingkah laku yang mencerminkan sebenar-benarnya. Tidak ada unsur kebohongan.
Anak yang berkarakter jujur akan selalu melakukan perbuatan baik. Karena kejujuran akan selalu dekat
dengan kebaikan. Karakter jujur yang ada pada anak sejak dini akan sangat bepengaruh pada
perkembangannya kelak ketika dewasa.

Jika ingin anak berlaku jujur maka didahului dengan gurunya untuk jujur, jadi anak bs mencontoh
kejujuran dari seorang gurubtersebut tanpa megurangi rasa hormatnya. Contohnya ada seorang anak
yang bertanya namum gurunya tidak mengetahui jawabbannya maka dari itu guru harus Jujur bahwa dia
tidak tahu jawaaBbannya dan berusaha mencari jawabannya besok ketika pertemuan selanjutnya.

3. Bagaimana menerapkan saling menghormati pada anak usia dini ?

JAWABAN

Sikap saling menghormati adalah sikap saling menghormati atau saling hormat antara teman, guru,
orang yang lebih tua, tidak saling mengejek atau mencemooh sesama manusia, apalagi jika berbeda
agama

Cara penerapannya membiasakan anak untuk bersapa dan salam ketika masuk kellas, bersalaman
bersapa bukan hanya pada gutu namun juga dengan temannya sekelas, selain itu sikap saling
menghormati dilakukan saat berdo’a setelah berdo’a guru bisa membimbing Anak bahwa didalam satu
kelas ada beberapa agama dan cara berdoa pun berbeda maka dari itu kita tidak boleh mengejek atau
mencemooh agama teMan yabg lain.
4. Bagaimana cara mendidik anak untuk dapat menjaga diri sendiri ?

JAWABAN

Memberikan anak pemahaman jika ada orang yang tidak dikenal Mengajak pergi maka ingatkan anak
untuk berteriak, ketika ada orangblain yang tidak dikenal memberikan sesuatu maka jangan diterima.
5. Ada banyak karakter yang harus dimiliki oleh manusaia, menurut anda karakter apa yang wajib
dimiliki oleh manusia jelaskan ?
JAWABAN

Anda mungkin juga menyukai