Anda di halaman 1dari 1

TUGAS 8.

2 MENYAJIKAN TEKS PIDATO PERSUASIF SECARA LISAN

A. Topik: Bagaimana menyajikan teks pidato persuasif secara lisan?


B. Tujuan:
Setelah selesai menyelesaikan LKPD-1 ini, diharapkan kalian mampu:
1. menyajikan pidato persuasif (lingkungan hidup, kondisi sosial, dan/atau
keragaman budaya) secara lisan.

Tugas 8.2
Menyajikan Teks Pidato Persuasif secara Lisan
Setelah kamu berlatih menyajikan teks pidato persuasif secara lisan, kali ini kamu
diminta untuk praktik berpidato persuasif.
1. Selidikilah terlebih dahulu karakteristik audiens yang akan mendengarkan pidatomu!
2. Pilihlah teknik pidato yang kamu kuasai!
3. Tentukan topik pidato persuasif yang akan kamu sajikan!
4. Siapkan naskah pidato yang telah kamu susun pada tugas sebelumnya!
5. Pahami dan hayati materi pidato pada naskah yang kamu sediakan!
6. Praktikkan penyajian berpidato secara lisan dengan suara yang lantang, jelas, dan
intonasi yang tepat!
7. Rekamlah praktik pidato secara lisan kamu di media whatsapp atau boleh dalam
bentuk video lalu kirimkan ke gurumu!

*** SELAMAT MENGERJAKAN ***

Anda mungkin juga menyukai