Anda di halaman 1dari 4

No 2

Berdasarkan metode ekuitas, investasi dicatat pada biaya perolehan dan disesuaikan dengan
keuntungan, kerugian dan deviden. Perusahaan investor melaporkan bagian miliknya yang menjadi
keuntungan perusahaan investi sebagai pendapatan investasi dan bagian bebannya dari kerugian
perusahaan investi sebagai kerugian investasi.Berdasarkan metode biaya, investasi dalam saham biasa
dicatat pada biayanya, dan dividen dari laba berikutnya dilaporkan sebagai pendapatan dividen. Ada
suatu pengecualian, dividen yang diterima melebihi bagian laba investor setelah saham diperoleh,
dianggap sebagai pengembalian modal (atau likuidasi dividen) dan dicatat sebagai pengurang terhadap
rekening investasi.

https://permatasariang17-wordpress-
com.cdn.ampproject.org/v/s/permatasariang17.wordpress.com/2017/03/31/penerapan-metode-
ekuitas-pada-laporan-keuangan-konsolidasi-pada-perusahaan-di-indonesia/amp/?
amp_js_v=a3&amp_gsa=1&usqp=mq331AQFKAGwASA
%3D#aoh=16020437182591&amp_ct=1602044074648&referrer=https%3A%2F
%2Fwww.google.com&amp_tf=Dari%20%251%24s&ampshare=https%3A%2F
%2Fpermatasariang17.wordpress.com%2F2017%2F03%2F31%2Fpenerapan-metode-ekuitas-pada-
laporan-keuangan-konsolidasi-pada-perusahaan-di-indonesia%2F

No 4

Laporan Keuangan Konsolidasi adalah Laporan yang menyajikan posisi keuangan dan hasil operasi untuk
induk perusahaan (entitas pengendali) dan satu atau lebih anak perusahaan (entitas yang dikendalikan)
seakan-akan entitas-entitas individual tersebut merupakan satu entitas atau perusahaan satu
perusahaan. Laporan Keuangan Konsolidasi diperlukan apabila salah satu perusahaan yang bergabung
memiliki kontrol terhadap perusahaan lain, dan sebaliknya laporan keuangan konsolidasi tidak
diperlukan apabila satu perusahaan tidak memiliki kontrol terhadap perusahaan lain. Artinya, jika tidak
memiliki hak kendali (control) yang lebih, maka mereka adalah badan usaha (entity) mandiri, artinya
mereka masing-masing akan membuat laporan keuangan yang sendiri-sendiri dan tidak mungkin untuk
digabungkan, ditambahkan atau yang sejenisnya. Jadi, tidak ada maksud untuk membuat sebuah
laporan keuangan konsolidasi.

Adapun maksud dan tujuan Laporan Keuangan Konsolidasi disusun, yaitu agar dapat memberikan
gambaran yang obyektif dan sesuai atas keseluruhan posisi dan aktivitas dari satu perusahaan
(economic entity) yang terdiri atas sejumlah perusahaan yang berhubungan istimewa, dimana laporan
konsolidasi keuangan diharapkan tidak boleh menyesatkan pihak-pihak yang berkepentingan dan harus
didasarkan pada substansi atas peristiwa ekonomi juga. Dalam PSAK No. 4, Paragraf 4 penyajian Laporan
Keuangan Konsolidasi oleh induk Perusahaan bertujuan untuk memberikan informasi kepada para
pemakai Laporan Keuangan mengenai data keuangan dari suatu kelompok perusahaaan dalam
kelompok tersebut merupakan suatu entitas hukum yang terpisah satu sama lain. Dalam menyusun
laporan keuangan konsolidasi, laporan keuangan bank dan anak perusahaan digabungkan satu persatu
dengan menjumlahkan unsure-unsur yang sejenis dari asset, kewajiban, ekuitas, pendapatan dan beban.
Agar laporan keuangan konsolidasi dapat menyajikan informasi keuangan dari kelompok perusahaan
tersebut sebagai satu kesatuan ekonomi, maka perlu dilakukan langkah-langkah berikut:

Transaksi dan saldo resiprokal antara induk perusahaan dan anak perusahaan harus dieliminasi

Keuntungan dan kerugian yang belum direalialisasi, yang timbul dari transaksi antara bank dan anak
perusahaan harus dieliminasi

Untuk tujuan konsolidasi, tanggal laporan keuangan anak perusahaan pada dasarnya harus sama dengan
tanggal laporan keuangan bank. Apabila tanggal laporan keuangan tersebut berbeda maka laporan
keuangan konsolidasi per tanggal laporan keuangan bank masih dapat dilakukan sepanjang:

Perbedaan tanggal pelaporan tersebut tidak lebih dari 3 bulan

Peristiwa atau transaksi material yang terjadi diantara tanggal pelaporantersebut diungkapkan dalam
catatan atas laporan keuangan konsolidasi.

Laporan keuangan konsolidasi disusun dengan menggunakan kebijakan akuntansi yang sama untuk
transaksi, peristiwa dan keadaan yang sama atau sejenis.

Hak minoritas (minority interest) harus disajikan tersendiri dalam neraca konsolidasi antara kewajiban
dan modal sedangkan hak minoritas dalam laba disajikan dalam laporan laba rugi konsolidasi.

B. Tujuan dan Manfaat Laporan Keuangan Konsolidasi

Tujuan Laporan Keuangan Konsolidasi

Maksud dan tujuan penyusunan Laporan Keuangan Konsolidasi, yaitu agar dapat memberikan gambaran
yang obyektif dan sesuai atas keseluruhan posisi dan aktivitas dari satu perusahaan (economic entity)
yang terdiri atas sejumlah perusahaan yang berhubungan istimewa, dimana laporan konsolidasi
keuangan diharapkan tidak boleh menyesatkan pihak-pihak yang berkepentingan dan harus didasarkan
pada substansi atas peristiwa ekonomi juga.

Manfaat Laporan Keuangan Konsolidasi

Diantara manfaat disusunnya Laporan Keuangan Konsolidasi adalah:

Untuk kepentingan jangka panjang, efek anak perusahaan terhadap induk


Memberikan informasi terkini bagi manajemen induk perusahaan tehadap kinerja grup (anak)
perusahaan

Kepentingan informasi pihak luar

Keterbatasan Laporan Keuangan Konsolidasi

Disamping memiliki manfaat, Laporan Keuangan Konsolidasi juga memiliki beberapa


keterbatasan, diantaranya:

Kinerja keuangan anggota perusahaan yang tidak bagus akan tertutupi

Rasio keuangan tidak mencerminkan rasio keuangan perusahaan

Ketidaktepatan penyusunan rekening akuntansi seluruh perusahaan

Kekurang lengkapan catatan laporan keuangan perusahaan individu

https://fajartriatmojo-wordpress-
com.cdn.ampproject.org/v/s/fajartriatmojo.wordpress.com/2017/04/18/laporan-keuangan-
konsolidasi/amp/?usqp=mq331AQRKAGYAb2aivSghrDV9AGwASA
%3D&amp_js_v=a2&amp_gsa=1#aoh=16020397868675&referrer=https%3A%2F
%2Fwww.google.com&ampshare=https%3A%2F%2Ffajartriatmojo.wordpress.com
%2F2017%2F04%2F18%2Flaporan-keuangan-konsolidasi%2F

6. http://dinus.ac.id/repository/docs/ajar/Bab_5_Baker.ppt

7. https://kamus.tokopedia.com/n/nilai-buku/#:~:text=Tujuan%20Nilai%20Buku&text=Menunjukkan
%20nilai%20rupiah%20dari%20aset,harga%20pasar%20atau%20di%20bawahnya.

10.Metode Ekuitas Disesuaikan Penuh Suatu perusahaan yang memilih untuk mencatat investasinya
menggunakan metode ekuitas disesuaikan penuh untuk mencatat bagian proporsional dari laba dan
dividen anak perusahaan.

Metode Biaya Apabila menggunakan metode biaya untuk akuntansi investasi pada anak perusahaan,
induk perusahaan mencatat dividen yang diterima dari anak perusahaan selama periode berjalan
sebagai pendapatan. Dalam metode biaya, tidak ada jurnal yang dibuat untuk mencatat bagian induk
perusahaan atas laba anak perusahaan yang tidak didistribusikan, amortisasi differensial, atau
menghilangkan laba antarperusahaan belum direalisasi.

https://docplayer-info.cdn.ampproject.org/v/s/docplayer.info/amp/68436422-Transfer-
antarperusahaan-aset-tak-lancar.html?amp_js_v=a3&amp_gsa=1&usqp=mq331AQFKAGwASA
%3D#aoh=16020425658947&amp_ct=1602043090049&referrer=https%3A%2F
%2Fwww.google.com&amp_tf=Dari%20%251%24s&ampshare=https%3A%2F%2Fdocplayer.info
%2F68436422-Transfer-antarperusahaan-aset-tak-lancar.html

Anda mungkin juga menyukai