Anda di halaman 1dari 1

NAMA :SITI NUR AFIFAH

NIM :1801060005

1. Media yang akan saya gunakan untuk materi transformasi adalah alat peraga. Alat peraga
yang digunakan adalah sebuah papan yang sudah diberi garis kartesius lalu kita juga
menyiapkan beberapa bangun datar seperti segitiga, persegi, trapezium, dan lain-lain.
Dari alat pegara tersebut nantinya guru akan menyelaskan secara nyata bentuk bentuk
dari transformasi. Alasan menggunakan media tersebut karena dengan menggunakan alat
peraga, siswa bisa melihat secara nyata terjadinya berbagai transformasi seperti rotasi,
refleksi, dilatasi, dan translasi.

2. Media yang akan saya gunakan adalah ppt/video. Alasannya karena agar lebih mudah.
Selain itu, jika menggunakan alat peraga akan lebih rumit, ditakutkan akan memakan
waktu yang banyak. Dengan media ppt/video juga guru bisa mengvisualisasikan volume
bangun ruang, sehingga siswa bisa memahami.

3. Media yang akan saya gunakan untuk materi kesebangunan dan kekongruenan adalah alat
peraga. Alat peraga yang bisa digunakan yaitu beberapa bentuk bangun datar dan benda
yang membentuk bangun datar yang terkait materi tersebut. Alasan menggunakan media
alat peraga ini adalah agar siswa bisa lebih jelas mengamati tentang materi kesebangunan
dan kekongruenan. Selain itu, dengan alat peraga ini siswa bisa diberi kerja proyek untuk
nyocokan bangun-bangun mana yang kongruen dan sebangun.

4. Materi yang saya pilih adalah garis dan sudut. Media yang saya gunakan adalah alat
peraga menggunakan papan kotak atau papan yang sudah dituliskan garis-garis yang
membentuk sudut. Alas an menggunakan alat pegara ini karena akan memudahkan siswa
untuk memahami, siswa dapat mengamati secara nyata.

Anda mungkin juga menyukai