Anda di halaman 1dari 1

Nama : Ananda Teguh Sanjaya

Kelas : 5

No Absen : 7

 Intensifikasi

Intensifikasi merupakan sebuah bentuk dari cara untuk melakukan peningkatan dari adanya
sebuah hasil produksi dengan cara melakukan peningkaatan kemampuan guna untuk melkaukan
pemaksimalan dari produktivitas berbagai macam bentuk faktor produksi yang dimana telah ada.

Contohnya adalah: Meningkatkan Sumber Daya Alam

 Ekstensifikasi

Ekstensifikasi dalah sebuah bentuk dari cara untuk menigkatakan sebuah hasil produksi dengan
cara mealkukan penambahan dan juga perluasan dari faktor produksi yang dimana akan
digunakan.

Contohnya adalah: Melakukan pembuatan dari pabrik baru maupun berbagai macam pabrik
maupun perusahaan.

 Diversifikasi

Diversifikasi merupakan sebuah usaha yang dimiliki unutk melakukan peningkatan dari produksi
dengan cara melakukan penambahan dari jenis maupun macam-macma bentuk dari hasil
produksi

Contohnya adalah: Menciptakan kain serta produksi pakaian jadi

 Rasionalisasi

Rasionalisasi merupakan sebuah bentuk peningkatn kualitas dan juga produk dengan cara
melakukan peningkatan dari ilmu pengetahuan serta teknologi.

Contoh: Melakukan berbagai macam bentuk penerapan manajemen yang dimana baik.

 Mekanisasi

Sebuah proses penggantian dan penggunaan berbagai macam mesin serta beragam sarana teknik
yang ditujukan untuk menjadi alat pengganti bagi tenaga manusia maupun hewan

Contoh: penggunaan traktor atau mesin penyemai bibit.

Anda mungkin juga menyukai