Anda di halaman 1dari 25

PERSIAPAN TAHUN AJARAN BARU PADA MASA PANDEMI

MEMANFAATKAN MEDIA PEMBELAJARAN YANG SEDERHANA


DAN MENARIK (SESUAI DENGAN KEARIFAN LOKAL)
dan MENGIDENTIFIKASI PERUBAHAN KURIKULUM
DI SAJIKAN OLEH :
KASIM
LPMP KALIMANTAN BARAT
Pentingnya inovasi

“Kita harus mencari sebuah model baru, cara baru, nilai- nilai baru dalam
mencari solusi dari setiap masalah
dengan inovasi-inovasi. Dan kita semuanya harus

mau dan akan kita paksa untuk mau. Kita harus meninggalkan cara-cara
lama, pola-pola lama, baik dalam mengelola organisasi, baik dalam
mengelola lembaga, maupun dalam mengelola pemerintahan.”

–Presiden Joko Widodo


7 TIP MENGAJAR DARI MAS MENTERI (HARDIKNAS 2020)
https://youtu.be/GS7k6eR1Qls

1. Jangan stress
2. Buat siswa dalam kelompok kecil
3. PBL
4. Alokasikan waktu lebih banyak pada yang tertinggal
5. Fokus pada yang terpenting
6. Sering nyontek antar guru
7. HAVE FUN
PETA KOMPETENSI
Menganalisis Menyusun
Karakteristik SKL,KI, KD Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran
Keterkaitan
Sikap, Pengetahuan, Kemampuan berliterasi
Keterampilan
Penguatan Pendidikan
M Karakter
Indikator Pencapaian
Kompetensi Kecakapan abad 21

Materi
Melaksanakan pembelajaran

Berbasis aktivitas peserta didik

Melaporkan hasil Menyenangkan dan menantang


pengolahan nilai Melakukan
Pengolahan
nilai hasil
Melakukan Melaksanakan penilaian hasil
belajar
tindak lanjut hasil belajar
pengolahan
Pengetahuan,keterampilan, sikap
5
PEMBELAJARAN BAGI GURU DI ERA KENORMALAN BARU

1. Memastikan setiap anak mendapatkan kesempatan


pembelajaran yang berkualitas di satuan pendidikan

2. Mencegah terjadinya penyebaran dan penularan


COVID-19 di satuan pendidikan

IDENTIFIKASI TERLEBIH DAHULU KONDISI SISWA KITA


: Pilih model
1. Tempat tinggalnya Pembelajarannya
2. Fasilitas daring (daring/luring/gabungan)
3. Pekerjaan orang tua
4. dst
Prinsip Pembelajaran di Era Kenormalan Baru

1. Orientasi pada Anak. Guru memastikan kepentingan anak dalam hal ini kesehatan fisik
dan psikososial murid sebagai prioritas utama.
2. Adaptif. Guru melakukan modifikasi target dan cara pembelajaran menyesuaikan dengan
kondisi darurat yang belum pasti kapan berakhirnya.
3. Terpadu. Guru memadukan pertemuan tatap muka (PTM) dengan pertemuan jarak jauh (PJJ).
Utamakan PTM untuk melakukan kegiatan belajar yang esensial yaitu diskusi, refleksi dan praktik.
Utamakan PJJ untuk menyampaikan materi belajar. Prioritas pelajaran diajarkan melalui PTM
untuk sekolah dasar dan sekolah menengah: kebahasaan, matematika, dan sains. Untuk SMK,
pelajaran prioritas PTM termasuk kelompok kompetensi. Untuk PAUD dan SLB, pelajaran prioritas
PTM diatur oleh Kepala Satuan Pendidikan.
4. Pelibatan. Guru melibatkan orangtua sesuai dengan jenjang dan jenis pendidikan baik sebagai
penyampai materi, pendamping, penyemangat maupun pemberi umpan balik.
5. Umpan Balik. Guru memastikan mendapatkan informasi dari asesmen awal maupun
asesmen formatif sebagai umpan balik untuk melakukan penyesuaian tujuan dan cara
pembelajaran.
Pilihan Cara Pembelajaran Jarak Jauh

1. Pembelajaran Daring: Guru melakukan aktivitas belajar melalui


beragam media belajar daring untuk pendampingan belajar.
Pilihan aktivitas:
a. Umpan balik pengerjaan tugas
b. Refleksi proses dan hasil belajar
c. Diskusi kelompok.

2. Guru kunjung: Guru berkunjung ke rumah murid untuk pendampingan


belajar.
Pilihan aktivitas:
a. Umpan balik pengerjaan tugas
b. Refleksi proses dan hasil belajar
c. Diskusi kelompok.
PANDUAN DARING
PANDUAN LURING
MEDIA
PEMBELAJARAN
MEDIA PEMBELAJARAN
• Media merupakan suatu alat atau sarana atau perangkat yang
berfungsi untuk menyampaikan informasi.

Sedangkan media pembelajaran adalah segala sesuatu yang dapat


digunakan untuk menyalurkan pesan dari pengirim kepada penerima
sehingga dapat merangsang pikiran, perasaan, perhatian dan minat
pembelajaran yang menjurus kearah terjadinya proses belajar.
Jenis Media Pembelajaran yang Sering
Digunakan

Media Serbaneka
Jenis media pembelajaran serbaneka merupakan suatu media yang
disesuaikan dengan potensi di suatu daerah, di sekitar sekolah atau di
lokasi lain atau di masyarakat yang dapat dimanfaatkan sebagai media
pengajaran. Contoh jenis media pembelajaran serbaneka di antaranya
adalah papan tulis, media tiga dimensi, realita, dan sumber belajar
pada masyarakat.
IMPLEMENTASI DI SEKOLAH
SESUAI DAERAH/KEARIFAN LOKAL
CONTOH KD SMA KELAS X (MISALKAN)
MAPEL KOMPETENSI DASAR PENGETAHUAN
BAHASA 3.1 Mengidentifikasi teks laporan hasil observasi yang dipresentasikan dengan
INDONESIA lisan dan tulis

MATEMATIKA 3.1 Menyusun persamaan dan pertidaksamaan nilai mutlak dari bentuk linear satu
variabel dari masalah kontekstual
BIOLOGI 3.1 Memahami melalui penerapan tentang ruang lingkup biologi (permasalahan
pada berbagai obyek biologi dan tingkat organisasi kehidupan), metode ilmiah dan
prinsip keselamatan kerja berdasarkan pengamatan dan percobaan

MATERI PENUGASAN : VIRUS ( Kembangkan IPK nya untuk maple BI, MTK, BIOLOGI)
Alternatif belajar di rumah untuk siswa
kita ?
Guru harus memahami kondisi lingkungan siswa di sekolah
Misalkan :
1. Nelayan
2. Kebun sawit
3. Petani
4. ASN/ABRI/POLISI
5. Pedagang
6. Wiraswasta
7. Noreh karet
8. Dll …
CONTOH TUGAS : (KEBUN SAWIT)
1. Buatlah naskah cerita pengalamanmu membantu orang tua di kebun sawit ,
…. Dst (BI)
2. Berapa luas kebunnya, berapa batang pohonnya , berapa kg setiap kali
panen, berapa modal yg di keluarkan, berapa keuntungannya, buatlah grafik
(batang/lingkaran dari hasil 5 kali panen) … dst (MTK)
3. Apa saja manfaat biji sawit, apa kandungan gizi yang ada pada sawit ? (IPA)
4. Bagaimana perasaanmu saat berada di kebun? Berapa km kira-kira jarak
yang kamu tempuh, jalan kaki, naik motor, mobil? ….? (PENJAS?)
5. Buatlah foto-foto pada saat anak –anak berada di kebun/hasil panennya (IT)

Dapat di kaitkan dengan materi/


Kompetensi dasar yang ada
PENUGASAN LINTAS MATA PELAJARAN
Sosiologi
Fenomena Gerakan Sosial untuk Mengatasi Masalah di
Masyarakat

Matematika
Representasi Data

Seni
Membuat Poster

Bahasa Indonesia
Menyusun teks persuasi disertai dengan Puisi, menyusun
dialog membahas platform donasi, dll…

TIK
Mengulas platform donasi yang paling user friendly
PENUGASAN LINTAS MATA
PELAJARAN
Bahasa Indonesia
Membuat teks prosedur membuat bakwan

IPA : Kandungan gizi dari bakwan sayur

Matematika
Menghitung kalori, biaya pembuatan, modal,
untung, rugi ? …

Keterampilan
Produk bakwan, tips untuk renyah

TIK : Edit / buat video pembuatan bakwan


SESUAIKAN KONDISI JENJANG PENDIDIKAN DAN KELAS
SMK
PENYIAPAN KURIKULUM YANG FLEKSIBEL
DAN METODE PEMBELAJARAN KOMPETENSI DI SMK
▪ Ada 4 (empat) Metode Pembelajaran Kompetensi di memuat prinsip khusus dalam
SMK: proses pembelajaran SMK antara
lain:
1 Pembelajaran 3 Pembelajaran teaching factory, Praktik Kerja
di Kelas Sistem Blok Lapangan (PKL), Pendidikan
2 Pembelajaran 4 Pembelajaran Pendidikan Sistem Ganda (PSG), multi entry
Praktik Sistem Ganda multi exit, Rekognisi
Pembelajaran Lampau (RPL), dst.
▪ Tiap jenis pembelajaran memiliki 3 (tiga) dimensi proses pembelajaran:

1. Perencanaan Kurikulum sesuai 3. Penilaian


Kebutuhan Industri 2. Pelaksanaan di Sekolah dan Industri

21
Pemanfaatan ICT di SMK sebagai transformasi
kapabilitas
Fleksibilitas
Kemampuan beradaptasi Kecepatan
dengan perbuahan Proses yang nyata dan selalu
Update

Pengetahuan Kebebasan Efisiensi Biaya


Berbagi Ilmu Waktu, ruang dan Transaksi, Energi & Operasional
pengetahuan bentuk

Kreativitas
Ruang Lingkup
Kolaborasi yang terbuka akan
Tidak Terbatas
ide & gagasan baru
22
Source : Indra Utoyo, Dir IT PT Telkom
KARAKTER KERJA YANG PERLU
DIKEMBANGKAN DI SMK
Contoh
Pelaksanaan
Kelas Industri
di SMK

Anda mungkin juga menyukai