Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMA Negeri 1 Palu


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI MIPA / Ganjil
Materi Pokok : Persamaan Laju Reaksi
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
Pertemuan : Ketiga

A. Kompetensi Inti
KI 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif, dan
menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah
keilmuan.

A. Kompetensi Dasar

KD 3.6. Menentukan orde reaksi dan tetapan laju reaksi berdasarkan data hasil percobaan
KD 4.6. Merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta menyajikan hasil percobaan faktor-
faktor yang mempengaruhi laju reaksi dan orde reaksi
B. Indikator Pencapaian Kompetensi
3.6.1 Memahami hukum laju reaksi
3.6.2 Memahami orde reaksi berdasarkan hasil percobaan
3.6.3 Memahami tetapan laju reaksi berdasarkan data percobaan
3.6.4 Menentukan persamaan laju reaksi berdasarkan data hasil percobaan
3.6.5 Menentukan orde reaksi berdasarkan data hasil percobaan
3.6.6 Menentukan tetapan laju reaksi berdasarkan data hasil percobaan.
4.6.1 Melakukan percobaan faktor-faktor laju reaksi
4.6.2 Mempresentasikan hasil percobaan faktor-faktor laju reaksi
4.6.3 Mempresentasikan hasil percobaan faktor-faktor laju reaksi

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran Problem-based Learning dan Project-based Learning
pendekatan STEAM (Science, Technology, Engineering, Art, and Mathematic) yang
diintegrasikan menggunakan platform google group (google classroom, google form, google
meeting) diharapkan peserta didik dapat mengolah informasi dari berbagai sumber
pembelajaran (literasi), memiliki sikap ingin tahu, teliti dalam melakukan pengamatan,
bekerjasama dalam kelompok belajar, berani mengemukakan pendapat, menjawab
pertanyaan, dapat menentukan orde, tetapan dan persamaan laju reaksi berdasarkan data hasil
percobaan serta dapat berkreasi dalam merancang, melakukan, mempresentasikan dan
mengomunikasikan percobaan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi dengan
menggunakan bahan-bahan yang ada di lingkungan sekitar. Hal ini bertujuan untuk
mengembangkan kemampuan berpikir kritis dan pemecahan masalah peserta didik

D. Materi Pembelajaran

Materi Dimensi Pengetahuan


Pembelajaran Faktual Konseptual Prosedural Metakognitif
 Laju Reaksi dan  Pengertian dan  Teori tumbukan  Faktor-faktor
Faktor-Faktor yang pengukuran laju  Faktor-faktor yang
Mempengaruhi reaksi yang mempengaruhi
 Hukum laju reaksi mempengaruhi laju reaksi
dan penentuan laju laju reaksi
reaksi
E. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran
Pendekatan : STEAM (Science, Technology, Engineering, Art, and Mathematic)
Model pembelajaran : Problem-based Learning dan Project-based Learning
Metode pembelajaran : Daring, Diskusi, Tanya Jawab

F. Sumber Belajar/ Media Pembelajaran


1. Sumber belajar : Internet, powerpoint, buku, sumber lain yang relevan, LKPD.
2. Media belajar : Google classroom, youtube

G. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Pertemuan Ke-3 ( 2 x 45 menit ) Waktu
Indikator 4.6.1
Kegiatan Pendahuluan
Orientasi:
Guru membuka pertemuan mengucap salam dengan penuh syukur serta
presensi melalui aplikasi googlemeet
Apersepsi: 10 menit
Peserta didik bertanya jawab dengan guru tentang keterkaitan fakta sehari-
hari seperti ‘ Mengapa pada proses peragian singkong, ragi yang digunakan
harus dihancurkan dahulu baru ditaburkan ke singkong?’ melalui aplikasi
rekam tangkap layar googlemeet (Collaboration-4C); Saintifik -Menanya)
Motivasi:
Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang tujuan dan manfaat
mempelajari faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi melalui aplikasi
rekam tangkap layar googlemeet (Communication-4C)
Kegiatan Inti
(Model project based learning)
(Pendekatan STEAM)
Fase 1: Penentuan Pertanyaan Mendasar
1. Peserta didik memperhatikan dan mengamati beberapa slide gambar
fenomena alam (Saintifik-Mengamati) (Science) 65 menit

2. Peserta didik diberi kesempatan bertanya dan mengajukan pertanyaan


tentang gambar yang telah ditayangkan (Saintifik-Menanya) dan (4C-
Communication) (Science)
Fase 2: Mendesain Perencaan Proyek
1. Guru menjelaskan projek yang akan dilaksanakan
2. Peserta didik membagi 6 kelompok besar dalam menyusun rancangan
proyek.
3. Peserta didik mencari dan mengumpulkan data (Communication,
Collaboration, Critical thinking and problem formulation – 4 C) dari
hasil diskusi maupun dari tayangan video tentang:
 Faktor-faktor laju reaksi (konsentrasi, suhu, luas permukaan)
Fase 3: Menyusun Jadwal
1. Guru memberikan mekanisme dalam mengerjakan project
(Communication-4C)
2. Guru menentukan batas waktu pengumpulan hasil projek yang akan
dilakukan peserta didik.
3. Peserta bersama sama dengan tiap kelompok menyusun jadwal awal
sampai dengan akhir
Fase 4: Fase Memonitor Peserta Didik dan Kemajuan Proyek
1. Peserta didik diberi kesempatan bertanya dan menjawab pertanyaan yang
diutarakan guru tentang gambar yang telah ditayangkan (Saintifik-
Menanya) dan (4C-Communication)
2. Perwakilan peserta didik memaparkan pendapatnya peserta didik yang
lain mencermatinya (Saintifik-Mengamati)
3. Guru menilai keaktifan peserta didik saat diskusi ataupun merancang
(Art)
Kegiatan Penutup
1. Guru bersama peserta didik merefleksi aktivitas pembelajaran
2. Guru menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk 15 menit
pertemuan berikutnya, yaitu mempresentasikan video percobaan faktor
laju reaksi sesuai dengan rancangan percobaan yang telah dibuat
Guru menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam
H. Penilaian
a. Tehnik Penilaian
1. Afektif : Observasi
2. Pengetahuan : Tertulis
3. Psikomotor : Observasi
b. Bentuk Penilaian
1. Sikap : Laporan Penilaian Afektif (terlampir)
2. Pengetahuan : Laporan Penilaian Kognitif (terlampir)
3. Keterampilan : Laporan Penilaian Psikomotor (terlampir)
c. Remedial
1. Pembelajaran remedial dilakukan bagi yang capaian KD nya belum tuntas.
2. Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remedial teaching (klasikal),
atau tugas diakhiri dengan tes.

Palu, 17 Oktober 2020


Mahasiswa PLP

Ahmad Raifah
NIM. A25116084

Mengetahui:

Dosen Pembimbing Guru Pamong

Drs. I Made Tangkas, M.Kes. Kusrini Burase S.Pd, M.Pd


NIP. 196608051993111001 NIP. 19710929 199601 2 001
Kepala Sekolah

H. Zulfikar Is Paudi, S.Pd., M.Si


NIP. 19731115 199801 1 001
Laporan Pengamatan Afektif

Hari, Tanggal : Sabtu, 17 Oktober 2020


Kelas : XI MIPA
Materi Pokok : Persamaan Laju Reaksi
Aspek yang Ingin Dinilai Keterangan
Nama Peserta Rasa Ingin
No Disiplin Proaktif
Didik Tahu
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12

Rubrik penilaian:

4 = Apabila selalu konsisten menunjukkan sifat sesuai aspek sikap.


3 = Apabila sering konsisten menunjukkan sifat sesuai aspek sikap dan kadang-kadang tidak
sesuai
aspek sikap.
2 = Apabila kadang-kadang konsisten menunjukkan sifat sesuai aspek sikap dan sering tidak
sesuai aspek sikap.
1 = Apabila tidak pernah konsisten menunjukkan sifat sesuai aspek sikap.
skor yang diperoleh
Skor nilai yang diperoleh = x 4=skor akhir
skor maksimal

Kriteria predikat yang didapatkan siswa sesuai dengan Permendikbud No. 81A Tahun
2013 dapat dilihat pada tabel di bawah ini.
Predikat Kode Skor
Sangat SB 3,33 < skor ≤ 4,00
Baik
Baik B 2,33 < skor ≤ 3,33
Cukup C 1,33 < skor ≤ 2,33
Kurang K Skor ≤ 1,33

Laporan Penilaian Kognitif


Hari, Tanggal : Sabtu, 17 Oktober 2020
Kelas : XI MIPA
Materi Pokok : Persamaan Laju Reaksi
Aspek yang Ingin Dinilai Keterangan
Nama Peserta Rasa Ingin
No Disiplin Proaktif
Didik Tahu
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12

Laporan Pengamatan Psikomotor


Hari, Tanggal : Sabtu, 17 Oktober 2020
Kelas : XI MIPA
Materi Pokok : Persamaan Laju Reaksi
Aspek yang Ingin Dinilai Keterangan
Nama Peserta Rasa Ingin
No Disiplin Proaktif
Didik Tahu
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12

Rubrik penilaian :
1 : Jika tidak menggunakan bahasa yang sopan atau tidak mahir dalam menyampaikan
informasi hasil diskusi kelompok.
2 : Jika menggunakan bahasa yang sopan namun tidak percaya diri dalam berbicara
atau kurang mahir dalam menyampaikan informasi hasil diskusi kelompok secara
sistematis.
3 : Jika menggunakan bahasa yang sopan namun tidak percaya diri dalam berbicara
tetapi mahir dalam menyampaikan informasi hasil diskusi kelompok secara sistematis.
4 : Jika menggunakan bahasa yang sopan atau mahir dalam menyampaikan informasi
hasil diskusi kelompok secara sistematis.
skor yang diperoleh
Skor nilai yang diperoleh = x 100=skor akhir
skor maksimal
Keterangan : A = 80-100
B = 70-79
C = 60-69
D = 50-59
E = ≤ 49

Anda mungkin juga menyukai