Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


SEKOLAH DASAR NEGERI 039 PENAJAM
Alamat : Jl. Sengketa/CPO RT.01 Kel. Penajam Kec. Penajam Kab. Penajam
Paser Utara - Kalimantan Timur
Email : sdn039pnj@gmail.com KodePos 76141
ULANGAN SEMESTER I
Tahun Pelajaran 2019/ 2020

Mata Pelajaran : PPKn Nama Siswa :


Kelas : II (Dua) Hari/Tanggal :

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b atau c pada jawaban yang tepat!
1. Sila keempat Pancasila disimbolkan dengan ….
a. b. c.

2. Cara kita rukun dengan teman yang berbeda agama adalah ….


a. Menghormati agamanya
b. Mengganggu ibadahnya
c. Mengikuti agamanya
3. Ketika melakukan kesalahan, seharusnya ….
a. Diam saja b. pura-pura tidak tahu c. meminta maaf
4. Mengamalkan nilai-nilai Pancasila di lingkungan masyarakat dapat meningkatkan …
antar warga masyarakat.
a. Kerukunan b. permusuhan c. perselisihan
5. Gotong royong membangun jembatan mencerminkan hidup rukun di …
a. Rumah b. sekolah c. masyarakat
6. Aturan yang ada di rumah harus dipatuhi oleh …
a. Ayah b. anak c. semua anggota keluarga
7. Saat berbicara dengan orang yang lebih tua harus dengan …
a. Keras b. pelan c. sopan
8. Perilaku yang menaati peraturan sekolah yaitu …
a. Mencoret-coret meja dan dinding sekolah
b. Datang ketika pelajaran telah dimulai
c. Memakai seragam rapi dan lengkap
9. Hal yang terjadi bila membuang sampah sembarangan yaitu …
a. Lingkungan indah
b. Lingkungan menjadi bersih dan nyaman

Page 1 of 3
Soal Ulangan Semester 1 PKn Kelas 2 K 13
c. Timbul bau tidak sedap
10. Berikut termasuk aturan di tempat wisata, kecuali ….
a. Membuang sampah di tempat sampah
b. Mencoret dinding tempat wisata
c. Menjaga kebersihan
11. Tidak membedakan teman saat bermain merupakan pengamalan sila ke …. Pancasila.
a. Pertama b. kedua c. ketiga
12. Buyung dan Salosa berasal dari daerah berbeda.
Buyung sebaiknya …. Dengan Salosa.
a. Berteman b. bemusuhan c. berjauhan
13. Tolong-menolong dilakukan dengan …
a. Pamrih b. ikhlas c. berat hati
14. Gambar disamping menunjukkan perbedaan …
a. Hobi
b. Jenis kelamin
c. Asal sekolah

15. Ibu Buyungberusia 36 tahun.


Ibu Buyung termasuk ke dalam kelompok usia ….
a. Anak-anak
b. Remaja
c. Dewasa
16. Gambar di samping menunjukkan sikap ….
a. Persatuan dan kesatuan
b. Perkelahian
c. Permusuhan
17. Kegiatan berikut ini yang mencerminkan persatuan di sekolah adalah …
a. b. c.

18. Jika dalam permainan tidak ada persatuan maka akan terjadi ….
a. Keakraban b. saling menghargai c. pertengkaran
19. Kebersamaan dapat ditunjukkan dari kegiatan …
a. Kerja bakti membersihkan tempat umum
b. Berebut menggunakan tempat umum
c. Membuang sampah sembarangan di tempat umum
20. Didalam memutuskan suatu permasalahan dapat diselesaikan dengan …
a. Musyawarah b. adu pendapat c. berteriak
II. Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar dan teliti !
Page 2 of 3
Soal Ulangan Semester 1 PKn Kelas 2 K 13
1. Simbol pertama Pancasila adalah ….
2. Yang dilakukan ketika ingin bermain ke rumah teman adalah ….

3. Isilah table di bawah ini dengan kategori usia yang benar !


No Nama Usia Kategori
1 Ayah Salosa 42 tahun ….
2 Kakak Ida 14 tahun …..

4. 2 sikap yang harus dimiliki agar terwujud persatuan saat bermain yaitu ….

5. 2 contoh permainan yang membutuhkan kerja sama adalah ….

SEMANGAT MENGERJAKAN
Paraf
Nilai Paraf Guru
Orang tua

Page 3 of 3
Soal Ulangan Semester 1 PKn Kelas 2 K 13

Anda mungkin juga menyukai