Anda di halaman 1dari 6

G-3

 
Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Biologi
KELAS: XKOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 
1.
 
Menghayati dan mengamalkanajaran agama yang dianutnya1.1
 
Mengagumi keteraturan dan kompleksitasciptaan Tuhan tentang keanekaragaman
hayati,ekosistem dan lingkungan hidup.1.2
 
Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiahdalam kemampuan mengamati
bioproses1.3
 
Peka dan peduli terhadap permasalahanlingkungan hidup, menjaga dan
menyayangilingkungan sebagai manisfestasi pengamalanajaran agama yang dianutnya
 
2.
 
Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin,tanggungjawab, peduli
(gotongroyong, kerjasama, toleran,damai), santun, responsif dan pro-aktif  dan
menunjukansikap sebagai bagian dari solusiatas berbagai permasalahandalam
berinteraksi secaraefektif dengan lingkungansosial dan alam serta dalammenempatkan
diri sebagaicerminan bangsa dalam pergaulan dunia.2.1
 
Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujur terhadapdata dan fakta, disiplin, tanggung
jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, beranidan santun dalam
mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotongroyong,
bekerjasama, cinta damai, berpendapatsecara ilmiah dan kritis, responsif dan
proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalammelakukan pengamatan dan
percobaan di dalamkelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium2.2
 
Peduli terhadap keselamatan diri danlingkungan dengan menerapkan
prinsipkeselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di
laboratorium dandi lingkungan sekitar 3.
 
Memahami, menerapkan danmenganalisis pengetahuanfaktual, konseptual,
dan prosedural berdasarkan rasaingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dalamwawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebabfenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang
spesifik untuk memecahkan masalah.3.10
 
Memahami ruang lingkup biologi(permasalahan pada berbagai obyek biologi
dantingkat organisasi kehidupan) , dan prinsipkeselamatan kerja3.11
 
Memahami konsep tentang keterkaitan antarastruktur, fungsi dan proses yang
berlangsung didalam sel3.12
 
Memahami konsep keterkaitan antara struktur sel pada jaringan dengan fungsi organ
padatumbuhan dan hewan3.13
 
Memahami peran enzim dalam prosesmetabolisme pada tumbuhan dan hewan3.14
 
Memahami ciri , peranan dan reproduksi jamur (khamir dan kapang )3.15
 
Memahami ciri,sifat dan reproduksi virus dan protista3.16
 
Menganalisis ciri dan peranan bakteri dalam
 
Lampiran G-3KI dan KD Biologi untuk 
Mata Pelajaran Dasar Bidang Keahlian Pada Bidang KeahlianPerikanan dan Kelautan
184
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 
 bidang perikanan dan kelautan3.17
 
Menganalisis proses pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup dan
mengaitkanfaktor 
 – 
faktor yang mempengaruhinya3.18
 
Memahami proses reproduksi pada tumbuhandan hewan4.
 
Mengolah, menalar, danmenyaji dalam ranah konkretdan ranah abstrak terkaitdengan
pengembangan dariyang dipelajarinya di sekolahsecara mandiri, dan
mampumelaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.4.10
 
Mengolah data tentang objek dan permasalahan biologi pada berbagai tingkatan
organisasikehidupan4.11
 
Menyajikan hasil pengamatan struktur sel danfungsinya dengan menggunakan
berbagai media4.12
 
Menyajikan data hasil pengamatan struktur anatomi jaringan tumbuhan dan
hewanketerkaitan dengan fungsinya melalui berbagaimedia4.13
 
Menalar cara kerja enzim dalam prosesmetabolisme tumbuhan dan hewan
melalui pengamatan4.14
 
Menyajikan data hasil pengamatan ciri dan peran jamur (khamir dan kapang )
dalam bidang agrobisnis dan agroteknologi4.15
 
Menyajikan data hasil pengamatan tentangciri, sifat dan reproduksi virus dengan
berbagaimedia4.16
 
Menyajikan data hasil pengamatan ciri dansifat bakteri serta mengkaitkan
perananyadalam bidang perikanan dan kelautan4.17
 
Menyajikan faktor-faktor yang mempengaruhi proses pertumbuhan dan
perkembangantumbuhan dan hewan melalui percobaan4.18
 
Menalar proses reproduksi pada tumbuhan danhewan melalui pengamatan
 
Lampiran G-3KI dan KD Biologi untuk 
Mata Pelajaran Dasar Bidang Keahlian Pada Bidang KeahlianPerikanan dan Kelautan
185
KELAS: XIKOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR 
1.
 
Menghayati dan mengamalkanajaran agama yang dianutnya1.1
 
Mengagumi keteraturan dan kompleksitasciptaan Tuhan tentang keanekaragaman
hayati,ekosistem dan lingkungan hidup.1.2
 
Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiahdalam kemampuan mengamati
bioproses1.3
 
Peka dan peduli terhadap permasalahanlingkungan hidup, menjaga dan
menyayangilingkungan sebagai manisfestasi pengamalanajaran agama yang
dianutnya2.
 
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin,tanggungjawab, peduli
(gotongroyong, kerjasama, toleran,damai), santun, responsif dan pro-aktif  dan
menunjukansikap sebagai bagian darisolusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial danalam serta
dalammenempatkan diri sebagaicerminan bangsa dalam pergaulan dunia.2.1
 
Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujur terhadapdata dan fakta, disiplin, tanggung
jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, beranidan santun dalam
mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotongroyong,
bekerjasama, cinta damai, berpendapatsecara ilmiah dan kritis, responsif dan
proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalammelakukan pengamatan dan
percobaan di dalamkelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium2.2
 
Peduli terhadap keselamatan diri danlingkungan dengan menerapkan
prinsipkeselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di
laboratorium dandi lingkungan sekitar 
 
3.
 
Memahami, menerapkan, danmenganalisis pengetahuanfaktual, konseptual,
prosedural,dan metakognitif berdasarkanrasa ingin tahunya tentangilmu pengetahuan,
teknologi,seni, budaya, dan humanioradalam wawasan kemanusiaan,kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebabfenomena dan kejadian dalam bidang
kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.3.1
 
Memahami tentang berbagai macam limbahdikaitkan dengan aktifitas (tumbuhan,
hewandan manusia) dan pengelolaanya3.2
 
Memahami ekosistem dan semua interaksiyang berlangsung di dalamnya dari
berbagaisumber 3.3
 
Menganalisis dampak polusi terhadap perubahan lingkungan hidup dan kesehatan3.4
 
Menerapkan berdasarkan ciri, sifat danlingkungan hidup sebagai komponen
dalamkeanekaragaman hayati3.5
 
Menganalisis keterkaitan antara struktur danfungsi gen, DNA, Kromosom dalam
proses penurunan/pewarisan sifat dalam kehidupan3.6
 
Memahami prinsip dan aplikasi bioteknologidalam bidang perikanan dan kelautan
Sebutkan dan jelaskan ruang lingkup
biologi?
Jawaban TerbaikPilihan Penanya

 Hanvir Varzelo Dijawab 1 tahun yang lalu


Ruang Lingkup Biologi dimulai dari Atom, Molekul, Organel, Sel, Jaringan, Organ, Sistem
Organ, Individu, Populasi, Komunitas, Ekosistem, Biosfer
1. Atom >> Bagian terkecil dari materi yang tidak dapat dilihat oleh mata telanjang. Misalnya
atom dari besi adalah unsur Fe
2. Molekul >> Gabungan dari beberapa Atom. Misalnya Molekul air merupakan gabungan
dari Atom H dan O sehingga membentuk MOlekul Air H2O
3. Organel >> Gabungan dari molekul-molekul. Misalnya adalah organela-organela yang
terdapat di dalam sitoplasma sel
4. Sel >> Unit fungsional terkecil penyusun tubuh Mahluk Hidup. Misalnya Sel daun, Sel
Batang
5. Jaringan >> Kumpulan dari beberapa Sel. Misalnya Jaringan epitel, jaringan saraf, jaringan
ikat
6. Organ >> Kumpulan dari beberapa jaringan. misalnya jantung, paru-paru
7. sistem organ >> Kumpulan dari beberapa organ untuk melakukan suatu fungsi tertentu.
misalnya Sistem Transportasi, Sistem Pencernaan, Sistem Pernapasan
8. Individu >> 1 Mahluk Hidup, misalnya 1 semut, 1 gajah
9. Populasi >> Kumpulan dari individu sejenis, misalnya 10 gajah, 10 semut
10. Komunitas >> kumpulan dari populasi. misalnya komunitas sawah , komunitas kolam
11. Ekosistem >> hub timbal balik antara MH dgn lingkungannya, misalnya padang rumput
12. Biosfer >> Seluruh ekosistem di muka bumi.

Kerap kali orang bingung membedakan antara komunitas dengan ekosistem. Komunitas
merupakan kumpulan dari beberapa populasi. jadi di dalam komunitas tersebut hanya
terdapat unsur biotik. sedangkan di ekosistem hub timbal balik antara mh dgn lingkungan,
jadi di dalam ekosistem terdapat unsur biotik dan abiotik.

Penilaian & komentar penanya

Jawaban Lainnya (1)

Dicha^^ Dijawab 1 tahun yang lalu


ruang lingkup biologi meliputi objek kajian biologi dan cabang2 biologi
#objek kajian biologi ~> molekul, sel, jaringan, organ, sistem organ, individu,
populasi, ekosistem, bioma
#cabang2 biologi ~> botani, fisiologi, paleontologi, morfologi, anatomi, virologi,
genetika, sitologi, histologi, dan masih banyak lagi

semoga membantu :)

Anda mungkin juga menyukai