Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KETERLAKSANAAN PERANGKAT PEMBELAJARAN

Beri tanda ceklis (√) pada kolom yang tersedia sesuai dengan pendapat penilai secara objektif
4 = sangat baik
3 = baik
2 = kurang baik
1 = sangat kurang
Tahap dan Indikator Skor Keterangan
Aspek 1 2 3 4
Pra 1. Guru mengucapkan salam kepada
Pembelajaran siswa
Pendahuluan 2. Guru mengecek kesiapan siswa dan
Mengeksplorasi kelas (presensi, penataan tempat
fenomena duduk, alat/media)
3. Guru mengarahkan siswa untuk
membentuk kelompok dan siswa
duduk dengan masing-masing
anggota kelompok
4. Mengaitkan materi yang akan
dipelajari dengan kehidupan siswa
atau pengetahuan yang telah
dipelajari
5. Objek yang dijadikan bahan
amatan/demonstrasi fenomena yang
diambil dari lingkungan potensial
yang ada di sekitar siswa
6. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran
Kegiatan Inti 7. Guru membagikan LKS kepada
Memfokuskan masing-masing kelompok
8. Siswa mencermati dan mengamati
pertanyaan
gambar lingkungan Danau Jurang
Toleh yang ada pada LKS
9. Siswa membuat rumusan masalah
sesuai dengan hasil amatan
10. Guru membimbing siswa dalam
perumusan masalah
11. Siswa membuat hipotesis atau
Merencanakan dugaan sementara mengenai
investigasi rumusan masalah yang telah dibuat
12. Guru menunjukkan alat-alat yang
akan digunakan dalam pengamatan
ekosistem di Danau Jurang Toleh
13. Siswa menuliskan alat dan bahan
yang diperlukan dalam pengamatan
14. Guru menjelaskan kegunaan dari
masing-masing alat yang akan
digunakan
15. Siswa memahami prosedur langkah
kerja dalam melakukan pengamatan
ekosistem di Danau Jurang Toleh
16. Siswa memahami data pengamatan
yang harus diperoleh dalam
pengamatan ekosistem Danau
Jurang Toleh
Penutup 17. Guru menjelaskan kegiatan yang
harus dilakukan oleh siswa pada
pertemuan selanjutnya
18. Guru membimbing siswa untuk
mereview dan merefleksikan
pembelajaran
19. Guru menutup pembelajaran dan
menutup salam

Anda mungkin juga menyukai