Anda di halaman 1dari 3

BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Studi literatur


Studi literatur yang dilakukan praktikan adalah dengan melakukan
pencarian terhadap berbagai sumber, baik buku-buku, arsip, majalah, artikel, dan j
urnal, atau dokumen-dokumen yang relevan dengn penelitian yang di kaji.
Dapatkan informasi yang diperoleh dari studi perpustakaan ini dibuat rujukan
untuk menambah argumentasi-argumentasi yang ada.

Studi literatur ini dilakukan oleh praktikum setelah menentukan topik


penelitian dan ditentukan rumusan perdebatan, sebelum terjun kelapangan untuk
mengumpulkan data yang diperlukan. Berikut adalah penjelasan tentang
pengertian studi literatur. Studi literatur adalah kegiatan yang berkenaan dengan
pengumpulan data pustaka, membaca dan mencatat, serta mengelolah bahan
praktikum.

3.2 Identifikasi masalah


Permasalahan yang akan dibahas pada praktikum in adalah sebagai
berikut:
1. Bagaimana memilih metode yang tepat untuk melakukan peramalan ?
2. Bagaimana cara perencanaan produksi dan peramalan dengan
menggunakan metode Moving average, Exsponensial smoothing, Regresi
linear ?
3. Bagaimana melakukan perhitungan dalam kesalahan peramalan dengan
menggunakan metode SEE (sum of square) dan MAPE (Mean percentige
error) dalam perencanaan produksi?

3.3 Pengumpulan data


Data berdasarkan data yang ada pada praktikum yang dilakukan,
diantaranya:
1. Data historis permintaan WD.
2. Data routhing sheet perakitan tamiya.
3. Data permintaan 48 priode.
4. Data kapasitas produksi.

3.4 Pengelolaan data


Berdasarkan data-data yang telah ada maka selanjutnya data tersebut akan
diolah dengan data yang telah dimilki sebagai berikut:
1. Rekapitulasi waktu proses
2. Agregasi data
3. Metode peramalan (
4. Perhitunga error peramalan
5. Verifikasi peramalan
6. Peramalan 12 priode kedepan
7. Perhitungan kapasitas produksi

3.5 Analisis
Pada tahap ini penelitian akan mendapatkan analisis hasil dari praktikum
yang telah dilakukan, baik dari pengumpulan data maupun pengelolaan data. Data
yang telah diolah di pengelolahan data di analisis untuk mengetahui metode yang
tepat untuk perencanaan produksi.

3.6 penutup
Kesimplan dan saran merupakan tahap akhir dari sebuah praktikum yang
telah dilakukan. Kesimpilan berisikan hasil pengelolahan data yang telah
dilakukan pada saat praktikum sedangakan saran merupakan keinginan yang
diharapkan dalam praktikum agar praktikum menjadi lebih baik.

3.7 Diagram alir praktikum


Pada tahap ini dilakukan identifikasi masalah berdasarkan latar belakang
dari praktikum dan proses agregasi terhadap tamiya yang ada pada modul.
Mulai

Studi literatur

Identifikasi

Perumusan

Pengumpulan data

-Data part list tamiya


-Data routing sheet komponen
-Data routing sheet perakita tamiya
-data permintaan 12 priode
-grafik prmintaan 12 priode

Pengelolahan data

-peramalan permintaan
-perhitungan error peramalan
-verifikasi peramalan
-peramalan 12 priode ke depan
-perencanaan produksi

Analisis hasil pengelolaan

Penutup

selesai

Flowchart 3.1 Diagram alir praktikum

Anda mungkin juga menyukai