Anda di halaman 1dari 2

NAMA : YANDIKA PURBA

NIM : 5192431006
KELAS : PTE – B 2019 (SEMESTER II)
MATA KULIAH : KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
DOSEN PENGAMPUH : Dr. Muhammad Amin, ST., M.Pd.
PROGRAM STUDI S-1 PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO

TUGAS RUTIN 1

SOAL & PERTANYAAN

1. Uraikan pentingnya sector pendidikan untuk dilakukan pembinaan K3 bila ditinjau


dari aspek efesiensi pencapaian indicator pembangunan sumber daya manusia!

2. Uraikan mengapa faktor penghasilan dan tingkat pendidikan berkolerasi terhadap


kesadaran akan keselamatan dan kesehatan kerja!

JAWABAN & PEMBAHASAN

1. Alasan pentingnya pendidikan dalam melakukan pembinaan K3 yaitu :

1. Dapat mencegah perilaku yang tidak aman serta memperbaiki kondisi lingkungan
yang tidak aman.
2. Agar para tenaga kerja memiliki pengetahuan dan kemampuan mencegah kecelakaan
kerja.
3. Dapat mengembangkan budaya kesehatan dan keselamatan kerja.
4. Memahami ancaman dan bahaya di tempat kerja dan menggunakan langkah
pencegahan kecelakaan kerja.
5. Memberitahu kepada para pekerja bahwasanya ada undang – undang tentang
keselamatan dan kesehatan kerja.
2. Alasan faktor penghasilan dan tingkat pendidikan berkolerasi terhadap kesadaran
akan K3 yaitu :

1. Faktor penghasilan : salah satu faktor yang sangat penting karena keberhasilan suatu
perusahaan bisa dilihat dari segi pendapatan atau penghasilan di setiap tenaga kerja,
karena semakin tinggi pendapatan atau penghasilan maka para tenaga kerja semakin
semangat dalam bekerja dan semakin peduli terhadap keselamatan nya dalam bekerja,
sehingga tercipta proses-proses kerja yang efektif,efesien,cepat, dan berkulaitas untuk
meningkatkan produktivitas perusahaan tersebut.

2. Tingkat pendidikan : sumberdaya manusia yang berkualitas dapat diketahui dari


pendidikannya, karena pendidikan dianggap mampu untuk menghasilkan tenaga kerja
yang bermutu tinggi, mempunyai pola pikir dan cara bertindak yang modern sesuai
dengan gaya zaman yang terjadi sekarang.
Karena semakin tinggi tingkat pendidikan seseorang, maka semakin tinggi pula tingkat
produktivitas orang tersebut.

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai