Anda di halaman 1dari 26

CARA MENERBITKAN VIRTUAL

ACCOUNT (VA) DAN MEMBAYAR VIA


ATM BANK UNTUK ANGGOTA
DPD PPNI KOTA BANJARBARU
13 APRIL 2019
1. Ketik laman “ppni-
inna.org” lalu tekan
“ENTER”

2. Klik “Membership”
Ketik username dengan
NIRA PPNI

Ketik password “userdemo”


lalu klik LOGIN
Klik
“Pengaturan
Akun”
2. Username
dan password
bisa diganti jika
1. Pastikan diinginkan
alamat email
sudah terisi.

3. Klik “Data
Virtual
Account”
Pilih tahun
Iuran dan klik
“create VA”
VA yang baru
kita buat
Email yang
masuk berupa
informasi VA
yang baru kita
buat
Cara bayar
iuran via ATM
Bank Kalsel
Masukkan PIN
Kode Bank BNI
adalah “009”

Klik
“ISI/INPUT”
untuk mengisi
nomor kode
bank dan VA
1. Ketik
2. Tekan Jika
“009+16 angka
Benar
VA”
1. Masukkan
nilai transfer
sesuai tagihan
Virtual Account

2. Tekan Jika
Benar
1. Nomor
referensi bisa
dikosongkan saja

2. Tekan untuk
melanjutkan
Cek Informasi transfer
apakah Nama dan
Jumlah Rupiah sudah
sesuai dengan tagihan
VA. Jika nama orang
lain, stop proses
transfer, lalu request VA
yang baru

Tekan
“TRANSFER”
jika sudah benar
Transaksi telah
selesai
Simpan bukti
Transfer
Status pembayaran
berubah Hijau
secara otomatis jika
sdh dibayar
Distribusi
iuran anggota
Tampilan status
pembayaran di
dashboard admin
DPK/DPD

Anda mungkin juga menyukai