Anda di halaman 1dari 6

Teori Akuntansi

Arya Pandita
Alhamdi Zuhri
Benediktus Tandya P.
Harits Taufik Hidayat
Ilham Muhammad Akbar
Joshua A. P. de Haan
Zaidan A. H.
Soal 01
Ibu Aminah membeli 50 boneka dari seorang pengrajin untuk dijual kembali. Harga
asli boneka dari pengrajin adalah Rp20.000 per buah, dan Ibu Aminah akan
menjualnya dengan harga Rp25.000 per buah. Karena jarak dari rumahnya ke
rumah pengrajin cukup jauh, Ibu Aminah menghabiskan Rp30.000 untuk ongkos
pulang-pergi. Selain itu, agar tampilan boneka yang dijual terlihat lebih menarik,
Ibu Aminah mengeluarkan dana tambahan sebesar Rp20.000 untuk membeli
plastik dan pita yang digunakan membungkus boneka. Bedakan antara revenue
dan income.
Harga Asli
(Rp 20.000 x 50) = Rp 1.000.000
Revenue
(Rp 250.000 x 50) = Rp 1.250.000
Expense
(Rp 30.000 + Rp 20.000) = Rp 50.000
Income
(Rp 1.250.000 - Rp 1.000.000) - Rp. 50.000 = Rp 200.000
Income
= Rp 60.000.000 - (Rp 10.000.000 + Rp 5.000.000 + Rp 10.000.000)
= Rp 60.000.000 - (Rp 25.000.000)
= Rp 35.000.000
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,
including icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik.

Anda mungkin juga menyukai