Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH BARAT DAYA

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MANGGENG
Jl. Nasional Nomor 107 Manggeng Kode Pos 23762

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS MANGGENG
Nomor : 136/SK/KA-PKM.MGG/I/2017

TENTANG
PERENCANAAN PROGRAM GIZI
DI PUSKESMAS MANGGENG

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa


KEPALA PUSKESMAS MANGGENG

Menimbang : a. Bahwa untuk meningkatakan kualitas pelayanan kesehatan di Puskesmas


Manggeng maka perlu Perencanaan Program Gizi untuk memperoleh
gambaran secara berkala tentang cakupan konsumsi garam beryodium yang
memenuhi syarat di masyarakat;

b. Bahwa Perencanaan Program Gizi sangat menentukan tercapainya target


sasaran yang ingin dicapai dalam program gizi;

c. Bahwa dalam rangka pelaksanaan tersebut perlu dituangkan dalam Surat


Keputusan Kepala Puskesmas Manggeng.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009, tentang Kesehatan;

2. Departemen Kesehatan Republik Indonesia Tahun 2001, tentang Standar


Pelayanan Kesehatan;

3. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 564/Menkes/


SK/VIII/2006, tentang pedoman pelaksanaan Desa Siaga;

4. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 828/Menkes/


SK/IX/2008, tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan di
Kabupaten/Kota;

5. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Tahun 2011, tentang Pedoman


Tekhnis Pelayanan Kesehatan Dasar;

6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014,


tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG PERENCANAAN


PROGRAM GIZI DI PUSKESMAS MANGGENG

Kesatu : Keputusan Kepala Puskesmas Manggeng tentang Perencanaan Program Gizi;

Kedua : Mengangkat Saudari Hj. Ratna Jumalia sebagai petugas Perencanaan Program
Gizi;

Ketiga : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dan atau kesalahan didalamnya, akan
diadakan perbaikan seperlunya;

Ditetapkan di : MANGGENG
Pada Tanggal : 03 Januari 2017

KEPALA PUSKESMAS
MANGGENG

dr. Hessi Arfina


NIP. 19820320 200804 2 001

Anda mungkin juga menyukai