Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Nama Prodi : Akademi Keperawatan Al-Ikhlas


Kode : IKK-10
Nama Mata Kuliah : Keperawatan keluarga
Semester : V (Lima)
Prasyarat :-
Satuan Kredit : 3 SKS (2 Kuliah; 1 Lapangan/Klinik)
Koordinator MK : Anugrah Nurul Hudda, S.Kep., Ns.
Dosen Tim :-

Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini membahas mengenai asuhan keperawatan keluarga yang dilandasi oleh konsep-konsep terkait
dengan keperawatan keluarga. Fokus yang dibahas dalam mata kuliah ini adalah konsep keluarga, asuhan
keperawatan keluarga dengan menggunakan pendekatan proses. Kegiatan belajar dilakukan melalui kuliah,
diskusi, dan pengalaman praktik lapangan

Capaian Pembelajaran : Menguasai tekhnik, prinsif, dan prosedur pelaksanaan asuhan keperawatan yang dilakukan secara mandiri atau
berkelompok. Mampu memberikan asuhan keperawatan kepada individu, keluarga, maupun kelompok baik
sehat atau sakit dan kegawat daruratan dengan memperhatikan aspek bio, psiko,sosial, kultural dan spiritual
yang menjamin keselamatan klien, sesuai standar asuhan keperawatan dan berdasarkan perencanaan
keperawatan yang tersedia. Mampu memberikan utnuk meningkatkan pola hidup sehat klien dengan
menurunkan angka kesakitan

Metode Penilaian & Pembobotan : Kuliah (2 SKS) : 60% (UTS 20%, UAS 20%, Tugas 10%, Sikap 5%, Kehadiran 5%.)
Lapangan (1 sks) : 40%

Daftar Referensi : 1. Maulana, Heri. 2009. Promosi Kesehatan. Jakarta : EGC


Jadwal Pembelajaran
Pertemuan Indikator Penilaian Capaian Bahan Kajian/Sub Bahan Media Dose
Metode Waktu
ke/Tanggal/ Jam Pembelajaran Kajian /Alat n
I - Mahasiswa mampu memahami - Konsep pelayanan Ceramah Power 3x50 ANH
Senin konsep pelayanan kesehatan kesehatan primer Point/LCD menit
30 September 2019 primer
13.00-15.30
II - Mahasiswa mampu memahami - Konsep keluarga Ceramah/ Power 3x50 ANH
Kamis konsep keluarga Diskusi Point/LCD menit
03 Oktober 2019
13.00-15.30

Ceramah/ Power
Diskusi Point/LCD
III - Mahasiswa mampuh memahami - Model konseptual Ceramah/ Power 4x50 ANH
Senin model konseptual keperawatan keperawatan keluarga Diskusi Point/LCD menit
07 Oktober 2019 keluarga
13.00-16.20

IV - Mahasiswa mampuh mengetahui - Trend dan issue dalam Ceramah/ Power 3x50 ANH
Kamis trend dan issue keperawatan keperawatan keluarga Diskusi Point/LCD menit
10 Oktober 2019 keluarga
13.00-15.30

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)


V - Mahasiswa mampu memahami, - Konsep asuhan Ceramah/ Power 4x50 ANH
Senin dan menerapkan konsep asuhan keperawatan keluarga Diskusi Point/LCD menit
28 Oktober 2019 keperawatan keluarga
13.00-16.20 Praktikum Modul
praktikum
- Mahasiswa mampu - Manajemen sumber daya Ceramah/ Power 3x50 ANH
VI memahami/mengetahui konsep keluarga Diskusi Point/LCD menit
Kamis manajemen sumberdaya
31 Oktober 2019 keluarga
13.00-15.30

VII - Mahasiswa mampu memahami - Aplikasi asuhan Ceramah/ Power 4x50 ANH
Senin konsep aplikasi asuhan keperawatan keluarga Diskusi Point/LCD menit
04 November 2019 keperawatan keluarga
13.00-16.20 Praktikum Modul
praktikum

VIII - Mahasiswa mampu memahami, - Tindakan asuhan Praktikum Modul 4x50 ANH
Kamis mendemonstrasikan dan keperawatan keluarga: praktikum menit
07 November 2019 mempraktikan asuhan keperawatan a. Pendidikan kesehatan
13.00-16.20 keluarga mengenai: keluarga
a. Pendidikan kesehatan keluarga b. Merawat anggota
b. Merawat anggota keluarga keluarga yang sakit
yang sakit c. Pemberdayaan keluarga
c. Pemberdayaan keluarga d. Evaluasi asuhan
d. Evaluasi asuhan keperawatan keperawatan keluarga
keluarga
Ujian Akhir Semeseter (UAS)
Bogor, 06 Agustus 2019
PUDIR I Bagian Akademik Koordinator Mata Kuliah

Niken Andalasari, S.Kep., Ns. Anugrah Nurul H, S.Kep., Ns.


NIK. 044207-143 NIK.
Mengetahui,
Direktur
Eni Nuraeni, M.Pd
NIK. 044207-131

Anda mungkin juga menyukai