Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN POHUWATO

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS WANGGARASI
Alamat: Jln. Trans Sulawesi, Desa Wanggarasi Timur, Kec. Wanggarasi

URAIAN TUGAS

NAMA : dr. MUNADYA HAMZAH


TANGGUNG JAWAB :

1. DOKTER UMUM
a. Melaksanakan pelayanan Kesehatan Puskesmas secara kolaborasi sesuai dengan
kondisi pasien
b. Melakukan tindakan medis
c. Melakukan pelayanan rujukan
d. Menerima konsultasi tentang pelayanan kesehatan yang dibutuhkan oleh pasien
dan keluarga pasien
e. Membina pengelolaan yang berkaitan dengan obat-obatan (Farmasi) Puskesmas
f. Mengkoordinir pelayanan kesehatan yang dilaksanakan
g. Berkoordinasi Lintas Program, Lintas sektor
h. Menghadiri pertemuan atau rapat terkait dengan pelayanan kesehatan
i. Melaksanakan Upaya kesehatan Masyarakat (UKM) di Posyandu Balita, lansia,
dan Kelompok masyarakat.

2. TUGAS INTEGRASI
a. Bersama-sama dengan Kepala Puskesmas melaksanakan fungsi manajemen
Puskesmas
b. Mengikuti seminar profesi atau kursus atau pelatihan dalam rangka peningkatan
mutu SDM

3. KOORDINATOR UKP, KEFARMASIAN, DAN LABORATORIUM


a. Melakukan perencanaan kegiatan pelayanan pemeriksaan umum, pelayanan
gawat darurat, pelayanan kefarmasian, dan pelayanan laboratorium
b. Mengkoordinasikan seluruh pelaksanaan kegiatan lingkup UKP, kefarmasian,
dan laboratorium
c. Mengkomunikasikan tujuan dan tahapan dan pelaksanaan kegiatan dan
penjadwalan kepada Lintas Program dan Lintas Sektor.
Kepala Puskesmas Wanggarasi

Anda mungkin juga menyukai