Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS JARAI
Alamat. Jl. Ade Irma Suryani Nasution Pasar Jarai.Kab Lahat Kode Pos 31591
HP: 085273496404, Email:puskesmasjarai@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP JARAI


NOMOR : ........./............/........./2019

TENTANG

KETETAPAN TENTANG PETUGAS YANG BERTANGGUNG JAWAB UNTUK


PELAKSANAAN KEGIATAN YANG DIRENCANAKAN

KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP JARAI

Menimbang : a. bahwa upaya peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan


pasien menjadi tanggung jawab seluruh tenaga klinis yang
memberikan asuhan pasien;
b. bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan klinis dan
keselematan pasien, perlu ada kejelasan petugas yang bertanggung
jawab terhadap pelaksanaan kegiatan perbaikan mutu layanan
klinis dan keselamatan pasien;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan yang dimaksud dalam huruf (a)
dan (b) di atas, maka perlu disusun kebijakan tentang petugas
yang bertanggung jawab terhadap pelaksanaan kegiatan perbaikan
mutu layanan klinis;
Mengingat : a. Undang-undang RI Nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatan;
b. Keputusan MENKES RI Nomor 1457 tahun 2003 tentang standar
pelayanan minimal bidang Kesehatan di Kab/Kota;
c. Peraturan MENKES RI Nomor 1691 tahun 2011 tentang
keselamatan pasien Rumah Sakit;
d. Peraturan MENKES RI Nomor 75 tahun 2015 tentang pusat
kesehatan masyarakat;
e. Peraturan MENKES No. 1438 tahun 2010 tentang standar
pelayanan kedokteran;
MEMUTUSKAN

MENETAPKAN : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP


JARAI TENTANG PETUGAS YANG BERTANGGUNG
JAWAB TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN
PERBAIKAN MUTU LAYANAN KLINIS DAN
KESELAMATAN PASIEN

Pertama : Daftar petugas yang bertanggung jawab terhadap pelaksanaan


kegiatan perbaikan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien
sebagaimana tercantum dalam lampiran, merupakan bagian yang
tidak terpisahkan dari surat keputusan ini
Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dengan ketentuan
apabila di kemudian hari terdapat kekliruan akan diadkan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya

Jarai, 2019
KEPALA UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP
JARAI

dr. Icah Paramitri, M.Kes


NIP :198105112010012003

Anda mungkin juga menyukai