Anda di halaman 1dari 3

b. –7,5 m/s2 e.

7,5 m/s2
c. 5 m/s2

7. Sebuah benda bergerak lurus beraturan dalam


waktu 10 sekon dan menempuh jarak 80 meter,
kecepatan benda tersebut adalah ....
a. 4 m/s d. 10 m/s
b. 6 m/s e. 12 m/s
c. 8 m/s

8. Grafik suatu benda bergerak


lurus beraturan tampak
seperti gambar berikut ini.
Jarak yang di tempuh
selama selama 4 sekon
adalah ....
a. 20 m d. 80 m
b. 40 m e. 100 m
c. 60 m

9. Perhatikan grafik berikut ini.


Besar kecepatan benda adalah ....
a. 5 m/s d. 20 m/s
b. 12 m/s e. 25 m/s
c. 15 m/s

11. Seseorang berjalan ke Timur sejauh 40 m,


kemudian orang tersebut berbelok ke Utara sejauh
1. Sebuah mobil bergerak ke arah timur sejauh 30 30 m. Waktu total yang diperlukan orang tersebut
km, kemudian berbalik arah sejauh 20 km ke arah adalah 140 sekon. Berapa laju rata-rata dan
barat. Hitunglah : kecepatan rata-rata orang tersebut?
a) Jarak yang ditempuh mobil!
b) perpindahan mobil! 12. Seorang atlet berlari pada sebuah lintasan
berbentuk lingkaran dengan diameter 40 m. Atlet
2. Sebuah mobil bergerak ke arah Timur sejauh 80 tersebut dapat menempuh 1,5 kali putaran dalam
km, kemudian berbelok ke arah Selatan sejauh 60 waktu 40 sekon. Berapakah kelajuan rata-rata dan
km. Hitunglah : kecepatan ratarata pelari tersebut?
a) Jarak yang ditempuh mobil!
b) perpindahan mobil! 13. Tentukanlah kecepatan
rata-rata benda jika
3. Seseorang berjalan sejauh 60 m ke timur dalam diberikan data dalam
waktu 60 s, kemudian 20 m ke barat dalam waktu grafik berikut ini.
40 s. Laju rata-rata dan kecepatan rata-rata orang
tersebut adalah ....
a. 0,2 m/s dan 0,8 m/s ke timur 15. Seseorang mengendarai sepeda motor bergerak
b. 0,8 m/s dan 0,2 m/s ke barat dengan kecepatan awal 54 km/jam. Orang tersebut
c. 0,3 m s dan 0,4 m/s ke timur mempercepat laju kendaraannya sehingga dalam
d. 0,8 m/s dan 0,4 m/s ke timur waktu 10 sekon kecepatannya menjadi 72 km/jam.
e. 0,4 m/s dan 0,8 m/s ke barat Berapa percepatan sepeda motor tersebut?

5. Mobil bergerak dengan kecepatan awal 5 m/s.


Setelah 5 sekon, kecepatannya berubah menjadi 20
m/s maka percepatan benda adalah ....
a. 1 m/s2 d. 4 m/s2
2
b. 2 m/s e. 5 m/s2
2
c. 3 m/s
6. Mobil bergerak diperlambat dengan kecepatan
berubah dari 25 m/s menjadi 5 m/s selama 4 sekon
maka perlambatannya adalah ....
a. 2 m/s2 d. –5 m/s2

LATIHAN SOAL KINEMATIKA GERAK LURUS


1. Jarak adalah panjang lintasan yang ditempuh dalam waktu 1 jam, jarak BC =
ditempuh oleh sebuah partikel. 30 km ditempuh dalam waktu 2 jam.
Jarak termasuk besaran skalar Hitunglah Besarnya kelajuan rata-rata dan
S = S1 + S2 + S3 + ... kecepatan rata-rata perjalanan.

2. Perpindahan adalah perubahan/posisi 6. Sheila berjalan ke timur sejauh 200 m,


kedudukan sebuah partikel terhadap titik kemudian ke barat sejauh 80 m. Waktu
acuan, dan termasuk besaran vektor. total yang diperlukan Sheila adalah 140
ΔS = St - So sekon. Berapa laju rata-rata dan
kecepatan rata-rata Sheila?
3. Kelajuan adalah jarak yang ditempuh
dalam selang waktu tertentu. 7. Seorang atlet berlari pada sebuah lintasan
Kelajuan merupakan besaran skalar. berbentuk lingkaran dengan diameter 40
s s1  s 2  s3 m. Atlet tersebut dapat menempuh 1,5 kali
v= = putaran dalam waktu 40 sekon.
t t1  t 2  t 3
Berapakah kelajuan rata-rata dan
kecepatan ratarata pelari tersebut?
4. Kecepatan adalah perpindahan yang
ditempuh dalam selang waktu tertentu.
8. Jarak Bandung–Jakarta adalah 180 km.
Kecepatan merupakan besaran vektor.
s Sebuah mobil mampu menempuh jarak
v= tersebut dalam waktu 3 jam. Tentukanlah
t
kelajuan rata-rata mobil tersebut
5. Percepatan adalah perubahan kecepatan
9. Reva mengendarai sepeda motor
sebuah benda dalam selang waktu
bergerak dengan kecepatan awal 54
tertentu. Percepatan merupakan besaran
km/jam. Reva mempercepat laju
vektor.
kendaraannya sehingga dalam waktu 10
v vt  v0
a= = sekon kecepatannya menjadi 72 km/jam.
t t Berapa percepatan sepeda motor Reva
tersebut?
LATIHAN SOAL BESARAN GERAK
10. Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan
1. Sebuah mobil bergerak sejauh 80 km ke 10 m/s. Setelah 10 sekon, kecepatan
arah timur, kemudian berbalik arah sejauh mobil berubah menjadi 30 m/s. Berapakah
30 km ke arah barat.Tentukanlah jarak percepatan mobil tersebut?
dan perpindahan yang ditempuh mobil
tersebut. 11. Sebuah mobil bergerak dari keadaan
diam. Setelah 90 sekon, besar
2. Sebuah mobil bergerak sejauh 12 km ke kecepatannya mencapai 72 km/jam.
utara, kemudian berbelok ke timur sejauh Berapa percepatan yang dialami mobil
5 km. Tentukanlah jarak dan perpindahan tersebut?
mobil tersebut.
12. Kecepatan gerak sebuah mobil berubah
3. Seorang pelari berlari sejauh 3 km ke dari 5 m/s menjadi 17 m/s dalam selang
timur, kemudian pelari tersebut belok ke waktu 3 sekon. Berapakah percepatan
selatan sejauh 4 km, lalu kembali ke posisi rata-rata mobil dalam selang waktu
awalnya sejauh 5 km. Berapakah jarak tersebut?
dan perpindahan yang ditempuh pelari
tersebut? 13. Ikram menaiki sepeda motor dengan
kecepatan 90 km/jam kemudian dia
4. Ken Arok mengendarai sepeda motor ke melihat lampu stop merah sehingga dia
utara sejauh 6 km, kemudian belok ke mengerem sepeda motornya sampai
barat sejauh 4 km. Oleh karena terdapat berhenti dalam waktu 10 sekon. Berapa
operasi Polantas, Ken Arok berbelok perlambatan motor Ikram tersebut?
sejauh 3 km ke selatan. Tentukanlah jarak
dan perpindahan yang telah ditempuh Ken
Arok!. 14.
15.
5. Gambar berikut ini melukiskan perjalanan
dari A ke C melalui B. Jarak AB = 40 km
16. Grafik suatu benda bergerak lurus
beraturan tampak seperti gambar berikut 18. .
ini. Jarak yang di tempuh selama selama
4 sekon adalah ....
a. 20 m d. 80 m
b. 40 m e. 100 m 19.
c. 60 m
20. Tentukanlah
17. Perhatikan grafik berikut ini. Besar kecepatan rata-rata
kecepatan benda adalah .... benda jika diberikan
a. 5 m/s data dalam grafik
b. 12 m/s berikut ini.
c. 15 m/s
d. 20 m/s
e. 25 m/s 21.
LATIHAN SOAL KINEMATIKA GERAK LURUS (GLB DAN GLBB)

Sebuah benda dikatakan bergerak lurus berubah


beraturan jika benda tersebut bergerak pada
lintasan yang lurus dengan perubahan kecepatan
yang teratur.
Rumus GLBB adalah
1. vt = v0 + at
2. s = vo.t + ½ at2
3. vt2 = vo2 + 2 a s

Anda mungkin juga menyukai