Anda di halaman 1dari 1

PAROTITIS

Definisi
Parotitis (gondongan) adalah penyakit virus akut
dan menular yang biasanya ditandai oleh
pembesaran kelenjar ludah terutama kelenjar
parotis

Penyebab
Group paramyxovirus termasuk
didalamnya virus parainfluenza,
measles, dan virus newcastle disease
Pencegahan

Tidak berbagi sesuatu Menutupi ketika batuk Tinggal di rumah ketika Sering mencuci tangan Vaksinasi MMR
yang berkaitan dengan dan bersin sedang sakit dengan sabun dan air
air liur

Gejala

Nyeri otot Demam Nafsu makan


menurun

Bengkak di depan
telinga dan rahang
bawah
Kelelahan Sakit Kepala

Jika anda
merasakan Segera ke
gejala layanan
kesehatan
tersebut makan makanan
bergizi
istiahat yang
cukup
terdekat

Anda mungkin juga menyukai