Anda di halaman 1dari 1

UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP

TAHUN AKADEMIK 2019/2020

Mata Kuliah : Rekayasa Fondasi Dalam


Program Studi/Smt/Kls : Teknik Sipil/VI/A
Hari/tanggal : Rabu, 15 April 2020
Waktu : 24 jam
Dosen : Amris Azizi
Sifat ujian : Take Home

Perhatian :
1. Soal di download dan dikerjakan dirumah, jangan meng-klik finish dulu
pada sistem
2. Jawaban harus sudah di upload (file dalam bentuk pdf) di
ujianonline.ump.ac.id, paling lambat hari Kamis tanggal 16 April 2020,
pukul 10.00 wib. Apabila tidak bisa upload bisa dikirim melalui email:
amris.azizi@gmail.com

Soal:

Tiang baja panjang 16 m dengan ukuran penampang 60 cm x 60 cm di pancang ke dalam tanah


pasir dengan data lapisan tanah seperti tergambar. Muka air tanah terletak pada kedalaman 3 m
dari permukaan tanah. Berat tiang per meter panjang 4 kN/m.

Hitung kapasitas ultimit tiang dengan cara Brom (zc = 20d). Berapa jumlah tiang yang dibutuhkan
bila pada kolom diatasnya bekerja beban vertikal Q = 2000 kN.

Apabila ada data-data yang saudara anggap kurang, silahkan mencantumkan/menambahkan


dengan menyertakan alasannya.
Q
m.t
0,0
Pasir : N = 10, γb = 18 kN/m3
m.a.t
-3,0

Pasir : N = 15, γsat = 18,8 kN/m3

-10,0

Pasir : N = 12, γsat = 18,2 kN/m3

-16,0

Anda mungkin juga menyukai