Anda di halaman 1dari 4

Nama : Amelia Frenety Perdi

Kelas : XI MIPA 1
Mapel : Biologi

Tugas
1) Berdasarkan gambar diatas dan sumber bacaan, isilah table berikut!

NO TERDAPAT PADA SEL


NAMA ORGANEL FUNGSI
. PROKARIOTIK EUKARIOTIK
Membungkus sel, membatasi perluasan sel,
sebagai filter yang sangatselektif, merupakan
alat untuk transport aktif, mengontrol
Membrane masuknya nutrien dankeluarnya hasil
1. √ √
Plasma metabolisme, menjaga perbedaan konsentrasi
ion di dalam dan diluar sel, serta sebagai
sensor untuk sinyal-sinyal yang terdapat di
luar sel.
Menyokong dan memastikan keamanan
2. Sitoplasma √ √ molekul seluler dan organel yang berada di
dalamnya.
Fungsi utamanya sebagai tempat sintesis
3. Ribosom √ √
protein.
memberi bentuk sel tumbuhan, melindungi
bagian dalam sel dari pengaruh lingkungan
4. Dinding sel √ √
dan menjaga sel tumbuhan agar tidak pecah
akibat masuknya air secara berlebihan.
Berfungsi dalam proses pembelahan sel dan
5. Mesosom √ -
sebagi penghasil energi untuk sel. 
Untuk menjaga integritas gen-gen tersebut
6. Nukleus √ √ dan mengontrol aktivitas sel dengan
mengelola ekspresi gen.
Retikulum sebagai sistem transport substrat dan hasil
7. - √
Endoplasma(RE) dari sitoplasma ke luar sel dan ke nukleus.
menyimpan senyawa organik yang dihasilkan
8. Lisosom - √
tanaman.
fungsi sebagai tempat dilakukannya modifikasi
9. Badan golgi - √
protein.
Fungsi utamanya Tempat Berlangsungnya
10. Mitokondria - √ Respirasi Sel.
Untuk oksidasi substrat yang kemudian akan
11. Badan mikro - √
menghasilkan H2O2.
MACAM-MACAM JARINGAN HEWAN DAN MANUSIA

1. Jaringan Epitel Kubus Selapis Bagian-bagian yang ditunjukan pada gambr yaitu:
- Pembuluh Kapiler
- Epitelium
2. Jaringan Epitel Pipih Berlapis Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Pembuluh Kapiler
3. Jaringan Ikat Padat Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Collagenous Fibers
4. Jaringan Tulang Rawan Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Kondroit dalam Lakuna
- Perikondrium
5. Jaringan Epitel Silindris Selapis Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Pembuluh Kapiler
- Epitelium
- Jaringan Ikat
6. Semu Silindris Bersiia Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Silia
- Sel Penghasil
7. Jaringan Ikat Longgar Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Kondroblast
- Elastic Fibers
8. Jaringan Tulang Kompak Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Lamella canaliculi
- Saluran Havers
- Lacuma
9. Jaringan Adiposa Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Serabut Kolagen
- Sel-sel Adiposa
10. Jaringan Otot Polos Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Inti Serat Polos
11. Jaringan Otot Jantung Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Nucleus
- Sel Otot
12. Jaringan Darah Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Sel Darah Merah
- Sel Daarah Putih
- Trombosit
13. Jaringan Otot Lurik Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Inti
14. Jaringan Saraf Bagian-bagisan yang dtunjukan pada gambar yaitu:
- Dendrites
- Nucleus
- Cell Body
- Sel Schwann
6) Berdasarkan gambar di atas dan sumber bacaan, sebutkan organ-organ penyusun setiap sistem
organ pada manusia berikut fungsi atau peranannya!

Jawaban :
 Gambar ke satu (1), yaitu organ penyusun system pencernaan yang terdiri dari rongga
mulut, kerongkongan, lambung, usus 12 jari, usus halus, usus besar,dan anus. Yang
berfungsi sebagai pencerna makanan baik secara mekanik atau kimiawi.
 Gambar ke dua (2), yaitu organ penyusun sistem ekresi yaitu ginjal, salah satunya yang
berfungsi sebagai pengolah dan membuang zat sisa metabolism dan racun dari dalam
tubuh.
 Gambar ke tiga (3), yaitu sistem otot yang berfungsi untuk membantu pergerakan, aliran
darah, pernafasan, proses pencernaan, keseimbangan, danlain-lain.
 Gambar ke empat (4) dan lima (5), adalah sistem reproduksi laki-laki (pada nomor 4) dan
perempuan (pada nomor 5). Fungsi reproduksi pada laki-laki yaitu penyimpan serta
menghantarkan spermauntuk membuahi sel telur yang ada pada perempuan.
Sedangkan sistem wanita memproduksi sel telur, dan menyediakan tempat untuk
melakukan proses pembuahan, serta janin untuk tempat bayi berkembang selama
proses kehamilan.
 Gambar ke enam (6), adalah sistem rangka berfungsi untuk bergerak, menopang, dan
meberikan bentuk tubuh, melindungi organ dalam, dan tempat melekatnya otot.
 Gambar ke tujuh (7), adalah sistem peredaran darah yang berfungsi untuk mengedarkan
darah ke seluruh tubuh, melindungitubuh melalui sel darah putih, mempertahakan
homeostasis.
 Gambar ke delapan (8), adalah sistem saraf yang bertanggung jawab atas kendali tubuh.
 Gamabr ke sembilan (9), adalah sistem pernafasan berfungsi untuk menyediakan
oksigen dan mengeluarkan kaebondioksida.
 Gambar ke sepuluh (10), adalah sistem limfatik yang berfungsi sebagai pembuat dan
pemindah getah bening dan cairan bening yang mengandung sel darah putih untuk
membantu melwan infeksi.

7) Selain yang tertera pada gambar, adakah sistem organ lain? Jelaskan, sertakan organ penyusun
dan fungsinya!

Jawaban :

Ada, salah satunya yaitu integument/kulit yang berfungsi sebagai pelindung dari luar,
pertahanan tubuh melawan bakteri. Selain terdiri dari kulit, sistem intergumen meliputi
rambut dan juga kuku.
9) Tuliskan urutan spektrum biologi dari bagian yang terkecil sampai kelompok yang besar
(individu)!

Jawaban :

 Protoplasma  Sel  Jaringan  Organ Sistem Organ  Organisme  Populasi 


Komunitas  Ekosistem  Biosfer  Bioma.

Anda mungkin juga menyukai