Anda di halaman 1dari 20

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 39 JAKARTA
Jl. RA Fadillah Cijantung Jakarta Timur Telp. ( 021 ) 8400278 , Fax ( 021) 87719718

TRY OUT UJIAN SEKOLAH


TAHUN PELAJARAN 2020 – 2021

Mata Pelajaran : Ekonomi


Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Atas
Kelas/Program : XII/IPS
Hari / Tanggal : Senin / 8 Maret 2021
Waktu : 120 Menit

Pilih satu jawaban yang paling benar !

1. Bertambahnya jumlah penduduk Indonesia mengakibatkan semakin banyak juga dibutuhkan


lahan tempat tinggal, air bersih dan kebutuhan pokok seperti beras dan lain-lain. Sementara
persediaan sumber daya alam di Negara kita semakin langka, banyak hutan yang rusak karena
pembalakan liar. Tindakan yang paling tepat mengatasi masalah tersebut adalah ….
A. Menggunakan sumber daya alam yang ada secara maksimal untuk memenuhi kebutuhan
manusian dalam rangka mencapai kemakmuran.
B. Memanfaatkan sumber daya alam secara selektif dengan mempertimbangkan
kelstariannya agar anak cucu kita dapat menikmati.
C. Berupaya tidak mengguakan sumber daya alam dalam memenugi kebutuhan manusia
karena sumber daya alam harus dilestarikan.
D. Sumber daya alam dapat digunakan secara besar-besaran mengingat kebutuhan manusia
selalu berkembang terus.
E. Sumber daya alam dapat kita gunakan secara besar-besaran karena memang diciptakan
oleh Tuhan untuk kebutuhan hidup manusia.

2. Pak Sunaji seorang pengusaha pertambangan yang sukses. Selama 5 tahun terakhir ini dia
telah melakukan kegiatan ekspor ke negara di kawasan Asia yang bersistem ekonomi
terpimpin dan negara di kawasan Eropa yang sistemnya liberal. Tiap negara yang menjadi
sasaran kegiatan bisnisnya memiliki sistem ekonomi yang berbeda dan membutuhkan strategi
bisnis yang berbeda pula. Kesimpulan yang tepat sesuai sistem ekonomi yang berlaku di
negara-negara tersebut adalah ... .
A. menjalin kerjasama dengan pengusaha lokal di negara dengan sistem ekonomi
terpimpin
B. membangun komunikasi kelembagaan dengan pemerintah bersistem ekonomi
terpimpin
C. membatasi pasar di negara dengan sistem ekonomi liberal untuk mengurangi
persaingan
D. menyesuaikan strategi bisnis sistem ekonomi campuran sesuai domisili Pak Sunaji
E. membuat hubungan bilateral positif dengan pemerintah negara bersistem ekonomi
liberal

3. Perhatikan bagan arus barang/jasa di bawah ini !


Berdasarkan bagan di atas, arus nomor 1 dan 3 menunjukkan ....

A. masyarakat luar negeri menjual barang dan jasa kepada RTP, sehingga RTP
melakukan pembayaran kepada masyarakat luar negeri
B. masyarakat luar negeri menjual faktor-faktor produksi kepada RTK, sehingga RTK
melakukan pembayaran kepada masyarakat luar negeri
C. RTP menjual barang dan jasa kepada masyarakat luar negeri, sehingga masyarakat
luar negeri melakukan pembayaran kepada RTK
D. RTK menjual faktor-faktor produksi kepada masyarakat luar negeri, sehingga
masyarakat luar negeri melakukan pembayaran kepada RTP
E. masyarakat luar negeri membeli barang dan jasa dari RTP, sehingga RTP
memperoleh pembayaran dari masyarakat luar negeri

4. Perhatikan pernyataan berikut ini:


1. Terbatasnya pilihan konsumen
2. Pembeli sangat mengetahui keadaan pasar dengan baik
3. Konsumen merasa sejahtera karena mudah keluar masuk pasar
4. Mudah menentukan dan membeli barang yang diperjualkan
5. Tidak ada barang subtitusi karena bersifat homogen
Yang termasuk kebaikan pasar persaingan sempurna adalah

A. 1, 2, dan 3
B. 1, 3, dan 4

C. 2, 3, dan 4

D. 2, 3, dan 5

E. 3, 4, dan 5

5. Pada tingkat harga Rp 900,00 jumlah barang yang ditawarkan sebanyak 450 unit. Seda ngkan
pada tingkat harga Rp 1.000,00 jumlah barang yang ditawarkan 500 unit. Jika fungsi permintaan Q =
80 – 2P, berapakah titik keseimbangan pasar?
A. (16, 32)
B. (16, 48)
C. (24, 48)
D. (24, 32)
E. (32, 16)

6. Perhatikan pernyataan berikut ini:


1. Sistem yang digunakan adalah pembelian secara angsuran digabungkan dengan kontral sewa
2. menghimpun dana masyarakat dengan cara menarik premi dengan jumlah yang telah
disepakati pada awal kontrak
3. LKBB ini untuk menyisihkan dan menyimpan sebagian dari gaji karyawan tiap bulan.
Nantinya pada masa pensiun, uang ini akan dikembalikan tiap bulan
4. Bergerak dalam bidang penyaluran kredit dengan hukum gadai.
5. LKBB ini memperdagangkan saham, equitas, obligasi, surat pengakuan hutang, dan surat
berharga lainnya.
Pebedaan antara kegiatan asuransi dan pegadaian adalah ….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4
E. 4 dan 5

7. Berikut ini adalah produk bank:


1. Demand deposit (giro),
2. Saving deposit (tabungan)
3. Sertifikat deposito
4. kredit rekening koran (R/K)
5. kredit reimburs (letter of credit)

Yang termasuk kredit pasif adalah

A. 1, 2, dan 3
B. 1, 3, dan 4
C. 2, 3, dan 4
D. 2, 3, dan 5
E. 3, 4, dan 5

8. Yang termasuk Tujuan dan manfaat dari implementasi Sistem BI RTGS (Bank
Indonesia Real Time Gross Settlement) bagi masyarakat adalah ….
A. Mengurangi risiko Penyelesaian Akhir (settlement risk) dalam sistem
pembayaran nasional
B. Memberikan informasi yang mendukung kebijakan moneter dan early
warning system bagi pengawasan bank.
C. Meningkatkan efektivitas pengelolaan dana bagi Bank melalui sentralisasi
Rekening Giro
D. Meningkatkan kepastian penyelesaian akhir (settlement).
E. Tersedianya tambahan pilihan sarana transfer yang efisien, cepat, aman, dan
handal.
9. Perhatikan pernyataan berikut ini !

(1) Situasi politik yang tidak menentukan mengakibatkan sebagian orang menukarkan uang
rupiah ke dalam mata uang asing
(2) Ibu Rahayu lebih menyukai menyimpan uang di brankas demi keamanan
(3) Masyarakat lebih menyukai menyimpan uang di rumah dari pada menyimpan di bank
(4) Andi lebih menyukai investasi saham dari pada menyimpan uang
(5) Ibu Siti lebih menyukai membeli perhiasan sebagai tabungan
Contoh yang merupakan motif spekulasi adalah …
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (1), (4), dan (5)
D. (2), (3), dan (4)
E. (3), (4), dan (5)
10. Beberapa karakteristik usaha:

1. cepat dalam pengambilan keputusan;


2. kemajuan usaha sangat bergantung pada keahlian pemiliknya;
3. mudah dalam pendirian dan pembubaran;
4. modal yang dimiliki terbatas;
5. seluruh keuntungan menjadi milik sendiri;
6. kelangsungan usaha tidak terjamin.
Unsur yang merupakan kelebihan perusahaan per seorangan, yaitu ....

A. 1, 2, dan 5
B. 1, 3, dan 4
C. 1, 3, dan 5
D. 2, 3, dan 4
E. 4, 5, dan 6

11. Perhatikan pernyataan berikut ini:


1. Menetapkan Anggaran Dasar/Anggaran Rumah Tangga organisasi.
2. Menyelenggarakan rapat anggota tahunan
3. Memutuskan pembagian SHU (sisa hasil usaha).
4. Mengelola koperasi dan kegiatan usahanya
5. Mengajukan laporan keuangan dan laporan pertanggung jawaban kegiatan

Yang termasuk tugas pengurus koperasi adalah ….


A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (1), (4), dan (5)
D. (2), (4), dan (4)
E. (3), (4), dan (5)

12. Beberapa contoh kegiatan dalam perusahaan:


(1) Pak Chris membentuk tim kerja yang sesuai dengan keahlian untuk memaksimalkan
kegiatan pemasaran.
(2) Pak Deni menugaskan Ibu Lusi mengikuti pertemuan, karena Pak Deni sedang sakit.
(3) Ibu Vina sebagai manajer, meiaporkan kegiatan usaha yang diawasinya.
(4) Pak Beni sebagai Direktur utama, melakufan inspeksi mendadak ke setiap unit kerja di
perusahaan.
(5) Ibu Rani melakukan perombakan struktur organisasi yang lama
Berdasarkan contoh kegiatan di atas yang merupakan penerapan fungsi organisasi adalah ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (5)
C. (1), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

13. Perhatihakan data berikut ini


- Pengeluaran konsumsi Rp30.000.000.000,00
- Investasi pengusaha Rp20.000.000.000,00
- Impor Rp7.000.000.000,00
- Pengeluaran Pemerintah Rp15.000.000.000,00
- Pendapatan sewa Rp25.000.000.000,00
- Gaji/Upah Rp10.000.000.000,00
- Pendapatan bunga Rp14.000.000.000,00
- Laba Rp26.000.000.000,00
- Pendapatan nasional Rp75.000.000.000,00
Besarnya nilai ekspor adalah ….
A. Rp85.000.000.000,00
B. Rp76.000.000.000,00
C. Rp75.000.000.000,00
D. Rp17.000.000.000,00
E. Rp6.000.000.000,00

14. Berikut ini upaya yang bisa dilakukan untuk pmeningkatkan kualitas dan kuantitas tenaga
kerja
1. Meningkatkan Kualitas Pendidikan
2. Menyelenggarakan Program Pemagangan
3. Memberdayakan Balai Latihan Kerja (BLK) Secara Optimal
4. Mengoptimalkan jumlah pegawai sesuai dengan kebutuhan
5. Menambah Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
Yang termasuk peningkatan kualitas ketenagakerjaan adalah …..
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (1), (4), dan (5)
D. (2), (3), dan (4)
E. (3), (4), dan (5)

15. Tabel pendapatan dan jumlah penduduk Negara ADIKUASA dalam 3 tahun:
No. Tahun GDP Jumlah Penduduk
(dalam trilyun) (000.000)
1 2018 82,000.00 60
2 2019 85,300.00 72
3 2020 87,200.00 78

Berdasarkan data tersebut, maka laju pertumbuhan ekonomi negara ADIKUASA pada tahun
2020 dengan dasar tahun 2019 sebesar ….
A. 2,18%
B. 2,23%
C. 2,31%
D. 3,86%
E. 6,34%

16. Akhir-akhir ini harga kebutuhan pokok mengalami kenaikan secara terus menerus untuk
mengatasi maslah tersebut Bank Sentral menerspkan kebijakan menikkan suku bunga.
Dampak dari kebijakan tersebut adalah ….
A. Uang beredar berkurang dan harga barang naik
B. Uang beredar bertambah dan harga barang naik
C. Uang beredar berkurang dan harga barang turun
D. Uang beredar bertambah dan harga barang turun
E. Uang beredar berkurang dan harga barang tetap

17. Salah instrumen kebijakan fiskal adalah pajak. Untuk meningkatkan penerimaan Negara,
pemerintah menerapkan kebijakan meningkatkan tarif pajak pengahasilan (PPh).
Dampak kebijakan tersebut bagi masyarakat adalah ….
A. Pengeluaran konsumsi masyarakat berkurang
B. Pengeluaran konsumsi masyarakat bertambah
C. Pengeluaran konsumsi masyarakat tetap
D. Jumlah tabungan masyarakat bertambah
E. Investasi dan tabungan tidak berpengaruh

18. Perubahan harga dan kuantitas beberapa jenis barang di suatu tempat pada tahun
2019 dan 2020 berikut ini:
Harga Kuantitas
Jenis Barang
2019 2020 2019 2020
A 400 600 30 40
B 600 700 40 50
C 800 1.000 35 40
D 700 800 50 60
E 900 1.100 20 30

Jika perhitungan angka indeks dengan metode Laspeyers, maka kesimpulan yang
benar adalah pada tahun 2020 terjadi kenaikan harga rata-rata sebesar ….
A. 12,25%
B. 12,35%
C. 22,22%
D. 23,53%
E. 25,71%

19. Tabel APBN tahun 2018 dan APBNP tahun 2017 (miliar rupiah):
Uraian APBN 2018 APBNP 2017
A. PENDAPATAN NEGARA 1.736.060,2 1.894.720,3
I. PENDAPATAN DALAM NEGERI 1.732.952,0 1.893.523,5
1. Penerimaan Perpajakan 1.472.709,9 1.618.095,5
2. Penerimaan Negara Bukan Pajak 260.242,2 275.428,0
II. PENERIMAAN HIBAH 3.108,1 1.196,9
B. BELANJA NEGARA 2.098.940,6 2.220.657,0
I. BELANJA PEMERINTAH PUSAT 1.343.073,7 1.454.494,4
1. Belanja Kementerian Negara/Lembaga 769.208,0 847.435,2
2. Belanja Non Kementerian 573.865,6 607.059,2
Negara/Lembaga 755.867,0 766.162,6
II. TRANSFER KE DAERAH DAN DANA DESA 697.667,0 706.162,6
1. Transfer ke Daerah 58.200,0 60.000,0
2. Dana Desa

Pernyataan yang tepat berdasarkan tabel di atas adalah … .

A. APBN tahun 2018 mengalami surplus Rp325.936.700.000.000,00


B. Defisit APBN tahun 2018 lebih rendah Rp36.943.700.000.000,00 dibandingkan APBNP
2017
C. Surplus APBN tahun 2018 lebih rendah Rp36.943.700.000.000,00 dibanding APBNP 2017
D. Belanja negara tahun 2018 lebih tinggi Rp362.880.400.000.000,00 dibandingkan
penerimaan
E. Pendapatan negara tahun 2018 lebih tinggi Rp325.936.700.000.000,00 dibandingkan
belanja

20. Di ketahui data wajib pajak sebagai berikut :


Wajib Pajak
Data Wajib pajak
Bapak Hery Bapak Haryo
Gaji Pokok/ bulan Rp20.000.000,00 Rp15.000.000,00
Tanggungan Kawin / 3 Anak Kawin / 3 Anak
Iuran Hari Tua Rp200.000,00 Rp150.000,00
IuranKesehatan Rp100.000,00 Rp 75.000,00

Tarif PTKP terbaru tahun 2016 PPh 21 berdasarkan PMK No.101/PMK.010/2016


Rp.54.000.000,00 untuk wajib pajak orang pribadi
Rp.4.500.000,00 tambahan untuk wajib pajak yang kawin
Rp.54.000.000,00 untuk istri yang penghasilannya digabung dengan penghasilan suami
Rp.4.500.000,00 tambahan untuk setiap anggota keluarga, maksimal 3

Tarif Pajak penghasilan orang pribadi


No Penghasilan kena Pajak Tarif Pajak
1. Rp0,00 s/d Rp50.000.000,00 5%
2. Rp50.000.000,00 s/d Rp250.000.000,00 15 %
3. Rp250.000.000,00 s/d Rp500.000.000,00 25 %
4. Rp500.000.000,00 keatas 30 %

Wajib pajak Bapak Hery dan Bapak Haryo memiliki istri yang tidak bekerja.
Jika biaya jabatan ditetapkan 5 % dari gaji ( setinggi- tingginya Rp500.000,00) untuk
Kedua wajib pajak . Maka besar pajak penghasilan yang terutang masing-masing adalah ....
A. Rp23.760.000,00 dan Rp14.895.000,00
B. Rp18.760.000,00 dan Rp9.895.000,00
C. Rp9.900.000,00 dan Rp4.540.000,00
D. Rp9.850.000,00 dan Rp4.500.000,00
E. Rp9.820.833,00 dan Rp4.378.333,00

21. Berikut ini adalah beberapa peran pajak


1. Menunjukkan baiknya kredibilitas perusahaan
2. sumber pemasukan dana bagi kas negara
3. Menunjukkan sehatnya keuangan perusahaan
4. sumber dana dalam menjalankan kebijakan untuk mengendalikan inflasi
5. sebagai alat yang digunakan pemerintah untuk mencapai tujuan tertentu
Peran pajak bagi pemerintah adalah ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (1), (4), dan (5)
D. (2), (4), dan (4)
E. (3), (4), dan (5)

22. Sesuai dengan kesepakatan ASEAN, program kerja sama bidang pangan cukup penting.
Untuk itu beberapa negara anggota ASEAN telah mempersiapkan diri untuk menjadi
penyedia cadangan pangan dalam keadaan darurat, seperti Indonesia, Malaysia, Filipina,
Thailand, dan Singapura.Kerjama ekonomi ini termasuk …
A. Bilateral
B. Multilateral

C. Regional

D. Antar regional

E. Internasional

23. Salah satu dampak kerja sama ekonomi adalah meningkatkan produktifitas negara. Peningkatan
produkti itas ini dapat mengurangi ....
A. pengangguran
B. pendapatan negara
C. devisa
D. pinjaman
E. belanja Negara

24. Perhatikan rekapitulasi neraca pembayaran suatu negara (Rp000.000.000,00) sebagai berikut!
Ekspor + 5.600
Impor – 5.150
Neraca perdagangan + 450
Pinjaman akomodatif – 225
Pinjaman otonom – 150
Stok nasional – 75
Saldo 0

Dari data di atas, dapat disimpulkan bahwa neraca pembayaran tersebut ….


A. defisit 75 dikarenakan pinjaman otonom lebih besar dari pinjaman akomodatif
B. surplus 225 terlihat dari adanya stok nasional dan pinjaman otonom
C. surplus 300 terlihat dari adanya stok nasional dan pinjaman akomodatif
D. seimbang dikarenakan jumlah penerimaan dan pengeluaran tidak ada saldo (0)
E. surplus 450 karena nilai ekspor lebih besar daripada impor pada tahun tersebut

25. Informasi akuntansi yang disajikan harus memiliki kualitas relevan, artinya ….
A. Memungkinkan adanya penilaian dan keputusan yang jelas dan tegas
B. Memberikan infomasi mengenai data dan gambaran sebuah perusahaan
C. Mengetahui perkembangan perusahaan dalam kurun waktu tertentu
D. Memuat data terkini dan data masa lalu perusahaan yang saling terkain
E. Menunjukkan konsistensi kinerja bagian keuangan setiap periode

26. Jurnal Umum Bengkel Maju sebgai barikut :


Tanggal Keterangan Debit Kredit
2 Jan 2020 Kas Rp2.500.000,00 -
Modal Aji - Rp2.500.000,00
3 Jan 2020 Kas Rp1.500.000,00 -
Pendapatan jasa - Rp1.500.000,00
4 Jan 2020 Perlengkapan Rp750.000,00 -
Peralatan Rp800.000,00 -
Kas - Rp1.550.000,00
5 Jan 2020 Utang Rp300.000,00 -
Kas - Rp300.000,00
6 Jan 2020 Kas Rp400.000,00 -
Piutang - Rp400.000,00
Jurnal tersebut berasal dari transaksi ….
A. Tanggal 2 Jan 2020 Aji sebagai pemilik mengambil modal
B. Tanggal 2 Jan 2020 menerima pendapatan jasa tunai

C. Tanggal 2 Jan 2020 membeli perlengkapan dan peralatan secara kredit

D. Tanggal 2 Jan 2020 menerima pelunasan utang

E. Tanggal 2 Jan 2020 menjual jasa secara kredit

27. Perhatikan neraca saldo (sebagian) milik Bengkel Exel


Bengkel Adinda
Neraca Saldo
Per 31 Desember 2020
No.
Akun Debit Kredit
Akun
111 Kas Rp14.000.000,00 -
113 Perlengkapan Rp10.000.000,00 -
121 Peralatan Rp25.000.000,00 -
311 Modal Ali - Rp50.000.000,00
411 Pendapatan jasa - Rp40.000.000,00
522 Beban sewa Rp12.000.000,00 -

Data penyesuaian:
1. Perlengkapan yang masih ada di gudang Rp2.000.000,00
2. Nilai peralatan disusutkan sebesar 5% dari harga perolehan
3. Sewa tempat dilakukan pada tanggal 2 September 2020 untuk 1 tahun
4. Diterima pelunasan piutang Rp750.000,00 dari Pak Waluyo
5. Gaji bulan Desember 2020 untuk 2 orang karyawan @ Rp1.750.000,00
belum dibayar.

Data tersebut dicatat dalam Jurnal Penyesuaian sebagai berikut:

Bengkel Adinda
Jurnal Penyesuaian
Periode 31 Desember 2020
Halaman 24
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit
2020 (1) Beban Perlengkapan Rp8.000.000,00 -
Des Perlengkapan - Rp8.000.000,00
(2) Beban Peralatan Rp1.250.000,00 -
Peralatan - Rp1.250.000,00
(3) Sewa dibayar di muka Rp8.000.000,00 -
Beban Sewa - Rp8.000.000,00
(4) Pendapatan Jasa Rp750.000,00 -
Kas - Rp750.000,00
(5) Beban Gaji Rp3.500.000,00 -
Utang Gaji - Rp3.500.000,00

Pencatatan Jurnal Penyesuaian yang benar terdapat pada nomor … .


A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (3), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)
28. Neraca saldo (sebagian) Bengkel Patriot per 3 : desember 2016
No Akun Neraca Saldo
D K
1. Asuransi dibayar dimuka Rp. 1.200.000,00 -
2. Perlengkapan Rp. 700.000,00 -
3. Pendapatan jasa - Rp. 1.150.000,00
4. Beban iklan Rp. 400.000,00 -

Jurnal Penyesuaian
Tanggal Uraian D K

2016 31 Beban asuransi Rp. 400.000,00 -


Des Asuransi dibayar dimuka - Rp. 400.000,00
31
Beban perlengkapan Rp. 600.000,00 -
Perlengkapan - Rp. 600.000,00
31
Beban iklan Rp. 200.000,00 -
31 Utang iklan - Rp. 200.000,00

Beban gaji Rp. 150.000,00 -


Utang gaji - Rp. 150.000,00

Berdasarkan data tersebeut disusun kertas kerja sebagai berikut :


N Akun Neraca Saldo AJP NSD L/R N
o D K D K D K D K D K
1 Asuransi dibayar dimuka 1.200 - - 400 800 - 800 - - -
2 Perlengkapan 70 - - 600 100 - - - - 100
0
3 Beban asuransi - - 400 - 400 - 400 - - -
4 Beban iklan 40 - 200 - 600 - 600 - - -
0
5 Pendapatan jasa - 1.150 - - - 1.150 - 1.150 - -

Pengisian dalam kolom Neraca saldo disesuaikan, laba/rugi, dan neraca yang benar adalah.....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (4), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (3), dan (5)
E. (1), (4), dan (5)

29. Data sebagian kertas kerja UD Karang Mulya pada tanggal 31 Desember 2018:
(dalam ribuan rupiah )
No Perkiraan Debit Kredit
1 Modal - 45.000
2 Prive 5.000 -
3 Pejualan - 288.000
4 Retur penjualan 17.000 -
5 Pembelian 124.000 -
6 Beban angkut pembelian 18,000 -
7 Retur pembelian - 12.000
8 Potongan pembelian - 8.000
9 Beban Penjualan 45.000 -
maka pencatatan jurnal penutup sebagai berikut :
(1) Modal Rp45.000.000,00
Prive Rp45.000.000,000
(2) Penjualan Rp288.000.000,00
Retur pembelian Rp12.000.000,00
Potongan pembelian Rp8.000.000,00 Pencata
n Iktisar Rp jurnal
Laba/Rugi 308.000.000,00 penutup
(3) Beban angkut Rp18.000.000,00 yang
pembelian Rp17.000.000,00 benar
Retur penjualan Rp124.000.000,00
Pembelian Rp159.000.000,00
Iktisar Laba/Rugi
(4) Modal Rp149.000.000,00
IktisarLaba/Rugi Rp149.000.000,00
(5) Modal Rp5.000.000,00
Prive Rp5.000.000,00
ditunjukkan oleh nomor....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (2), (3), dan (5)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

30. Perhatikan data berikut ini:

Daftar sado:

1 Kas Rp2.000.000,00
2 Piutang Rp1.500.000,00
3 Utang Rp2.100.000,00

Jurnal Umum
Tanggal Keterangan Debit Kredit
2 Jan Kas Rp2.500.000,00 -
2019 Penambahan - Rp2.500.000,00
Investasi
3 Jan Kas Rp1.500.000,00 -
2019 Pendapatan - Rp1.500.000,00
4 Jan Perlengkapan Rp750.000,00 -
2019 Peralatan Rp800.000,00 -
Kas - Rp1.550.000,00
5 Jan Utang Rp300.000,00 -
2019 Kas - Rp300.000,00
6 Jan Kas Rp400.000,00 -
2019 Piutang - Rp400.000,00

Berdasarkan data tersebut posting ke dalam buku besar yang benar adalah ...
A. Kas (dalam ribuan)
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit Saldo
Debit Kredit
Jan 1 Saldo - - Rp2.000,00 -
2 Investasi Rp2.500,00 - Rp4.500,00 -
3 Pendapatan - Rp1.500,00 Rp3.000,00 -
4 Perlengkapan, - Rp1.550,00 Rp1.450,00 -
peralatan
5 Utang - Rp300,00 Rp1.150,00 -
6 Piutang Rp400,00 - Rp1.550,00 -
B. Piutang (dalam ribuan)

Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit Saldo


Debit Kredit
Jan 1 Saldo - - Rp1.500,00 -
5 Kas Rp300,00 - Rp1.800,00 -
6 Kas - Rp400,00 Rp1.400,00 -

C. Perlengkapan
Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit Saldo
Debit Kredit
Jan 4 Dibeli melalui kas Rp800.00 - Rp800,00 -

D. Utang (dalam ribuan)

Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit Saldo


Debit Kredit
Jan 1 Saldo - - - Rp2.100,00
5 Kas Rp300,00 - - Rp1.800,00

E. Pendapatan (dalam ribuan)

Tanggal Keterangan Ref Debit Kredit Saldo


Debit Kredit
Jan 3 Kas Rp1.500,00 - Rp1.500,00 -

31. Berikut ini data keuangan yang terdapat pada UD “Sentosa”


Jurnal penjualan hal 2
Tanggal Piutang dagang (D) Penjualan (K)
Juli 2 Toko AA Rp. 2.000.000,00 Rp. 2.000.000,00
2016 4 Toko BB Rp. 3.000.000,00 Rp. 3.000.000,00
6 Toko RS Rp. 5.000.000,00 Rp. 5.000.000,00
10 Toko AA Rp. 7.000.000,00 Rp. 7.000.000,00
Rp.17.000.000,00 Rp. 17.000.000,00

Jurnal umum
hal 4
Tanggal Keterangan Ref Piutang dagang (D) Penjualan (K)
Juli 5 Utang dagang (PT. Maju) Rp. 3.500.000,00 -
2016 Retur pembelian - Rp. 3.500.000,00
11 Retur penjualan Rp. 1.000.000,00 -
Piutang dagang (Toko AA) - Rp. 1.000.000,00

Saldo awal untuk : piutang dagang Rp. 3.000.000.00 terdiri dari toko AA Rp. 1.000.000,00, toko BB Rp.
500.000,00, dan toko RS Rp. 1.500.000,00

Berdasarkan data tersebut, posting ke buku besar pembantu yang benar adalah....
F. Toko AA (dalam ribuan rupiah)
Tanggal Ket Ref D K S
D K
2016 1 saldo √ - - 1.000 -
Juli 2 JJ.2 2.000 - 3.000 -
10 JJ.2 7.000 - 10.000 -
11 JJ.4 - 1.000 9.000 -

G. Toko BB (dalam ribuan rupiah)


Tanggal Ket Ref D K S
D K
2016 1 saldo √ - - - 500
Juli 4 JJ.2 - 3.000 - 3.500

H. Toko RS (dalam ribuan rupiah)


Tanggal Ket Ref D K S
D K
2016 1 saldo √ - - 1.500 -
Juli 16 JJ.2 - 5.000 - 3.500

I. Toko AA (dalam ribuan rupiah)


Tanggal Ket Ref D K S
D K
2016 1 saldo √ - - - 1.000
Juli 2 JJ.2 - 2.000 - 3.000
10 JJ.2 - 7.000 - 10.000
11 JJ.4 - - - 9.000

J. Utang dagang (dalam ribuan rupiah)


Tanggal Ket Ref D K S
D K
2016 1 saldo √ - - 500 -
Juli 4 JJ.2 - 3.000 - 2.500

32. Kertas kerja sebagian UD Mentari per 31 Desember 2010


Neraca Saldo Penyesuaian NSD Laba/Rugi Neraca
No Nama Akun
D K D K D K D K D K
(1) Piutang 8.500 - - - 8.500 - - - 8.500 -
(2) Persediaan 400.000 - 425.000 400.000 425.000 - - - 425.000 -
(3) Pembelian 250.000 - - - 250.000 - 250.000 - 250.000 -
(4) Retur Pemb - 3.000 - 3.000 - 6.000 - 6.000 - -
(5) Penjualan - 500.000 - - 500.000 - - - - 500.000
400.000 425.000
HPP
425.000 3.000
Penyelesaian kertas kerja dengan metode HPP yang benar adalah…
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)
Kl nomor 3 itu harusnya penyesuaian di kredit dan gaada laba rugi neraca
Nomor 5 kredit semua
33.
Berikut data keuangan yang dimiliki oleh PD Alfaber dan PD Numeral
PD Alfabet PD Numeral

- Pembelian Rp10.000.000,00 Rp15.000.000,00

- Potongan Pembelian Rp500.000,00 Rp1.000.000,00

- Retur Pembelian dan PH Rp200.000,00 Rp400.000,00

- Beban Angkut Pembelian Rp75.000,00 Rp150.000,00

- Beban Angkut Penjualan Rp80.000,00 Rp200.000,00

- Persediaan Akhir Barang Dagang Rp7.000.000,00 Rp10.700.000,00

- Harga Pokok Penjualan Rp18.500.000,00 Rp21.600.000,00

Berdasarkan data di atas, kesimpulan yang tepat tentang persediaan awal kedua perusahaan
tersebut adalah… .

A. PD Alfabet memiliki persediaan awal sebesar Rp25.500.000,00, sedangkan PD Numeral


Rp32.300.000,00
B. Persediaan Awal PD Alfabet sebesar Rp18.550.000,00, sedangkan PD Numeral sebesar
Rp16.125.000,00
C. Persediaan Awal PD Alfabet lebih kecil dibandingkan PD Numeral dengan selisih
Rp2.425.000,00
D. PD Alfabet memiliki persediaan awal lebih kecil dibandingkan PD Numeral dengan selisih
Rp6.800.000,00
E. Persediaan Awal PD Alfabet yang sama besar dengan PD Numeral yaitu senilai
Rp16.125.000,00
34. Neraca Saldo Disesuaikan sebagian “PD Merah” per 31 Desember 2016 sebagai berikut:

Neraca Saldo Disesuaikan


No. Nama Akun
Debit Kredit
301 Modal - Rp39.000.000,00
302 Prive Rp2.000.000,00 -
401 Penjualan - Rp43.000.000,00
402 Retur Penjualan dan PH Rp2.500.000,00 -
403 Potongan Penjualan Rp2.000.000,00 -
501 Pembelian Rp54.000.000,00 -
502 Retur Pembelian dan PH - Rp1.500.000,00
503 PotonganPembelian - Rp3.000.000,00
601 Beban Gaji Rp4.000.000,00 -
Apabila perusahaan memperoleh rugi sebesar Rp14.000.000,00 maka jurnal penutup yang
dibuat sebagai berikut:

(1) Modal Rp14.000.000,00


Ikhtisar Rugi/Laba Rp14.000.000,0
(2) Ikhtisar Rugi/Laba Rp14.000.000,00
Modal Rp14.000.000,00
(3) Modal Rp2.000.000,00
Prive Rp2.000.000,00
(4) Penjualan Rp43.000.000,00
Retur Penjualan dan PH Rp2.500.000,00
Potongan Penjualan Rp2.000.000,00
Ikhtisar Rugi/Laba Rp48.500.000,00
(5) Ikhtisar Rugi/Laba Rp62.500.000,00
Pembelian Rp54.000.000,00
Retur Penjualan dan PH Rp2.500.000,00
Potongan Penjualan Rp2.000.000,00
Beban Gaji Rp4.000.000,00
Jurnal Penutup yang benar berdasarkan data tersebut adalah....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (3), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

Data neraca saldo disesuaikan (sebagian) dari PD Harapan Jaya per 31 Desember 2020 sebagai
berikut :
No. Neraca Saldo Disesuaikan
Nama Akun
Akun Debit Kredit
101 Kas 15.000
102 Piutang dagang 6.500
121 Persediaan barang 18.500
201 Utang dagang 4.500
301 Modal 20.000
302 Prive 1.000
401 Penjualan 46.250
402 Potongan penjualan 1.250
501 Pembelian 18.750
502 Retur pembelian 650
601 Beban gaji 3.600
Jika PD Harapan Jaya memperoleh laba Rp. 11.500.000,00 pencatatan neraca saldo
setelah penutupan yang benar adalah …
A. Neraca Saldo setelah Penutupan (sebagian) PD Harapan Jaya
No. Neraca Saldo
Nama Akun
Akun Debit Kredit
101 Kas 15.000
102 Piutang dagang 6.500
121 Persediaan barang 18.500
201 Utang dagang 4.000
301 Modal 20.000

B. Neraca Saldo setelah Penutupan (sebagian) PD Harapan Jaya


No. Neraca Saldo
Nama Akun
Akun Debit Kredit
101 Kas 15.000
102 Piutang dagang 6.500
121 Persediaan barang 18.500
201 Utang dagang 4.000
301 Modal 19.000

C. Neraca Saldo setelah Penutupan (sebagian) PD Harapan Jaya


No. Neraca Saldo
Nama Akun
Akun Debit Kredit
101 Kas 15.000
102 Piutang dagang 6.500
121 Persediaan barang 18.500
201 Utang dagang 4.000
301 Modal 21.000

D. Neraca Saldo setelah Penutupan (sebagian) PD Harapan Jaya


No. Neraca Saldo
Nama Akun
Akun Debit Kredit
101 Kas 15.000
102 Piutang dagang 6.500
121 Persediaan barang 18.500
201 Utang dagang 4.000
301 Modal 31.500

E. Neraca Saldo setelah Penutupan (sebagian) PD Harapan Jaya


No. Neraca Saldo
Nama Akun
Akun Debit Kredit
101 Kas 15.000
102 Piutang dagang 6.500
121 Persediaan barang 18.500
201 Utang dagang 4.000
301 Modal 30.500

35. Perhatikan pernyataan berikut ini:


1. Di pasar perdana harga yang telah ditentukan tidak akan berubah. Sedangkan di pasar
sekunder, harga berubah berfluktuasi sesuai dengan kekuatan supply dan demand.
2. Pada pasar perdana, pemesanan efek dilakukan melalui agen penjualan atau penjamin emisi.
Sedangkan di pasar sekunder, pemesanan dilakukan melalui anggota bursa (pialang/broker)
3. Dari sudut pandang jangka waktu, pasar perdana tidak memiliki batas waktu, sedangkan pasar
sekunder ada batas waktu. 
4. Transaksi perdagangan di pasar perdana dikenakan komisi, sedangkan pasar sekunder, ada
tidak biaya komisi.
Di pasar perdana pasar sekunder yang benar adalah ….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 1 dan 4
D. 2 dan 3
E. 3 dan 4

36. Data pendapatan negara Alam Semesta (dalam jutaan rupiah):


- Produk Domestik Bruto 670.000,00
- Produk warga Negara asing di dalam negeri 90.000,00
- Produk warga Negara di luar negeri 65.000,00
- Penyusutan 45.000,00
- Pajak langsung 2.000,00
- Pajak tidak langsung 1.500,00
- Pajak perseroan 750,00
- Asuransi 50,00
- Jaminan sosial 100,00
- Dana Pensiun 1.000,00
- Bunga Utang 750,00
- Subsidi 250,00
- Transfer Payment 600,00
- Laba ditahan 500,00
- Iuran pensiun 150,00

Berdasarkan data di atas, nilai Disposable Income Negara Alam Semesta adalah … .
A. Rp645.000.000.000,00
B. Rp600.000.000.000,00
C. Rp599.600.000.000,00
D. Rp598.500.000.000,00
E. Rp597.600.000.000,00

37.  Ibu Erni seorang eksportir garmen memperoleh pesanan untuk menjual barangnya
ke negara Belanda senilai Euro 100.000,00. Dua hari kemudian Ibu Yana membeli
barang-barang kebutuhan perusahaan berupa bahan baku pembuatan garmen
beserta asesorisnya senilai Euro 50.000,00. Jika kurs yang berlaku saat ini, kurs jual
Euro 1,00 = Rp16.000,00 dan kurs beli Euro 1,00 = Rp15.000,00. Jumlah uang yang
diterima Ibu Yana dalam rupiah adalah ....

A. Rp650.000.000,00
B. Rp700.000.000,00
C. Rp750.000.000,00
D. Rp800.000.000,00
E. Rp850.000.000,00

38. Berikut data keuangan yang dimiliki oleh Perusahaan Jasa Travel “Idern” & “Padern”
Akun Perusahaan Jasa Travel Perusahaan Jasa Travel
“Maju” “Jaya”
Modal awal Rp88.500.000,00 Rp100.000.000,00
Modal akhir Rp85.000.000,00 Rp104.000.000,00
Beban gaji Rp9.500.000,00 Rp9.000.000,00
Beban sewa Rp7.800.000,00 Rp3.000.000,00
Beban perlengkapan Rp4.000.000,00 Rp1.200.000,00

Dari data di atas, dapat dibandingkan pendapatan kedua perusahaan jasa travel tersebut
a. Maju Rp9.800.000,00 dan Jaya Rp14.800.000,00
b. Maju Rp16.800.000,00 dan Jaya Rp16.200.000,00
c. Jaya Rp24.800.000,00 dan Maju Rp9.200.000,00
d. Jaya Rp17.200.000,00 dan Maju Rp17.800.000,00
e. Jaya Rp17.800.000,00 dan Maju Rp17.200.000,00

39. Data keuangan salon “AYU” per 31 Desember 2020 sebagai berikut :
Modal awal tahun Rp2.800.000,00
Laba Rp750.000,00
Prive Rp100.000,00
Modal akhir salon “AYU” adalah …..
A. Rp3.550.000,00
B. Rp3.450.000,00
C. Rp850.000,00
D. Rp750.000,00
E. Rp650.000,00

Anda mungkin juga menyukai