Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI BALI

DINAS KESEHAT AN
Jl. Melati No. 20 Denpasar. Telp. 222412. Fax.234922, Kode Pos 80233
Email: Admin-diskes@baliprov.go.id

Bali, 18 Maret 2021

Nomor : 445/20686/RSBM.Diskes/2021 Kepada


Sifat : Segera Yth. Direktur Utama RSUP Dr. Kariadi
Lampiran : 1 (satu) gabung Semarang
Perihal : Permohonan Pelatihan Radioterapi di -
Tempat

Sehubungan akan dibukanya Layanan Kanker pada RSUD Bali


Mandara Provinsi Bali, maka bersama ini kami mohon agar tenaga kami dapat
diijinkan melakukan pelatihan di RSUP Dr. Kariadi Semarang (Daftar Peserta
Terlampir). Sekiranya Bapak/Ibu memberikan ijin, kami mohon dikirimkan
jadwal pelaksanaan kegiatan tersebut.

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan


terimakasih.

KEPALA DINAS KESEHATAN


PROVINSI BALI,
KETUT SUARJAYA
NIP. 19620115 198710 1 001
PEMERINTAH PROVINSI BALI
DINAS KESEHAT AN
Jl. Melati No. 20 Denpasar. Telp. 222412. Fax.234922, Kode Pos 80233
Email: Admin-diskes@baliprov.go.id

Lampiran Surat
Nomor : 445/20686/RSBM.Diskes/2021
Tanggal : 18 Maret 2021

No. Jenis Pelatihan yang Dibutuhkan Jumlah Peserta Kualifikasi


Pelatihan Radioterapis/RTT untuk
1. 2 orang DIII Radiologi
Layanan Radioterapi
Pelatihan Perawat untuk Layanan
2. 2 orang DIII Perawat
Radioterapi
Pelatihan Teknisi Mould Room untuk
3. 1 orang SMA
Layanan Radioterapi
Pelatihan Teknisi Elektromedik untuk DIII Teknik
4. 1 orang
Layanan Radioterapi Elektromedik

Anda mungkin juga menyukai