Anda di halaman 1dari 35

MATRIK KAJIAN MANAJERIAL ON THE JOB LEARNING

BAHAN KAJIAN
KAJIAN RENCANA KERJA SEKOLAH (RKS)

Nama : Yayu Yulia, S.Pd.


Sekolah : SD Negeri 2 Malingping Selatan, magang 1
No Aspek / Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi
Penyusunan EDS Dilaksanakan oleh Tim Belum dilaksanakan oleh Tidak ada Tim Agar segera membentuk Tim
1. Pengembang Sekolah (TPS) Tim Pengembang Sekolah Pengembang Pengembang Sekolah (TPS)
(TPS) Sekolah (TPS)
Dilaksanakan setiap setahun EDS dilaksanakan ketika Tidak EDS harus dilaksanakan
sekali akan dilaksanakan dilaksanakan setiap tahun
akreditasi sekolah setiap tahun
2 Pemanfaatan EDS Hasil EDS dijadikan dasar Hasil EDS belum Belum ada EDS Mengharapkan hasil EDS
dalam penyusunan RPS/RKS dijadikan dasar dalam dijadikan dasar dalam p
dan RAPBS/RKAS penyusunan RPS/RKS dan penyusunan RPS/RKS dan
RAPBS/RKAS RAPBS/RKAS

3
Penyusunan RKS 1.RKS disusun oleh 1. Tidak ada tim yang 1.50% guru di 1.Mengupayakan agar SDN 2
tim penyusun RKS. dibentuk untuk SDN 2 Malingping Selatan
menyusun RKS. Malingping membentuk
Selatan belum tim penyusun RKS.
mengerti tentang
RKS

4 Persetujuan RKS 2. RKS disetujui dalam rapat 2. RKS : 2. Guru masih 2. RKS
dewan pendidik setelah a. Tidak diajukan pada bersifat tidak sebaiknya :
memperhatikan rapat dewan guru untuk mau tahu a.Mengusahakan agar RKS
pertimbangan dari komite mendapatkan tentang RKS. yang sudah disusun oleh
sekolah dan disahkan persetujuan dewan guru. tim penyusun untuk
berlakunya oleh dinas diajukan pada rapat
pendidikan dan kebudayaan b. Diajukan kepada dinas dewan guru untuk
Kabupaten Lebak. pendidikan Kabupaten mendapatkan pengakuan
Lebak untuk dan persetujuan.
mendapatkan
pengesahan

5 Sosialisasi RKS 3.RKS disosialisasikan kepada 3. RKS belum 3.Sosialisasi tidak 3.Mengusahakan agar RKS
warga sekolah, masyarakat disosialisasikan keapada menyuluruh yang sudah disusun dan
dan pemangku kepentingan. warga sekolah , kepada warga mendapat persetujuan dari
masyarakat ataupun sekolah. yang berwenang untuk
pemangku kepentingan. disosialisakan kepada
pihak-pihak yang
berkepentingan.

6 Landasan 4. Penyusunan RKS 4. Sekolah sudah


penyusunan RKS. berdasarkan rekomendasi melakukan pengisian
EDS. Instrumen EDS
RKS yang disusun
Tidak berdasarkan
rekomendasi EDS.

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


7 Kegiatan-kegiatan yang 5. RKS memuat kegiatan- 5. RKS sudah memuat Tidak ada
dimuat dalam RKS. kegiatan sebagai berikut : kegiatan-kegiatan : kesenjangan
a. kesiswaan a. kesiswaan
b. kurikulum dan kegiatan b. kurikulum dan
pembelajaran. kegiatan
c. PTK serta pembelajaran.
pengembangannya. c. PTK serta
d. sarana dan prasarana pengembangannya.
e. keuangan dan pembiayaan d. sarana dan
f. budaya dan lingkungan prasarana
sekolah e. keuangan dan
g. peran serta masyarakat pembiayaan
dan kemitraan. f. budaya dan
h. renacana kerja lain yang lingkungan sekolah
mengarah kepada g. peran serta
peningkatan dan masyarakat dan
pengembangan mutu. kemitraan.
h. renacana kerja lain
yang mengarah
kepada peningkatan
dan pengembangan
mutu.

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


8 Pelaksanaan kegiatan 6. Pelaksanaan kegiatan 6. Pelaksanaan kegiatan 6.ada yang tidak 6.Kegiatan sekolah yang
sekolah sesuai RKS sekolah yang tidak sesuai sekolah ada yang tidak sesuai dengan RKS Tidak sesuai dengan RKS
dengan RKS perlu sesuai dengan RKS sementara ditunda dulu dan
mendapatkan perestujuan tetapi tidak diajukan tahun berikutnya diajukan
melalui rapat dewan guru pada rapat dewan guru untuk mendapat
dan komite sekolah. untuk mendapatkan persetujuan dewan guru
persetujuan. untuk dapat dimasukan
dalam RKS.

Lebak, 14 Maret 2019


Mengetahui;
Kepala Sekolah Peserta OJL

DEDE MEDIAWATI, S.Pd YAYU YULIA, S.Pd


NIP. 197001071991032005 NIP . 19720515 199508 2 001
MATRIK KAJIAN MANAJERIAL ON THE JOB LEARNING
BAHAN KAJIAN
PENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAH DI SDN 2 MALINGPING SELATAN

Nama : Yayu Yulia, S.Pd.


Sekolah : SD Negeri 2 Malingping Selatan, magang 1
No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi
A Dokumen I
1 Proses penyusunan 1. Kurikulum sekolah 1. Ada tim pengembang Tim pengembang tidak Mengupayakan tim
dokumen I disusun oleh tim kurikulum sekolah yang dikuatkan dengan SK pengembang kurikulum
pengembang kurikulum dibentuk untuk kepala sekolah dilengkapi dengan SK
(TPK) sekolah menyusun kurikulum kepala sekolah
sekolah dan menanda
tangani dalam kurikulm
tetapi tidak dilengakapi
dengan SK kepala
sekolah
2. Disetujui dalam rapat 2. Tidak diajukan secara Tidak diajukan secara Mengupayakan Dokumen I
dewan guru khusus dalam rapat khusus dalam rapat diajukan dalam rapat
dewan guru untuk dewan guru untuk dewan guru untuk
mendapatkan mendapatkan mendapat persetujuan
persetujuan persetujuan dewan guru sebelum
3. Deketahui oleh Komite 3. diketahui oleh komite Tidak ada kesenjangan disahkan oleh dinas
sekolah sekolah kabupaten Lebak
4. Disahkan oleh Kepala 4. Disahkan oleh Kepala
Dinas Pendidikan dan Dinas Pendidikan dan Tidak ada kesenjangan
Kebudayaan Kabupaten kebudayaan Kabupaten
Lebak Lebak
Alternatif
No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan
Solusi
2 Kelengkapan isi 1. Memilki visi sekolah 1. Memilki visi seolah Tidak ada
dokumen I kesenjangan
2. Memilki misi untuk mencapai 2. Memilki misi untuk Tidak ada
visi sekolah mencapai visi sekolah kesenjangan
3. Terdapat tujuan sekolah yang 3. Terdapat tujuan sekolah yang
menggambarkan langkah-langkah menggambarkan langkah- Tidak ada
untuk mencapai visi dan misi langkah untuk mencapai visi kesenjangan
dan misi
4. Terdapat struktur kurikulum yang 4. Terdapat struktur kurikulum
disusun berdasarkan kebutuhan yang disusun berdasarkan
sekolah (visi, misi, tujuan) yang kebutuhan sekolah (visi, Tidak ada
disusun berdasarkan standar isi misi, tujuan) yang disusun kesenjangan
berdasarkan standar isi
5. Tidak melebihi 36 jam pelajaran 5. Terdapat 36 jam pelajaran Tidak ada
perminggu perminggu kesenjangan
6. Memilki muatan lokal yang 6. Memilki muatan lokal yang
disesuaikan dengan karakter dan disesuaikan dengan karakter
potensi daerah dan potensi daerah yaitu Tidak ada
BTA dan bahasa sunda kesenjangan
7. Membina kegiatan 7. Sekolah mengembangkan
pengembangan diri siswa sesuai kegiatan pengembangan diri
dengan karakteristik, potensi, Tidak ada
minat dan bakat serta kondisi kesenjangan
sekolah
8. Mempunyai tabel ketuntasan 8. Mempunyai tabel ketuntasan
belajar setiap mata pelajaran belajar untuk setiap mata Tidak ada
pelajaran kesenjangan

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif


Solusi
9. Merumuskan keriteria kenaikan 9. Merumuskan kriteria Tidak ada
kelas kenaiakan kelas kesenjangan
10. Merumuskan keriteria kelulusan 10.Merumuskan kriteria
dan menentukan SKL kelulusan dan menentukan Tidak ada
SKL kesenjangan
11. Terdapat kalender pendidikan 11.Terdapat kalender pendidikan
yang disusun berdasarkan kalender yang disusun berdasarkan
pendidikan yang dikeluarkan oleh kalender pendidikan yang
dinas pendidikan dan dikeluarkan oleh dinas Tidak ada
memperhatikan kalender pendidikan dan kesenjangan
pendidikan yang ada di standar isi memperhatikan kalender
pendidikan yang ada di
standar isi
B Dokumen II
1 Silabus 1. Memuat identitas : nama sekolah, 1. Memuat identitas : nama
mata pelajaran, kelas/semester, sekolah, mata pelajaran, Tidak ada
SK, dan alokasi waktu kelas/semester, SK, dan kesenjangan
alokasi waktu
2 Komponen silabus Komponen silabus memuat KD, Komponen silabus memuat KD,
materi pembelajaran, kegiatan materi pembelajaran, kegiatan
pembelajaran, indikator pencapaian pembelajaran, indikator pencapaian
kompetensi, penilaian, alokasi waktu, kompetensi, penilaian, alokasi Tidak ada
waktu, sumber belajar, nilai
sumber belajar, nilai karakter kesenjangan
karakter
3 Pengembangan silabus 1. Silabus dikembangkan oleh satuan 1. Silabus dikembangkan oleh Tidak ada
pendidikan berdasarakan SI,SKL satuan pendidikan kesenjangan
berdasarakan SI,SKL

Alternatif
No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan
Solusi
2. Pengembangan silabus dilakukan 2. Pengembangan silabus Silabus Diupayakan
oleh guru secara mandiri atau kebanyakan mengadopsi dari dikembangkan untuk
berkelompok silabus yang sudah ada hanya dengan mengembangkan
dengan bebrapa penyesuaian mengadopsi dari silabus secara
silabus yang sudah mandiri ataupun
ada melalui kegiatan
KKG
C RPP
1 Penyusunan RPP 1. Disusun untuk setiap KD yang 1. Disusun untuk setiap KD
dapat dilaksanakan dalam satu kali yang dapat dilaksanakan Tidak ada
pertemuan atau lebih dalam satu kali pertemuan kesenjangan
atau lebih
2 Komponen RPP 2. Komponen RPP : Identitas mata 2. Komponen RPP :Identitas
pelajaran, SK, KD, Indikator mata pelajaran, SK, KD,
pencapaian kompetensi, tujuan Indikator pencapaian
pembelajaran, materi ajar, alokasi kompetensi, tujuan Tidak ada
waktu, metode, kegiatan pembelajaran, materi ajar, kesenjangan
pembelajaran, sumber belajar dan alokasi waktu, metode,
penilaian hasil belajar kegiatan pembelajaran,
sumber belajar dan penilaian
hasil belajar
3 Identitas RPP 3. Memuat nama satuan pendidikan, 3. Memuat nama satuan Tidak ada
kelas, semester, mata pelajaran, pendidikan, kelas, semester, kesenjangan
alokasi waktu mata pelajaran, alokasi waktu
4 Rumusan SK dan KD 4. Rumusan SK dan KD sesuai 4. Rumusan SK dan KD sesuai Tidak ada
dengan standar isi dengan standar isi kesenjangan
5 Indikator 5. Indiktor sesuai dengan indikator 5. Indiktor sesuai dengan Tidak ada
pada silabus indikator pada silabus kesenjangan

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


6 Tujuan pembelajaran 6. Tujuan pembelajaran 6. Tujuan pembelajaran
menggambarkan proses menggambarkan proses
dan hasil belajar yang dan hasil belajar yang
diharapkan dicapai oleh diharapkan dicapai oleh Tidak ada kesenjangan
peserta didik sesuai peserta didik sesuai
dengan kompetensi dasar dengan kompetensi dasar
7 Materi 7. Cakupan materi sesuai 7. Cakupan materi sesuai
dengan kompetensi yang dengan kompetensi yang Tidak ada kesenjangan
akan dicapai akan dicapai
8 Metode 8. Metode pembelajaran 8. Metode pembelajaran Masih ada RPP yang Diupayakan guru
sesuai dengan sesuai dengan tidak menggunakan dimotivasi untuk
karakteristik dari indikator karakteristik dari metode yang dapat menggunakan metode
dan kompetensi yang akan indikator dan kompetensi memanfaatkan sarana pembelajaran
dicapai pada setiap mata yang akan dicapai pada sekolah yang ada semaksimal mungkin
pelajaran dan bervariasi setiap mata pelajaran dan dapat memanfaatkan
bervariasi Namun belum sarana yang dimilki
menggunakan metode sekolah
yang memanfatkan daya
dukung sekolah
9 Kegiatan pembelajaran 9. Kegiatan pembelajaran 9. Kegiatan pembelajaran
terbagi kedalam kegiatan terbagi kedalam kegiatan Tidak ada kesenjangan
pendahuluan, inti, dan pendahuluan, inti, dan
penutup penutup
10 Penilaian 10. Penilaian hasil belajar 10. Penilaian hasil belajar
mengacu kepada standar mengacu kepada standar Tidak ada kesenjangan
penilaian penilaian

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


11 Sumber belajar 11. Penentua sumber belajar 11. Penentuan sumber
didasarkan pada belajar didasarkan pada
SK,KD,materi ajar, dan SK,KD,materi ajar, dan Tidak ada kesenjangan
indikator pencapaian indikator pencapaian
kompetensi kompetensi

Mengetahui; Lebak, 14 Maret 2019


Kepala Sekolah Peserta OJL

DEDE MIDAWATI, S.Pd YAYU YULIA, S.Pd


NIP. 19700107 199103 2 005 NIP. 19720515 199508 2 001

MATRIK KAJIAN MANAJERIAL ON THE JOB LEARNING


BAHAN KAJIAN
PENGELOLAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN SD NEGERI 2 MALINGPING SELATAN
Nama : Yayu Yulia, S.Pd.
Sekolah : SD Negeri 2 Malingping Selatan, magang 1
No Aspek/Komponen Kondisi ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi
A Perencanaan 1.Memilki tenaga pendidik dan 1. Memilki tenaga pendidik TAS hanya lulusan Disarankan kepada
tenaga kependidikan sesuai yang sesuai standar, 5 SMA tenaga administrasi
standar orang guru honor sesuai sekolah untuk
standar, penjaga sekolah meningkatkan
tidak sesuai standar, dan kompetensi dengan
TAS tidak sesuai mengikuti pelatihan.
standar
2.Jumlah tenaga pendidik dan 2. Jumlah tenaga pendidik Tenaga kependidikan
tenaga kependidikan sesuai tenaga kependidikan masih tenaga sukwan
dengan kebutuhan sesuai dengan kebutuhan
B Pemenuhan kualifikasi
1 Kepala Sekolah 1.Memilki kualifikasi akademik 1. Kepala SDN 2
(Permen No 13 tahun S1/D4 kependidikan atau non Malingping Selatan
2007) kependidikan pada perguruan Lebak memilki Tidak ada kesejangan
tinggi yang terakreditasi kualifikasi S1
kependidikan jurusan
PGSD tahun 2008 dari
perguruan tinggi
terakreditasi
2.Memilki sertifikat calon kepala 2. Tidak memilki sertifikat Belum memiliki
sekolah/sebagai kepala sekolah calon kepala sekoah dan NUKS
dari lembaga yang resmi belum memilki NUKS

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


3.Memilki SK sebagai guru 3. Memilki SK sebagai
SD guru SD Tidak ada kesenjangan
No.2759/Ps.142/D2/Sk/8
1
TMT:1-3-1991
4. Memilki SK sebagai 4. Tidak memilki SK Disarankan kepada
kepala sekolah sebagai kepala sekolah Belum memiliki SK kepala sekolah untuk
kepala sekolah meningkatkan
kompetensi dengan
mengikuti pelatihan
cakep
2 Guru 1. Memilki kualifikasi 1. Belum semua guru Masih ada guru tamatan Disarankan lepada guru
akademik minimum S1/D memilki kualifikasi D11 atau tamatan SMA agar memiliki kualifikasi
IV akademik S1/DIV akademik S1/DIV
2. Kualifikasi pendidik dari 2. Tidak semua guru dari Masih ada guru dari
perguruan tinggi perguruan tinggi yang Diploma
terakreditasi terakreditasi
3. Memilki sertifikat 3. Dari 20 guru, 11 orang 9 orang belum Disarankan kepada
pendidik sudah tersertifikasi, 9 tersertifikasi kepala sekolah dan guru
orang belum untuk aktif berkoordinasi
tersertifikasi dengan dinas setempat
3 Konselor 1. Memilki tenaga konselor 1. Tidak memilki tenaga Tidak memilki tenaga Smua guru kelas
minimal S1 dalam bidang khusus konselor khusus BK merangkap sebagai guru
bimbingan dan konseling BK
4 Tenaga Administrasi 1. Kepala administrasi 1. Tidak memilki tenaga Tidak memilki TAS Sekolah mengangkat
Sekolah (TAS) memilki kualifikasi TAS berkualifikasi D III berkualifikasi D III TAS Sukwan sebagai
minimal D III operator

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


2. Memilki sertifikat kepala 2. Tidak memilki sertifikat Tidak memilki TAS Sekolah mengangkat
TAS dari lembaga yang kepalaTAS dari lembaga bersertifikat dari TAS Sukwan sebagai
ditetapkan pemerintah yang ditetapkan lembaga yang operator
pemerintah ditetapkan pemerintah
3. Memilki SK 3. Memilki SK Tidak ada kesenjangan
pengangkatan sebagai pengangkatan sebagai
tenaga adminitrasi tenaga operator sekolah
dari Kepala sekolah
5 Petugas layanan khusus 1. Terdapat petugas khusus 1. Hanya memilki 1 orang Tidak memilki petugas Mengangkat tenaga
seperti penjaga sekolah, tenaga kebersihan khusus yang berstatus sukwan sebagai penjaga
tukang kebun, tenaga sekolah yang masih PNS sekolah
kebersihan, pengemudi sukwan
dan pesuruh
6 Tenaga LAB Kepala Lab Tidak memilki Lab dan Tidak memilki Lab Memberdayakan guru
1. Kualifikasi akademik S1/D kepala Lab yang kelas masing-masing
IV jalur pendidik, dan D III berkualifikasi akademik untuk memanfaatkan
jalur teknisi sesuai yang alat-alat peraktek
2. Memilki sertifikat kepala lab dipersyaratkan
dari perguruan tinggi atau
lembaga lain yang ditetapkan
pemerintah
7 Tenaga Perpustakaan 1. Kualifikasi akademik 1. Tidak memilki tenaga Tidak memilki tenaga Mengangkat tenaga
kepala perpustakaan perpustakaan perpustakaan sukwan yang didanai
minimal S1/D IV jalur dari BOS
pendidikan, dan D II jalur
teknisi
2. Memilki sertifikat 2. Tidak memilki tenaga Tidak memilki tenaga
pengelola perpustakaan perpustakaan yang perpustakaan yang
dari lembaga yang bersertifikat bersertifikat
ditetapkan pemerintah

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


C Pemenuhan Jenis dan Jumlah PTK
1 Kepala sekolah 1. Memilki SK sebagai Guru 1. Memilki SK sebagai Tidak ada kesenjangan
guru
No.2759/Ps.142/D2/Sk/8
1
TMT: 1-9-1981
2. Memilki sertifikat 2. Memilki sertifikat Tidak ada kesenjangan
pendidik pendidik
3. Memiliki SK sebagai 3. Tidak memilki SK Belum memiliki SK Sebaiknya kepala
kepala sekolah sebagai kepala sekolah sebagai kepala sekolah sekolah mengikuti
pelatihan cakep
4. Memilki pangkat 3. Memilki pangkat IV/a Tidak ada kesenjangan
serendah-rendahnya III/c
sebagai PNS
2 Guru 1. Jumlah guru sesuai 1. Jumlah guru sudah Tidak ada kesenjangan
dengan kebutuhan sesuai dengan jumlah
rombongan belajar
2. Mengajar sesuai dengan 2. Semua guru mengajar Tidak ada kesenjangan
latar belakang sesuai dengan latar
pendidikannya belakang pendidikannya
3. Memilki beban mengajar 3. Semua guru sudah
24 jam pelajaran memenuhi 24 jam Tidak ada kesenjangan
perminggu pelajaran perminggu
bahkan lebih
4. Memilki sertifikat 4. Dari 8 oarang guru PNS,
pendidik 8 orang sudah
bersertifikat

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


3 Konselor 1. Memilki konselor dengan 1. Tidak memilki konselor Tidak memilki konselor Memberdayakan guru
rasio sesuai standar dengan rasio sesuai kelas sebagai guru BK di
standar kelas masing-masing
4 Memilki tenaga 1. Memilki satu orang 1. Tidak memilki kepala Tidak memilki TAS Disarankan kepada
Administrasi Sekolah kepala tenaga administrasi administrasi sekolah sesuai standar tenaga administrasi
sekolah yang sesuai sesuai setandar, hanya sekolah untuk
setandar ada tenaga operator meninkatkan kompetensi
sekolah sukwan dengan mengikuti
pelatiahan.
2. Kepala administrasi 2. Operator sekolah
memilki SK pengangkatan diangkat oleh kepala
sekolah
3. Terdapat pelaksana urusan 3. Tidak ada pelaksana Tidak ada pelaksana Memberdayakan guru
administrasi kepegawaian, urusan administrasi urusan administrasi yang ada untuk
keuangan, sarpras, humas, kepegawaian, keuangan, kepegawaian, merangkap sebagai
persuratan, pengarsipan, sarpras, humas, keuangan, sarpras, tenaga pelaksana urusan
kesiswaan, kurikulum persuratan, pengarsipan, humas, persuratan, administrasi sekolah
kesiswaan, kurikulum pengarsipan, kesiswaan,
kurikulum
5 Tenaga Lab 1. Memilki kepala lab, 1. Tidak memilki kepala Tidak memilki kepala
teknisi, dan laboran yang lab, teknisi, dan laboran lab, teknisi, dan laboran
sesuai latar belakang yang sesuai latar yang sesuai latar
pendidikannya belakang pendidikannya belakang pendidikannya
D Pemenuhan Kompetensi
1 Kepala Sekolah 1. Memilki kemampuan 1. Memilki kemampuan
manajerial, manajerial, Tidak ada kesenjangan
kewirausahaan, supervisi, kewirausahaan,
dan social supervisi, dan sosial

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


2 Guru 1. Memilki kemampuan 1. Memilki kemampuan
merencanakan, merencanakan,
melakasanakan, dan melakasanakan, dan Tidak ada
mengevaluasi pembelajaran mengevaluasi pembelajaran kesenjangan
sesuai perinsip-perinsip sesuai perinsip-perinsip
pembelajaran pembelajaran
2. Memilki integritas kepribadian 2. Memilki integritas Tidak ada
kepribadian kesenjangan
3. Memilki kompetensi sosial 3. Memilki kompetensi sosial Tidak ada
dan profesional dan profesional kesenjangan
3 Konselor 1. Memilki kompetensi 1. Tidak memilki tenaga Tidak memilki
kepribadian, pedagogik, dan khusus konselor tenaga khusus
social konselor
4 Tenaga Administrasi 1. Memilki kompetensi 1. Memilki tenaga operator Tidak memilki
Sekolah kepribadian, sosial, teknis, dan sekolah tenaga khusus TAS
manajerial
5 Tenaga Perpustakaan 1. Tenaga perpustakaan memilki 1. Tidak memilki tenaga Tidak memilki
kompetensi manajerial, perpustakaan tenaga perpustakaan
pengelolaan
informasi,kepribadian, dan
social

Mengetahui; Lebak, 15 Maret 2019


Kepala Sekolah Peserta OJL

DEDE MIDAWATI, S.Pd YAYU YULIA, S.Pd


NIP. 19700107 199103 2 005 NIP. 19720515 199508 2 001

MATRIK KAJIAN MANAJERIAL ON THE JOB LEARNING


BAHAN KAJIAN
PENGELOLAAN SARANA PRASARANA SEKOLAH SD NEGERI 2 MALINGPING SELATAN

Nama : Yayu Yulia, S.Pd.


Sekolah : SD Negeri 2 Malingping Selatan, magang 1
No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi
1 Perencanaan Ada dokumen perencanaan Ada dokumen perencanaan
sarana dan prasarana sarana dan prasarana
1. Bangunan dan perabot 1. Bangunan dan perabot
sekolah sekolah
2. Alat pelajaran yang terdiri 2. Alat pelajaran yang Tidak ada kesenjangan
dari buku, alat peraga dan terdiri dari buku, alat
laboratorium peraga dan laboratorium
3. Media pembelajaran 3. Media pembelajaran
Perencanaan sarana dan Perencanaan sarana dan
prasarana meliputi : prasarana meliputi :
1. Tujuan dan sasaran 1. Tujuan dan sasaran Tidak ada kesenjangan
2. Petugas pelaksana 2. Petugas pelaksana
3. Bahan dan peralatan yang 3. Bahan dan peralatan
dibutuhkan yang dibutuhkan
4. Waktu pelaksanaan 4. Waktu pelaksanaan
Perencanaan berdasarkan Perencanaan berdasarkan Tidak ada kesenjangan
kesepakatan dan keputusan kesepakatan dan keputusan
berma bersama
Sesuai dengan pelafond Sesuai dengan pelafond Tidak ada kesenjangan
anggaran yang disediakan anggaran yang disediakan
dengan skala perioritas

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


Mengikuti prosedur yang Mengikuti prosedur yang Tidak ada kesenjangan
berlaku : berlaku
1. Identifikasi dan
menanalisa kebutuhan
sekolah
2. Inventarisasi sarana dan
prasarana yang ada
3. Mengadakan seleksi
4. Pendanaan (sumber dana)
2 Pengadaan Melakukan pengadaan sarana Melakukan pengadaan
dan prasarana sesuai sarana dan prasarana sesuai
perencanaan dengan beberapa perencanaan dengan
alternatif pengadaan : beberapa alternatif
1. Pembelian pengadaan :
2. Pembuatan sendiri 1. Pembelian
3. Penerimaan hibah atau 2. Penerimaan bantuan
bantuan 3. Perbaikan atau rekondisi
4. Penyewaan
5. Pinjaman
6. Pendaurulangan
7. Penukaran
8. Perbaikan atau
rekondisi
3 Perbaikan Perbaikan ringan dilakukan Perbaikan dilakukan secara Kemampuan keuangan Perbaikan dilakuakan
setiap waktu/skala perioritas berkesinambungan sesuai sangat terbatas sesuai skala perioritas
perioritas dan kemampuan
keuangan

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


4 Perawatan Melakukan perawatan secara Melakukan perawatan
terus menerus, berkala, dan secara terus menerus,
yang bersifat khusus berkala, dan yang bersifat
khusus yang dilakukan oleh
petugas yang mempunyai
keahlian sesuai dengan jenis
barang
Tidak ada kesenjangan
Penempatan dan penataan Penempatan dan penataan
sarana dan prasarana sarana dan prasarana
memperhatikan hal-hal : memperhatikan hal-hal :
1. Mudah dijangkau 1. Mudah dijangkau
2. Jauh dari keramaian 2. Jauh dari keramaian
3. Jauh dari tempat 3. Jauh dari tempat
berbahaya berbahaya
4. Lingkungan yang aman 4. Lingkungan yang aman
dan kondusif dan kondusif
5 Pemberdayaan Semua warga sekolah dapat Semua warga sekolah dapat Tidak ada kesenjangan
memanfaatkan sarana dan memanfaatkan sarana dan
prasarana yang ada secara prasarana yang ada secara
optimal optimal
6 Penghapusan Melakukan penghapusan Belum pernah mengadakan Tidak tahu dokumen apa Berkonsultasi dengan dinas
barang-barang inventaris yang penghapusan barang yang harus dipersiapakan setempat dan pihak terkait
sudah memenuhi persyaratan untuk melakukan untuk menanyakan dokumen
penghapusan penghapusan barang yang apa saja yang dipersiapkan
berkenaan dengan
suudah rusak
penghapusan barang

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


7 Inventarisasi Melakukan Melakukan
pengadministrasian barang pengadministrasian barang
inventaris ke dalam buku inventaris ke dalam buku
induk inventaris, buku induk inventaris, membuat
golongan inventaris, memberi laporan setiap bulan ke dina
koding pada barang-barang s pendidikan melaui laporan
yang diinventariskan, daftar 1, dan membuat Tidak ada kesenjangan
membuat laporan triwulan laporan rekapitulasi tahunan
tentang mutasi barang,
membuat daftar isian
inventaris, dan membuat
daftar rekapitulasi tahunan
8 Pelaporan Melakuakn pelaporan Laporan keadaan barang
triwulan mutasi barang invebtaris dlaporkan setiap
inventaris bulan dalam daftar 1
Melakukan laporan tahunan Laporan tahunan jika ada
inventaris format isian dari dinas
setempat

Lebak, 18 April 2019


Mengetahui;
Kepala Sekolah Peserta OJL

DEDE MIDAWATI, S.Pd YAYU YULIA, S.Pd


NIP. 19700107 199103 2 005 NIP. 19720515 199508 2 001

MATRIK KAJIAN MANAJERIAL ON THE JOB LEARNING


BAHAN KAJIAN
PENGELOLAAN PESERTA DIDIK SD NEGERI 2 MALINGPING SELATAN

Nama : Yayu Yulia, S.Pd.


Sekolah : SD Negeri 2 Malingping Selatan, magang 1
No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi
1 Perencanaan Peserta 1. Terdapat agenda 1. Tidak terdapat agenda Tidak membuat Calon kepala sekolah
Didik perencanaan penerimaan perencanaan penerimaan program perencanaan menyarankan agar
peserta didik baru yang peserta didik baru yang penerimaan peserta sekolah membuat
meliputi :perkiraan, ada hanya buku 1 dan didik baru program perencanaan
perumusan tujuan, buku 2 penerimaan peserta
kebijakan, pemrograman, didik baru
penyusunan langkah-
langkah, penjadwalan, dan
pembiayaan
2 Penerimaan Peserta 1. Terdapat proses penerimaan 1. Terdapat proses Sekolah tidak
Didik peserta didik dengan penerimaan peserta didik melakukan seleksi
prosedur : dengan prosedur : akademik, seleksi
a. Pembentukan panitia a. Pembentukan panitia hanya
PPDB PPDB dilakukanterhadap usia
b. Rapat penetapan kuota b. Rapat penetapan kuota peserta didik, itupun
peserta didik baru peserta didik baru jika melebihi kuota
c. Pembuatan, pemasangan c. Pembuatan,
atau pengiriman pemasangan atau
pengumuman pengiriman
d. Pendaftaran peserta didik pengumuman
baru

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


e. Seleksi penerimaan d. Pendaftaran peserta
peserta didik baru didik baru
f. Penentuan peserta didik e. Seleksi penerimaan
yang diterima peserta didik baru
g. Pengumuman peserta f. Penentuan peserta
didik yang diterima didik yang diterima
h. Registrasipeserta didik g. Pengumuman peserta
yang diterima didik yang diterima
h. Registrasipeserta
didik yang diterima
3 Orientasi Peserta Melakukan orientasi peserta Melakukan orientasi peserta Tidak melakuka Diusulkannkepada
Didik Baru didik terhadap lingkungan didik terhadap lingkungan orientasi peserta didik kepala sekolah agar
sekolah yang meliputi : sekolah yang meliputi : mengadakan orientasi
1. Peraturan dan tata tertib 1. Peraturan dan tata tertib peserta didik baru
sekolah sekolah
2. Guru dan personalia sekolah 2. Guru dan personalia
3. Sarana sekolah sekolah
3. Sarana sekolahh
4 Penempatan Peserta Penempatan peserta didik Penempatan peserta didik
Didik didasarkan pada fungsi sesuai dengan kuota yang
integrasi, fungsi perbedaan, dan ditentukan.
hasil prestasi
5 Layanan Bimbingan Sekolah mengatur layanan Sekolah mengatur layanan Tidak ada kesenjangan
dan Konseling Peserta bimbingan dan konseling bimbingan dan konseling
Didik peserta didik peserta didik

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


6 Pembinaan Kegiatan Sekolah melaksanakan Sekolah melaksanakan
ekstrakulikuler kegiatan ekstra dan ko kegiatan ekstar dan ko
kulikuler untuk peserta didik kurikuler untuk semua
Meliputi : peserta didik
1. Mengembangkan bakat,
minat, kreativitas, dan
kemampuan
2. Menyiapkan perangkat
pemantau bakat,
kreativitas, dan
kemampuan siswa
3. Menyelenggarakan
wahana penuangan
kreatifitas
4. Mewadahi/menyalurkan
bakat, minat, dan
kreativitas siswa,

Lebak, 15 Maret 2019


Mengetahui;
Kepala Sekolah Peserta OJL

DEDE MIDAWATI, S.Pd YAYU YULIA, S.Pd


NIP. 19700107 199103 2 005 NIP. 19720515 199508 2 001

MATRIK KAJIAN MANAJERIAL ON THE JOB LEARNING


BAHAN KAJIAN
PENGELOLAAN KEUANGAN SEKOLAH SD NEGERI 2 MALINGPING SELATAN

Nama : Yayu Yulia, S.Pd.


Sekolah : SD Negeri 2 Malingping Selatan, magang 1
No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi
1 Sumber-sumber Sekolah memilki sumber Sekolah memilki sumber Tidak memiliki Mengupayakan koperasi
pendapatan sekolah keuangan yang terdiri dari : keuangan yang terdiri dari : koperasi sekolah sekolah
1. Anggran rutin 1. Anggaran rutin dari
2. Dana BOS pemerintah meliputi :
3. Dana Masyarakat (komite a. Gaji dan tunjangan
sekolah,sponsor, donatur) bagi PNS
4. Dana swadaya b. Tunjangan
(pengelolaan kantin fungsional bagi guru
sekolah,koperasi sekolah, non sertifikasi
panen kebun sekolah) 2. Dana BOS
5. Sumber lain (block grant 3. Dana dari masyarakat
atau matching grant) 4. Dana block grant
2 Perencanaan anggaran Pembiayaan pendidikan Pembiayaan pendidikan
pembiayaan sekolah terdiri atas : terdiri atas :
1. Biaya investasi yang 1. Biaya investasi yang
meliputi biaya penyediaan meliputi biaya
sarana prasarana, penyediaan sarana Tidak ada kesenjangan
pengembangan sumber prasarana,
daya manusia, dan modal pengembangan sumber
kerja tetap daya manusia, dan
modal kerja tetap

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


2. Biaya Personal yaitu biaya 2. Biaya Personal yaitu
yang harus dikeluarkan biaya yang harus
peserta didik untuk dikeluarkan peserta didik
mengikuti proses untuk mengikuti proses
pembelajaran pembelajaran
3. Biaya Operasional yaitu 3. Biaya Operasional yaitu
dana dari pemerintah dana dari pemerintah
berupa anggaran rutin dan berupa anggaran rutin
dana BOS dan dana BOS
4. Rencana perolehan 4. Rencana perolehan
pembiayaan pendidikan pembiayaan pendidikan
dari berbagai sumber dari berbagai sumber
pendapatan serta susunan pendapatan serta
program kerja tahunan susunan program kerja
yang terdiri dari sejumlah tahunan yang terdiri dari
kegiatan rutin disertai sejumlah kegiatan rutin
rincian rencana disertai rincian rencana
pembiayaan dalam satu pembiayaan dalam satu
tahun anggaran disusun tahun anggaran disusun
dalam RKAS dalam RKAS
3 Pengawasan Penggunaan Pengawasan keuangan Pengawasan keuangan Tidak ada kesenjangan
Keuangan Sekolah sekolah dilakukan oleh : sekolah dilakukan oleh :
1. Kepala Sekolah dan 1. Kepala Sekolah dan
instansi vertikal diatsnya instansi vertikal diatsnya
2. Aparat pemeriksa 2. Aparat pemeriksa
keuangan pemerintah keuangan pemerintah

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


4 Pertanggungjawaban 1. Penerimaan dan 1. Penerimaan dan Dana dari masyarakat Mengusulkan kepada
Penggunaan Keuangan pengelaran sekolah pengelaran sekolah tidak dilaporkan secara kepala sekolah untuk
Sekolah dilaporkan secara rutin dilaporkan secara rutin terbuka kepada melaporkan penggunaan
sesuai peraturan yang sesuai peraturan yang masyarakat atau komite dana dari masyarakat
berlaku berlaku sekolah. kepada komite sekolah
2. Dana yang berasal dari 2. Dana yang dilaporkan
orang tua dan masyarakat hanya dana BOS baik
dilaporkan secara rinci kepada dewan guru
dan transparan sesuai maupun kepada instansi
dengan sumber dananya vertikal diatasnya.
3. Dana yang berasal dari 3. Laporan disusun
usaha mandiri dilaporkan berdasarkan buku kas
kepada dewan guru umum,buku kas tunai,
4. Laporan disusun buku pembantu pajak,
berdasarkan buku kas dan buku pembantu
umum,buku kas tunai, bank
buku pembantu pajak, dan 4. Laporan dibuat
buku pembantu bank pertriwulan dan
5. Laporan dibuat ditandatangani oleh
pertriwulan dan bendahara, kepala
ditandatangani oleh sekolah, dan komite
bendahara, kepala sekolah
sekolah, dan komite
sekolah

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


5 Kelengkapan Dokumen 1. Memilki buku kas umum 1. Memilki buku kas umum Tidak ada kesenjangan
Pengelolaan Keuangan 2. Memilki buku kas tunai 2. Memilki buku kas tunai
Sekolah 3. Memilki buku pembantu 3. Memilki buku pembantu
bank bank
4. Memilki buku pembantu 4. Memilki buku pembantu
pajak pajak
5. Surat perintah membayar 5. Surat perintah
Uang (SPMU) membayar Uang
6. Rekening koran dari bank (SPMU)
yang ditunjuk 6. Rekening koran dari
7. Surat Perintah Perjalanan bank yang ditunjuk
Dinas (SPPD) 7. Surat Perintah
8. Bukti setor PPN/PPH Perjalanan Dinas
9. Bukti pengeluaran (SPPD)
uang/kwitansi 8. Bukti setor PPN/PPH
9. Bukti pengeluaran
uang/kwitansi

Mengetahui; Lebak, 18 Maret 2019


Kepala Sekolah Peserta OJL

DEDE MIDAWATI, S.Pd YAYU YULIA, S.Pd


NIP. 19700107 199103 2 005 NIP. 19720515 199508 2 001

MATRIK KAJIAN MANAJERIAL ON THE JOB LEARNING


BAHAN KAJIAN
PENGELOLAAN KETATAUSAHAAN SEKOLAH SD NEGERI 2 MALINGPING SELATAN

Nama : Yayu Yulia, S.Pd.


Sekolah : SD Negeri 2 Malingping Selatan, magang 1
No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi
1 Perencanaan/Program 1. Memilki Kepala 1. Tidak memilki kepala Tidak memilki kepala Sekolah mengangkat
Kerja Administrasi administarsi, urusan TAS tenaga honorer sebagai
ketatausahaan sekolah operator
dilaksanakan oleh
operator sekolah
2. Memilki pelaksana Sekolah tidak memilki Tidak memilki Sekolah diharapkan bisa
urusan: pelaksana urusan pelaksana urusan memberdayakan potensi/
a. Admistrasi administrasi ketatausahaan ketatausahaan sekolah guru-guru yang ada
kepegawaian sekolah, urusan adminstrasi untuk mengelola
b. Administrasi keuangan sekolah dikerjakan oleh administrasi sekolah
c. Adminstrasi sarana operator sekolah yang
prasarana diangkat oleh kepala
d. Administarsi humas sekolah sebagai tenaga
e. Administrasi sukwan
persuratan dan
kearsipan
f. Administrasi
kesiswaan
g. Administarsi
kurikulum

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


2. Memilki petugas layanan 3. Sekolah mengangkat Tidak memilki tukang
khusus : tenaga sukwan sebagai kebun dan pengemudi
a. Penjaga sekolah penjaga sekolah sebagai
b. Tukang kebun tenaga kebersiha sekolah
c. Pengemudi
d. Pesuruh
2 Uraian Tugas dan Tata Memilki uraian tugas dan tata Tidak memilki tenaga Tidak memilki tenaga Memberdayakan potensi
Kerja kerja yang jelas sesuai dengan administrasi ketatusahaan administarsi yang ada untuk
tupoksinya sekolah sesuai standar, oleh ketatausahaan sekolah mengerjakan
karenanya tidak ada uraian sesuai setandar PTK administrasi sekolah
tugas dan tata kerja yang
jelas
3 Pembinaan 1. Kepala Sekolah 1. Kepala Sekolah
melakukan pembinaan melakukan pembinaan
secara intensif dan secara intensif dan
berkesinambungan berkesinambungan
berkaitan dengan berkaitan dengan
pengembangan pengembangan Tidak ada kesenjangan
kompetensi dan kinerja kompetensi dan kinerja
TAS. TAS.
2. Mengikuti kegiatan Work 2. Mengikuti kegiatan
Shop untuk meningkatkan Work Shop untuk
kompetensi tenaga meningkatkan
ketatausahaan sekolah kompetensi tenaga
ketatausahaan sekolah

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


4 Pengembangan Sekolah memilki program Sekolah tidak memilki Sekolah tidak memilki Kepala Sekolah harus
pengembangan tenaga program pengembangan program pengembangan membuat program
administrasi sekolah yang tenaga administrasi sekolah tenaga administrasi pengembangan tenaga
meliputi pengembangan sekolah administrasi sekolah
kompetensi dan kinerja
pengembangan tenaga
administrasi sekolah
5 Evaluasi/Penilaian 1. Evaluasi direncanakan Kepala sekolah tidak Tidak ada program Kepala sekolah harus
Kinerja secara komperehensif melakukan evaluasi secara evaluasi ketatausahaan membuat program
pada setiap akhir semester terprogram terhadap kinerja sekolah evaluasi terhadap kinerja
mengacu pada ketatausahaan sekolah, dan pencapaian prestasi
permendiknas No 24 evaluasi dlakukan secara kerja ketatausahaan
tahun 2008 tentang bisa saja sekolah
standar tenaga
administrasi sekolah
2. Evaluasi meliputi
kesesuaian penugasan
dengan keahlian,
keseimbangan beban kerja
tenaga administrasi dalam
pelaksanaan tugas
3. Evaluasi kinerja
memperhatikan
pencapaian prestasi kerja
dan perubahan yang
dihasilkan

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


6 Pelaporan 1. Tenaga administrasi 1. Tenaga administrasi Kepala sekolah tidak Kepala sekolah
sekolah melaporkan sekolah melaporkan melaporkan hasil seyogyanya melaporkan
pelaksanaan teknis dari pelaksanaan teknis dari evaluasi kepada komite hasil evaluasi kepada
tugas masing-masing tugas masing-masing sekolah komite sekolah dan
sekurang-kuraangnya sekurang-kuraangnya pihak yang terkait
setiap akhir semester yang setiap akhir semester
ditujukan kepada kepala yang ditujukan kepada
sekolah kepala sekolah
2. Kepala sekolah
melaporkan hasil evaluasi
kepaada komite sekolah
dan pihak-pihak lain yang
berkepentingan sekurang-
kurangnya setiap akhir
semester

Mengetahui; Lebak, 19 Maret 2019


Kepala Sekolah Peserta OJL

DEDE MIDAWATI, S.Pd YAYU YULIA, S.Pd


NIP. 19700107 199103 2 005 NIP. 19720515 199508 2 001

MATRIK KAJIAN MANAJERIAL ON THE JOB LEARNING


BAHAN KAJIAN
TIK DALAM PEMBELAJARAN SD NEGERI 2 MALINGPING SELATAN

Nama : Yayu Yulia, S.Pd.


Sekolah : SD Negeri 2 Malingping Selatan, magang 1
No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi
1 Kelengkapan Sarana 1. Tersedia sarana TIK yang 1. Tersedia saran TIK Belum memilki Diupayakan sekolah
memadai untuk kegiatan seperti : jaringan internet memasang jaringan internet
pembelajaran berbasis a. Televisi
TIK seperti : b. Tape Recorder
a. Televisi c. LCD proyektor
b. Radio d. Komputer/laptop
c. Tape Recorder
d. VCD/DVD player
e. OHP/LCD proyektor
f. Koran/majalah
g. Komputer/laptop
h. Internet
2 Ketersediaan Prasarana 1. Ruang komputer 1. Komputer berada pada Sekolah tidak Mengupayakan untuk
2. Ruang multimedia ruang guru memilki ruang memilki sarana TIK dengan
2. Tidak memilki ruang komputer dan ruang mengusulkan kepada
multimedia multimedia instansi terkait
3 Kompetensi guru dalam 1. Semua guru mampu 1. Hanya ada 1 orang guru Guru belum mampu Membuat program latihan
mengoperasikan peralatan yang mampu mengoperasikan TIK pengoperasian TIK dengan
pengoperasian TIK TIK yang berhubungan mengoperasiakn TIK dipandu oleh guru yang
dengan tugas mengajarnya sudah mampu atau
mendatangkan tutor

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


4 Pelaksanaan TIK 1. Komputer digunakan untuk : 1. Guru-guru tidak Guru belum mampu Membuat program
dalam pembelajaran a. Penyusunan bahan ajar dan memanfaatkan sarana mengoperasikan latihan pengoperasian
mengolah hasil belajar TIK yang ada unuk komputer/laptop TIK dengan dipandu oleh
b. Pemanfaatan TIK dalam menyusun silabus, RPP, guru yang sudah mampu
kegiatan pembelajaran bahan ajar, dan atau mendatangkan tutor
dikelas dengan menggunakan mengolah hasil belajar
LCD proyektor/infokus
c. Pemanfaatan internet dalam
kegiatan pembelajaran
5 Perencanaan/Program 1. Program pengembangan TIK 1. Tidak ada program Tidak ada anggaran Sekolah harus membuat
Pengembangan TIK meliputi : pengembangan TIK untuk program pengembangan
a. Manajemen sekolah yang meliputi : mengembangkan TIK untuk kepentingan
b. Website sekolah a. Manajemen sekolah TIK pembelajaran dan
c. E-learning b. Website sekolah manajemen sekolah
c. E-learning

Mengetahui; Lebak, 19 Maret 2019


Kepala Sekolah Peserta OJL
DEDE MIDAWATI, S.Pd YAYU YULIA, S.Pd
NIP. 19700107 199103 2 005 NIP. 19720515 199508 2 001

MATRIK KAJIAN MANAJERIAL ON THE JOB LEARNING


BAHAN KAJIAN
MONITORING DAN EVALUASI SD NEGERI 2 MALINGPING SELATAN

Nama : Yayu Yulia, S.Pd.


Sekolah : SD Negeri 2 Malingping Selatan, magang 1
No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi
1 Program Monev 1. Menentukan tujuan monev Kepala sekolah tidak Tidak ada program Menyarankan kepada fihak
2. Membagi tugas dan membuat program monev monev yang sesuai sekolah unuk melakukan
tanggung jawab tim monev, yang baku, program monev setandar kegiatan monev melalui
serta sumber daya yang ada dibuat sangat sederhana mekanisme yang jelas
3. Mengidentifikasi dan berisi nama guru, bulan dan
mengembangkan instrumen tanggal, monev dilakukan
monev yang dibutuhkan tanpa melalui mekanisme
4. Menyusun rencana program yang jelas, terarah dan
monev terancana.
2 Pelaksanaan 1. Mengorganisasikan Informasi diperoleh secar Metode pengumpulan Dalam pelaksanaan monev
penggunaan instrumen/alat lisan atau berdasarkan bukti data tidak perlu pengguaan
Monev monev dan fakta menggunakan alat/instrumen monev
2. Mengumpulkan dan instrument
mendapatkan data
3. Berkoordinasi dan
bekerjasama antar tim
monev

No Aspek/Komponen Kondisi Ideal Kondisi Nyata Kesenjangan Alternatif Solusi


4. Memonitoring Monev dilakukan hanya Tidak menggunakan
perkembangan kegiatan sekedar melihat-lihat saja instrumen monev
5. Memodifikasi/penyesuaian
monev jika perlu
6. Mengidentifikasi masalah-
masalah yang penting,
peluang, dan hasil
7. Pertemuan tim monev
untuk monitoring
kerkembangan kegiatan
3 Pelaporan 1. Berbagi hasil monev Hasil monev
dengan warga sekolah diinformasikan kepada
2. Mendiskusikan bagaimana warga sekolah untuk
waraga sekolah dapat memperoleh umpan balik
menerapkan rekomendasi
yang relevan

Mengetahui; Lebak, 19 Maret 2019


Kepala Sekolah Peserta OJL
DEDE MIDAWATI, S.Pd YAYU YULIA, S.Pd
NIP. 19700107 199103 2 005 NIP. 19720515 199508 2 001

Anda mungkin juga menyukai