Anda di halaman 1dari 2

Pembidaian pada fraktur jari tangan.

Pra-interaksi:
 persiapan alat: bidai kayu atau tong spatel dan plaster
 cek status
 cuci tangan
Orientasi
 Mengucapkan salam
 Perkenalan
 Tujuan dan kontrak waktu
Mencegah pergerakan atau pergeseran
Menghindari trauma
Mengurangi nyeri
 Inform concent
 Dan persilahkan keluarga bertanya
Tahap kerja
1. Pada fraktuk jari imobilisasi dengan menggunakan bidai kayu/tong spatel
2. Tong spatel di letakkan di bawah jari yg fraktur
3. Setelah itu lakukan imobilisasi menggunnakan plaster, plaster tidak boleh
mengelilingi jari
4. Plester dari bawah tong spatel ke daerah distal, yang kedua plaster pada
daerah tengah jari
5. Jika di butuhkan kita bisa menambahkan plaster pada daerah telapak tangan.
Hasil yang diharapkan jari yg patah tidak dapat bergerak
1. Jika tidak ada tong spatel, kita bisa mendekatkan kedua jari, bisa kejari
manis atau telunjuk
2. Kemudian kita lakukan pemasangan plaster pada daerah distal,
Tidak boleh menutup sela jari pada daerah proksimal kita pasang secara
terbalik kita bisa balik tangan pasien
3. Hal ini di lakukan untuk mencegah terjadinya penjeratan yang diakitkan
oleh plaster yg di pasang
Tujuan dilakukan pemasangan diharapkan jari yg normal itu kan bertindak
Bidadi pada jadi yg mengalami patah tulang.
8
Dokumentasi
Catat Tindakan apa yg sdh dilakukan
Tanggal, waktu , tanda tangan perawat.

Anda mungkin juga menyukai