Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS LEUWIGOONG
Jln. Raya Leuwigoong – Cibatu Kp. Martimbang Desa Sindangsari Kecamatan Leuwigoong
Kode Pos: 44192 Email : pkm.leuwigoong@gmail.com

KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS LEUWIGOONG
Nomor : 440/ /SK/KA-PKM.LWG/ /2017

TENTANG
PENANGANAN PASIEN BERESIKO TINGGI
DI UPT PUSKESMAS LEUWIGOONG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA UPT PUSKESMAS LEUWIGOONG,

Menimbang : a. bahwa penanganan pasien dengan resiko tinggi


adalah upaya penanganan pasien dengan
memperhatikan kondisi pasien, umur, atau
kebutuhan yang bersifat kritis sehinggan memberi
respon yang cermat, kompeten dan dengan cara
yang seragam;
b. bahwa puskesmas berkewajiban untuk
memperhatikan kebutuhan pasien dengan resiko
tinggi;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud pada huruf (a) dan (b) di atas perlu
ditetapkan dengan Surat Keputusan Kepala
Puskesmas;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36


Tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 29
tahun 2004 tentang Praktek Kedokteran
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 1438/Menkes/per/IX/2010 tentang Standar
Pelayanan Kedokteran;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 46 Tahun 2015, tentang Akreditasi
Puskesmas, Klinik Pratama, tempat Praktek Dokter
dan tempat Praktek Mandiri Dokter Gigi;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 44 Tahun 2016, tentang Pedoman
Manajemen Puskesmas;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 11 tahun 2017, tentang Keselamatan Pasien;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS LEUWIGOONG


TENTANG PENANGANAN PASIEN BEREIKO TINGGI DI
UPT PUSKESMAS LEUWIGOONG
KESATU : Kepala Puskesmas berkewajiban melakukan
identifikasi pasien yang beresiko tinggi;

KEDUA Memberlakukan penanganan pasien bersiko tinggi


yang dilakukan di UPT Puskesmas Leuwigoong
sebagaiman terlampir dalam surat keputusan ini;
KETIGA Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan
dengan ketentuan akan dilakukan koreksi apabila
ternyata dikemudian hari terdapat perubahan atau
kekeliruan;

Ditetapkan di : Leuwigoong
Pada tanggal : Januari 2017
KEPALA
UPT PUSKESMAS LEUWIGOONG,

Tatang Sukmana, S.Kep., Ners.


Pembina
NIP. 19740908 199403 1 002

LAMPIRAN I
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
NOMOR : /SK/KA. PKM.LWG/ /2017
TENTANG PENANGANAN PASIEN
BEREIKO TINGGI DI UPT PUSKESMAS
LEUWIGOONG

PENANGANAN PASIEN BEREIKO TINGGI


DI UPT PUSKESMAS LEUWIGOONG

1. Memberikan pelayanan khusus tanpa antrian untuk kasus


emergensi (darurat) dan kasus penyakit menular misalnya TBC.
2. Memisahkan pelayanan imunisasi dengan pelayanan balita sakit.
3. Memisahkan pelayanan ibu hamil sehat dengan ibu hamil sakit.
4. Petugas laboratorium mendatangi pasien yang tidak mampu
berjalan ke laboratorium, jika memerlukan pemeriksaan
laboratorium.
5. Menganggarkan pembelian kursi roda untuk pasien yang
mengalami kesulitan untuk berjalan.

Ditetapkan di : Leuwigoong
Pada tanggal : Januari 2017
KEPALA
UPT PUSKESMAS LEUWIGOONG,

Tatang Sukmana, S.Kep., Ners.


Pembina
NIP. 19740908 199403 1 002

Anda mungkin juga menyukai