Anda di halaman 1dari 3

PROPOSAL

PERINGATAN HARI KESEHATAN NASIONAL KE-54 TAHUN 2018

KABUPATEN BARITO KUALA

PEMERINTAH KABUPATEN BARITO KUALA


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS RANTAU BADAUH
Jl. Brigjen H. Hasan Basri Rt 10 Desa Gampa Asahi Kec. Rantau Badauh
Kab Batola
PEMERINTAH KABUPATEN BARITO KUALA
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS RANTAU BADAUH
Jl. Brigjen H. Hasan Basri Rt 10 Desa Gampa Asahi Kec. Rantau Badauh Kab Batola

RENCANA PERINGATAN HARI KESEHATAN NASIONAL

I. LATAR BELAKANG

Melalui Hari Kesehatan Nasional (HKN) yang diperingati setiap tanggal 12 November
menjadi momentum untuk meningkatkan semangat, kepedulian, komitmen dan gerakan
nyata dalam pembangunan kesehatan yang terus diperjuangkan oleh seluruh komponen
bangsa. Peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) harus melibatkan berbagai pihak yang
saling bekerjasama dan bersinergi, terutama unsur masyarakat dan swasta, agar jangkauan
pembinaan kesehatan tercapai dan untuk menjadikan kesehatan sebagai suatu investasi
semakin luas.
Peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) adalah sarana untuk meningkatkan tali
silahturahmi seluruh tenaga kesehatan di kabupaten Barito Kuala. Dengan cara mengikuti
pelaksanaan kegiatan perlombaan pada PERINGATAN HARI KESEHATAN NASIONAL ke 54
Kabupaten Barito Kuala yang diselenggarakan mulai tanggal 29 Oktober 2018 –sd 16
November 2018.

II. TUJUAN

1. Untuk ikut merayakan peringatan Hari Kesehatan Nasional yang ke 54


2. Meningkatkan tali silaturahmi dengan sesama petugas kesehatan di kabupaten
Barito Kuala
3. Untuk memberi informasi kepada Stake Holder.

III. TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN

No Kegiatan Waktu Tempat


1 Lomba Senam Cerdik 13 November 2018 Halaman Dinas
dan Yel yel 08.00 WIB - selesai Kesehatan Batola
2 Lomba Bakeak 13 November 2018 Halaman Dinas
10.00 WIB - selesai Kesehatan Batola
3 Lomba Pesan Berantai 13 November 2018 Halaman Dinas
12.00 WIB - selesai Kesehatan Batola
4 Lomba Memasukkan 13 November 2018 Halaman Dinas
Bola dengan tali 14.00 WIB - selesai Kesehatan Batola
IV. SUMBER DANA (URAIAN KEBUTUHAN ANGGARAN)
Kebutuhan Anggaran peringatan Hari Kesehatan Nasional yang ke 54 untuk
Puskesmas Rantau Badauh adalah :
 Konsumsi (siang)
52 orang x @Rp 25 .000,- Rp 1.300.000,-
 Snack
52 orang x @Rp 5 .000,- Rp 260.000,-
 Kostum Olahraga (52 x @60.000) Rp.3.120.000,-
Ukuran XXL : 1
XL : 15
L : 15
M : 12
S : 9
_____________ +
Rp 4.680.000,-

Rantau Badauh , 6 November 2018


Kepala Puskesmas Rantau Badauh

Misrajudin, SKM
NIP 19651004 199102 1 002

Anda mungkin juga menyukai