Anda di halaman 1dari 3

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL

(Take Home Task)

Mata Kuliah : Psikologi

Hari, Tanggal : Jumat,27 Maret 2020

Dosen : 1. Triani Arfah, M.Ps., Psikolog

NAMA : MARCHO IYARMASSA

NIM : C017191028

UNIVERSITAS HASANUDDIN

FAKULTAS KEDOKTERAN DIII VOKASI KESEHATAN 2019


Soal :

1. Setelah setengah semester mempelajari mata kuliah Psikologi, maka :

a) Saya mendeskripsikan pemahaman saya tentang Psikologi sebagai berikut :

Jawaban : Psikologi adalah ilmu yang mempelajari tentang kejiwaan seseorang serta memplajari
mengenai perilaku fungsi mental manusia.

b) Ruang lingkup psikologi adalah :

Jawaban : Suatu ruang lingkup yang berfungsi untuk mengkaji perilaku individu dalam konteks
situasi pendidikan dengan tutjuan untuk menemukan berbagai fakta.

c) Sesuai dengan jawaban saya pada butir sebelumnya, sebagai mahasiswa Vokasi kesehatan, saya
terbantu dalam hal :

Jawaban :

 Meningkatkan Empati = mempelajari ilmu psikologi tentu akan membantu


meningkatkan rasa empati dari perawat kepada pasien. juga bisa
menyemangati pasien agar cepat sembuh.
 Meningkatkan rasa percaya = Ketika sakit anda harus menurunkan ego
serta hal lainnya, tentu anda membutuhkan bantuan karena tidak mungkin
mengerjakannya sendiri. Nah perawat yang mempelajari ilmu psikologi tentu
tahu bagaimana meyakinkan klien agar mereka percaya dan yakin pada pihak
medis dan juga rumah sakit.
 Menyenangkan hati klien = bukan tugas atau kewajiban, namun jika perawat
dapat melakukan hal ini maka mereka mendapatkan nilai plus alias nilai lebih
sebagai perawat. Menyenangkan hati pasien pasti tidak akan mudah.
Mengingat banyak juga pasien yang putus asa dan juga merasa bahwa mereka
tidak betah di rumah sakit. Nah inilah tantanga para perawat.
2. Dalam diri individu terdapat tiga ranah, yaitu: ranah jasmani, ranah psikologi dan ranah
spiritual.Jelaskan mengenai ketiga ranah tersebut!

Jawaban :

1. Ranah jasmani adalah sebuah lingkungan jasmani/Tubuh yang


memungkinkan terjadinya percakapan. Ranah Jasmani juga merupakan
sejumlah aktivitas jasmani manusiawi yang terpilih sehingga dilaksanakan
untuk mendapatkan hasil yang diingikan.
2. Ranah Psikologi adalah sebuah pengetahuan tentang sebuah perilaku,fungsi
mental, seseorang ketika melakukan praktik klinis yang terjadi dalam
suatau lingkungan .
3. Ranah Spiritual adalah kecerdasan jiwa yang membantu seseorang untuk
mengembangkan dirinya secara utuh melalui pencipta kemungkinan untuk
menereapkan nilai-nilai posiftif didalam suatau lingkungan.

3. Setiap manusia diciptakan unik, tidak sama satu sama lain, sebutkan keunikan yang anda miliki
dan bagaimana upaya anda membangun percaya diri anda ditengah-tengah keberagaman?

Jawaban :

1. Keunikan yang saya miliki adalah :

 Saya kurang percaya diri


 Saya adalah orang yang penuh dengan kontradiksi.
 Selalu mencari kebenaran

2. Cara membangun percaya diri yang selalu saya lakukan adalah :


 Pertama adalah bersyukur.
 Tersenyum dan ramah kpda siapa saja
 Yang kedua perbaiki penampilan
 Berhenti membandingkan diri dengan orang lain
 Meminta penilaian diri dari orang-orang terdekat.

4. Sebagai mahasiswa vokasi kesehatan yang nantinya akan menjadi tenaga kesehatan di tempat
asal anda, apa manfaatnya Anda memahami tugas-tugas perkembangan individu?

Jawaban : Yang saya pahami tentang tugas-tugas individu perkembangan adalah bahwa setiap
individu akan mengalami fase perkembangan tertentu, yang merentang sepanjang hidupnya. Pada
setiap fase, perkembangan ditandai oleh adanya sejumlah tugas-tugas perkembangan tertentu
yang dapat dituntaskan. Tugas-tugas perkembangan ini berkenan dengan sikap, perilaku, dan
keterampilan yang dikuasai sesuai dengan usia atau fase perkembangannya.

Anda mungkin juga menyukai