Anda di halaman 1dari 2

1.

Berdasarkan prinsip penatalaksanaan intoksikasi apa yang harus dilakukan si anak pada
langkah pertama? Dan apakah langkah selanjutnya?
a. Penanganan
Prinsip utama penanganan menjaga jalan napas dan berikan bantuan respirasi (oksigen)
dengan menggunakan masker yang ketat (tightfitting).
b. Langkah penanganan
 Perkenalan diri dan tenangkan keadaan
 Primary assessment, evaluasi apakah dibutuhkan transportasi segera terkait kondisi kritis
pasien
 Lakukan secondary assessment dan cek tanda vital
 Beri oksigen konsentrasi tinggi
 Transportasikan korban dan bawa kaleng, botol, atau label dari substansi yang
menyebabkan keracunan ke layanan medis
 Lakukan reassessment di perjalanan
2. Kira-kira pria tersebut keracunan apa ?
CO ( Carbon Monoxida ), CO2 (karbon dioksida),  HC (Hydro Carbon), SO2 (Sulfur Dioksida)
dan apa antidotum yang harus diberikan kepada si pria tersebut?
Terapi O2

1. Apakah langkah pertama penatalaksanaan awal yang harus dilakukan si pemuda pemudi
tersebut?
cek kesadaran, cek airway, buka jalan napas, bersihkan mulut tenggorokan, berikan bantuan
napas, cek sirkulasi, bawa ke RS
2. Apakah mereka boleh merangsang Mr. X untuk muntah?
Boleh (tapi sekarang tidak di anjurkan lagi karena apabila cairannya sudah sampai lambung
kemudian di keluarkan lagi iu akan merusak atau memperparah keronggokan), kemudian beri
korban minum yang banyak dan segera bawa ke rumah sakit. Sebelum di bawa ke RS sambil
di monitor keadaan pasien
3. Apakah langkah selanjutnya yang harus mereka lakukan ketika selesai melakukan
penatalaksanaan awal?
rangsang muntah (tidak dianjurkan lagi), pengosongan/bilas lambung (di IGD), irigasi usus,
karbon aktif dan katartik.

Apakah obat yang harus diberikan Andi kepada warga tersebut? Obat Antihistamin = zat-zat
yang dapat mengurangi atau menghalangi efek histamine terhadap tubuh dengan jalan memblok
reseptor histamin. Reseptor tersebut yakni H1 dan H2. Antihistamin yang sering di pakai ada
Cetirizine & Loratadine.
 Obat-obat antihistamin generasi pertama adalah: Chlorpheniramine, Cyproheptadine,
Hydroxyzine, Ketotifen, Mebhydrolin, Promethazine, Dimethindene maleate
 Obat-obat antihistamin generasi kedua adalah: Desloratadine, Fexofenadine, Levocetirizine,
Cetirizine, Terfenadine, Loratadine.

Anda mungkin juga menyukai