Anda di halaman 1dari 9

Teknologi Dan Rekayasa

PROGRAM KEAHLIAN : TEKNOLOGI KONSTRUKSI DAN PROPERTI


KOMPETENSI KEAHLIAN : DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI
BANGUNAN
01. MEMBUAT MAKET BANGUNAN

KOMPETENSI DASAR:

❖ Mengetahui Pengertian Dasar Maket


❖ Mengenal Jenis maket
❖ Mengenal Alat dan Bahan Maket
❖ Mengenal bagian-bagian Maket
❖ Mengerjakan Tahapan Pembuatan Maket

Teknologi dan Rekayasa


Mengenal Jenis-jenis Maket

Teknologi dan Rekayasa


Mengenal Jenis-jenis Maket
Jenis-Jenis Maket :
1. maket single building,
2. maket massa banyak (block plan),
3. maket kawasan, dan
4. maket interior.

Teknologi dan Rekayasa


Mengenal Jenis-jenis Maket
Jenis-Jenis Maket :
1. maket single building,
memiliki fungsi memperlihatkan detail bangunan

Skala Besar : 1:25, s/d 1:50


Skala Sedang : 1: 100 s/d 1: 250

Teknologi dan Rekayasa


Mengenal Jenis-jenis Maket
Jenis-Jenis Maket :
2. Maket massa banyak (block plan),
memiliki fungsi memperlihatkan detail blok suatu
bangunan.
terdiri dari beberapa
bangunan dengan luas
lahan minimal 3.000 m2
– 3 hektar. Skala yang
digunakan adalah
1 : 250 - 1 : 500.

Teknologi dan Rekayasa


Mengenal Jenis-jenis Maket
Jenis-Jenis Maket :
3. Maket Kawasan
Maket kawasan ini berfungsi untuk memperlihatkan
sirkulasi antarbangunan.
Skala 1 : 500 atau 1 : 1000.

Teknologi dan Rekayasa


Mengenal Jenis-jenis Maket
Jenis-Jenis Maket :
4. Maket Interior
Maket interior menjelaskan tata ruang dalam, lengkap
dengan interiornya secara tiga dimensi.Maket ini
biasanya dibuat lebih detail dari maket-maketeksterior
Skala 1 : 20 atau 1 : 100 (skala besar).

Teknologi dan Rekayasa


TERIMA KASIH

Teknologi dan Rekayasa

Anda mungkin juga menyukai