Anda di halaman 1dari 1

Tugas Tutorial : Ketiga

Kode / Nama Mata Kuliah : PDGK 4305 / Keterampilan Menulis


SKS : 2 SKS
Waktu : 60 menit
Bentuk soal : Uraian
Nama Tutor : Nurlia, S.Pd.

Soal evaluasi
A. Petunjuk: Jawablah soal di bawah ini dengan singkat dan jelas!

1. Menurut Anda apa pengertian paragraf deskripsi dan narasi, beserta ciri khasnya!
2. Deskripsikan secara ilmiah dengan menggabungkan pendapat para ahli dan pendapat Anda
sendiri tentang pengertian paragraf argumentasi dan ciri khasnya serta berikan contohnya !
3. Jelaskan dengan menggunakan bahasamu tentang perbedaan paragraph narasi ekspositoris dan
sugestif!
4. Deskripsikan dan berikan contoh pengertian paragraf eksposisi dan pengembangan eksposisi
dengan menggunakan bahasamu berdasarkan pendapat para ahli!
5. Jelaskan pengertian karangan persuasi dan cirri khasnya!

Anda mungkin juga menyukai