Anda di halaman 1dari 3

NAMA : RIZKI ANNISA HASIBUAN

NIM : 856030975
KELAS :B

DISKUSI 5

Jawablah pertanyaan berikut!


1.Apakah perbedaan antara Persamaan Linier dengan Pertidaksamaan Linier?
2.Tuliskan rumus Persamaan Garis yang melalui sebuah titik dan gradien m
3.Tuliskan rumus persamaan garis yang melalui dua titik.
4.Tuliskan rumus persamaan garis yang melalui sebuah titik dan sejajar dengan garis y = mx + c
5.Sebuah garis melalui titik (3,4) dan sejajar dengan garis 3x + y = 5. Tentukan Persamaan garis
tsb.
JAWAB

1. Perbedaan antara Persamaan Linier dengan Pertidaksamaan Linier

NO ASPEK PERSAMAAN LINIER PERTIDAKSAMAAN


LINIER
1 Pengertian Persamaan yang mengandung Kalimat terbuka yang
variabel berpangkat menggunakan tanda <, >, <,
satu. Persamaan ini disebut >.
juga dengan persamaan
berderajat satu (persamaan
linear satu variabel).
2 Bentuk umum Untuk satu variabel Untuk satu variabel
ax + b = c, a ≠ 0, a, b, c, E R ax + b > c
ax + b < c
ax + b ≥ c
ax + b ≤ c
Untuk dua variabel Untuk dua variabel
ax+ by + c = 0 ax + by > c
ax + by < c
dengan a,b,dan c adalah ax + by ≥ c
bilangan real dan a maupun b ax + by ≤ c
tidak sama dengan nol
dengan a,b dan c adalah
bilangan real dan a dan b
tidak keduanya nol

3 Sifat sifat Jika kedua ruas kita kali atau Jika kedua ruas dikali/bagi
bagi ke dalam bilangan dengan bilangan negatif (-),

negatif, maka “tanda”-nya maka tanda yang sebelumnya

akan tetap sama dengan (=). akan berubah menjadi tanda


sebaliknya.

2. Rumus Persamaan Garis yang melalui sebuah titik dan gradien m

y – y1 = m ( x – x 1 )

3. Rumus persamaan garis yang melalui dua titik.

y− y 1 x−x 1
=
y 2− y 1 x 2−x 1

4. Rumus persamaan garis yang melalui sebuah titik dan sejajar dengan garis y = mx + c

y-y1 = m ( x- x1 )

5. Sebuah garis melalui titik (3,4) dan sejajar dengan garis 3x + y = 5. Tentukan Persamaan
garis tsb.

Jawab. Persamaan garis 3x + y = 5 dapat diubah bentuknya menjadi

y = 5-3x
jadi gradient garis sama dengan -3
Persamaan garis melalui titik (3,4) dan sejajar dengan garis 3x + y = 5 memiliki gradient
-3 sehingga persamaan garis nya
y - 4 = -3 (x – 3 )
y - 4 = -3 x + 9
y - 4 + 3x – 9 = 0
y + 3x - 13 = 0
3x + y -13 = 0

Anda mungkin juga menyukai