Anda di halaman 1dari 8

gangguan

kepribadian
Vivi Arlitasari (201960061)
Anis Fitria (201960156)
Fadhea Alifia Nur S (201960159)
1. Pengertian Gangguan Kepribadian

> Kepribadian ialah suasana tingkah laku psikopisisnya seseorang


yang dinamis dan dibentuk oleh proses-proses perkembangan
jiwanya, jasmaninya dan kehidupan sosialnya. Gangguan
kepribadian adalah suatu proses perkembangan yang timbul pada
masa kanak-kanak, masa remaja, dan berlanjut pada masa
dewasa.Keadaan ini merupakan pola perilaku yang tertanam dalam
dan berlangsung lama, muncul sebagai respon yang kaku terhadap
rentangan situasi pribadi dan sosial yang luas.
A. Gangguan kepribadian
2) Gangguan 3) Gangguan
Kepribadian Kepribadian
Skizoid Skizotipal

1) Gangguan
4) Gangguan
Kepribadian
Kepribadian
Paranoid
Perbatasan
B. gangguan sifat kepribadian
> gangguan pasif agresif > gangguan kepribadian
obsesif komplusif
> 4) Gangguan Kepribadian Dependen

5) Gangguan
> 4) Gangguan Kepribadian
Kepribadian Histrionik
Dependen

> 3) Gangguan 6) Gangguan


Kepribadian
yang Kepribadian
Menghindar. Narsisistik
C.GANGGUAN KEPRIBADIAN PSISOPAT
ATAU SOSIOPAT

> Yaitu orang yang tidak memiliki kematangan emosi, kurang memiliki
pertimbangan dan rasa tangung jawab, tidak mampu menilai
akibat-akibat dari tingkah laku. Adapun simtom-simtom gangguan
kepribadian antisosial diklasifikasikan dalam tiga kelompok yaitu:
D. GANGGUAN KEPRIBADIAN
ANTISOSIAL
Gangguan kepribadian
antisosial adalah suatu
gangguan kesehatan mental
yang ditandai dengan
pengabaian terhadap orang
lain. Penderita gangguan
kepribadian antisosial (ASPD)
mungkin mulai menunjukkan
gejala di masa kecil, tetapi
kondisi ini tidak dapat
didiagnosis sampai masa
remaja atau dewasa.
Zoho Show

ppt kel 3kesmen.pdf


(PDF ini dibuat menggunakan Zoho Show)

Untuk membuat presentasi yang menarik, unduh Zoho Show dari Play Store https://zoho.to/cy7

Anda mungkin juga menyukai