Anda di halaman 1dari 5

Nama : M Abdul Rasid Sidik

Nim : 212017234

1.Pengertian, Rumus dan Contoh Kalimat Present Continuous Tense


Pengertian Present Continuous Tense
Present Continuous Tenseataupresent progressive tenseadalahbentuk kata kerja yang
digunakanuntukmenyatakanaksi yang sedangberlangsungsekarang (present)
ataurencanadimasadepan (future), karenadapatdigunakanpadapresent
ataufuture. Tenseiniseringdiiringiadverb of timeuntukmemperjelasnya.
Rumus Present Continuous Tense
Present continuous tense dibentukdengan auxiliary verb “be”, berupa is/am/are-karena
present tense (waktusekarang), dan present participle (V1-ing).Ummunya present continuous
tense hanyaterjadipadaaksiberupadynamicverb, tidakstative verb.
Dengandemikianrumus simple future tense untukkalimatpositif, negatif,
daninterogatifsebagaiberikut :
Kalimat Rumus Present Continuous Tense Contoh Present Continuous
Tense
Positif  (+) S + be (am/is/are + Present participle The ships are sailing
He is smiling
Negatif (-) S + be (am/is/are) + not +Present He is no smiling
participle Are the ships sailing
Interogatif (?) Be (am/is/are) + S + present participle? Is he smiling

BeberapaFungsidanContohKalimat Present Continuous Tense

Fungsi ContohKalimat Present Continuous Tense


Present continuous tense She is brushing the bathroom floor.
untukmembicarakansuatuaks (Diasedangmenyikatlantaikamarmandi).
i yang sedangterjadisekarang. I’m driving a car to Bandung now.
(Sayamengendaraimobilke Bandung sekarang).
He’s learning English in order to be a great guide.
(DiasedangmempelajaribahasaInggris agar
menjadipemanduwisata yang hebat)
Present continuous I’m spending my holiday on Kuta beach next month.
tenseuntuk membicarakan (Sayasedangmenghabiskanliburan di
suatu rencana atau pantaiKutaakhirbulandepan)
perpindahan ke suatu You can’t call me this night. I’m going to my best friend’s
tempat/kondisi. wedding.
(Kamutidakdapatmenghubungisaya mala mini.
Sayasedangpergikepernikahansahabatsaya)
The buses are arriving in an hour.
(Bus-bus tersebuttibadalamsatu jam)
I’m moving to West Jakarta this month.
(Sayapindahke Jakarta Barat bulanini)
Present continuous Why is the wild dog always barking at me?
tenseuntuk mengungkapkan (Mengapa anjing liar itu selalu menggonggong pada saya?)
kejengkelan atas aksi yang I’m getting sick of you always asking the same questions.
terjadi berulang kali. (Saya mulai muak dengan kamu yang selalu menanyakan
pertanyaan-pertanyaan yang sama.)

2.Pengertian, Rumus dan Contoh Kalimat Simple Future Tense

Pengertian Simple Future Tense


Simple future tense adalah suatu bentuk kata kerja yang digunakan untuk menyatakan
bahwa suatu aksi terjadi dimasa depan, secara spontan atau terencana. Tense ini juga dapat
digunakan untuk membentuk conditional sentence 
Rumus Simple Future Tense
Simple future tense dibentuk dari modal “will” atau “shall” dan  bare infinitive (bentuk
dasar verb) atau dibentuk dari phrasal modal “be going to”  dan bare infinitive (base form
verb).
Dengan demikian rumus simple future tense untuk kalimat positif, negatif, dan interogatif
sebagai berikut :
Jenis  Kalimat Rumus Contoh Simple Future Tense positif
(+)S + will + bare infinitive
S + be (am/is/are) going to + bare infinitiveYou will winThey are going to comenegatif
(-)S + will + not + bare infinitive
S + be (am/is/are) + not + going to + bare infinitiveYou won’t winThey aren’t going to
comeinterogatif
(?)Will + S + bare infinitive
Be (am/is/are) + S + going to + bare infinitive?Will you winAre they going to come
Simple Future Tense dan Present Continuous Tense
Present continuous tense (selain verb “go”) dapat juga digunakan untuk menyatakan aksi di
masa depan seperti simple future tense:
I’m presenting the weekly report at today’s meeting.
Selain itu, kombinasi will dan be + present participle juga dapat digunakan untuk
menghindari nada tidak sabar (impatient) atau mendesak (insistent). Kalimat akan
terdengar demikian jika hanya ada “will” (tanpa be+present participle)
karena stress (penekanan) hanya terjadi pada kata tersebut.
When will you present it?
When will you be presenting it?
Fungsi dan Contoh Kalimat Simple Future Tense

Fungsi Contoh kalimat Simple Future Tense

Wait a minute. I will change my clothes.


(Tunggu sebentar. Saya akan mengganti baju.)
Simple future tense (will) untuk
membuat keputusan secara You look nervous. I’ll give you a glass of water.
spontan untuk melakukan sesuatu (Kamu tampak cemas. Saya akan memberimu segelas
(tanpa rencana). air.)

The doom will not happen in 2014.


(Kiamat tidak akan terjadi pada tahun 2014.)

Which hotels do you think will offer the best service?


(Hotel yang mana yang kamu pikir akan menawarkan
pelayanan terbaik?)

He’ll be angry.
(Dia akan marah.)

The sandstorm will come.


(Badai pasir akan datang.)
Simple future tense (will) untuk
memerediksi masa depan (tanpa I think he will pass.
rencana). (Saya pikir dia akan lulus.)

Present continuous I’m visiting South Korea tomorrow.


tensedigunakan untuk (Saya akan mengunjungi Korea Selatan besok.)
menyatakanarrangement (rencana
yang sudah dipikirkan dan She’s going to the physiotherapist next monday.
dibahas dengan orang lain). (Dia akan ke fisioterapis senin depan.)

I’m going to send this letter tomorrow.


Simple future tense dengan (Saya akan mengirimkan surat ini besok.)
“going+to” untuk
menyatakanintention (rencana He is going to go to French to continue his study.
dimasa depan yang sudah (Dia akan pergi ke Perancis untuk melanjutkan
dipikirkan sebelumnya). sekolahnya.)

Simple future tense digunakan


untuk membentuk conditional I will come if they invite me.
sentence type 1. (Saya akan datang jika mereka mengundang saya.)
3.Pengertian, Rumus dan Contoh Kalimat Present Perfect Tense

Soal Present Perfect Tense


Pengertian Present Perfect Tense
Present perfect tense adalah suatu bentuk kata kerja yang digunakan untuk menyatakan
suatu aksi atau situasi yang telah dimulai di masa lalu dan masih berlanjut sampai sekarang
atau telah selesai pada suatu titik waktu tertentu di masa lalu namun efeknya masih berlanjut.

Rumus Present Perfect Tense


Present perfect tense dibentuk dengan auxiliary verb “have” atau “has”, dan past
participle (verb-3). Have digunakan untuk I, you, they, we, sedangkan has untuk he, she, it,
dan orang ketiga tunggal. Sedangkan past participle dapat berupa regular atau irregular
verb.
Dengan demikian rumus present perfect tense untuk kalimat positif, negatif, dan interogatif
adalah sebagai berikut :

Contoh Present Perfect


Kalimat Rumus
Tense

I have read the book


positif
(+) S + aux. verb(have/has) + V-3/past participle He has left

I have not read the book


negatif S + aux. verb(have/has) + not + V-3/past
(-) participle He hasn’t left

Have I read the book


interogatif
(?) aux. verb(have/has) + S + V-3/past participle Has he left
Fungsi dan Contoh Kalimat Present Perfect Tense

Fungsi Contoh Kalimat Present Perfect Tense

Can you recommend the most delicious seafood restaurant in


this town? Yes, I’ve visited all of them.
Present perfect (Dapatkah kamu merekomendasikan restoran seafood paling
tense untuk lezat di kota ini? Ya, saya telah mengunjungi semuanya.)
mengungkapkan kejadian
di masa lalu tanpa peduli I’ve read this book.
kapan tepatnya terjadi. (Saya sudah membaca buku ini.)

Present perfect
tense untuk menunjukkan
bahwa suatu aksi terjadi
berulang kali dimasa
lampau (adverb of
number dapat She has called you three times.
digunakan). (Dia sudah meneleponmu tiga kali.)

Present perfect I have lived in Cilegon for 3 months.


tense untuk (Saya telah tinggal di Cilegon selama 3 bulan.)
mengungkapkan aktivitas
atau situasi yang dimulai She has studied in French since April.
pada masa lampau (Saya telah sekolah di Perancis sejak bulan April.)
kemudian dilanjutkan
sampai sekarang (belum My brother has worked already/lately/ up to now.
selesai). (Saudaraku sudah bekerja sampai sekarang.)

Present perfect I’ve just sent you an email.


tense untuk (Saya baru saja mengirimkan kamu email.)
membicarakan event yan
g baru saja terjadi The rain’s just stopped.
(adverb “just” dapat (Hujan baru saja berhenti.)
digunakan). [the rain’s = the rain has; lihat contraction & apostrophe]

http://muhyunus631.blogspot.com/2016/07/present-tense.html

Anda mungkin juga menyukai