Anda di halaman 1dari 2

NO Judul Keterangan

1 DOA Before starting to make cucumbers, it would be nice if we pray


God I pray for today that today the project will run smoothly
and there are no obstacles Amin.

2 OPENING ENGLISH Hi guys welcom back again to me Samuel Ramos Tobadihon


Sirait
We will make cucumber pickle from Japan but it is very
different from pickled cucumber in other countries. but the
taste of this Japanese cucumber pickle will taste better than
the pickled cucumber that is usually sold in the market, okay
let's make it

3 OPENING SUNDA aduh, punten, abdi hilap ngucapkeun hatur nuhun, bapak
guru,ibu guru parantos sumping nonton acara pembuatan
timun jepang, mudah-mudahan proyek ieu tiasa lancar
4 NAMA ALAT & BAHAN 3 buah timun jepang
1 mangkuk bawang batak (opsional)
7 siung bawang putih
Wijen putih sangrai (secukupnya)
1 sendok sayur kecap asin
1/2 sendok sayur gula pasir
Cabai bubuk/cabai iris (secukupnya atau sesuai selera)
1 ruas jahe
1 sendok sayur cuka hitam
5 PENGERTIAN TIMUN JEPANG Timun Jepang atau yang biasa disebut Kyuri dalam
bahasa Jepang merupakan jenis timun yang biasa
digunakan sebagai bahan utama dalam berbagai
masakan Jepang. Di Indonesia pun sudah banyak
restoran Jepang yang memanfaatkan timun Jepang
sebagai bahan utama masakan. Selain itu, timun Jepang
ini memiliki rasa yang lebih manis, segar, dan renyah
dibanding dengan jenis timun lain. Karena rasanya yang
manis dan renyah inilah, buah timun Jepang banyak
dimanfaatkan sebagai salah satu bahan dalam masakan.
6 MANFAAT TIMUN JEPANG Timun Jepang biasa digunakan untuk bahan membuat
acar atau asinan. Kandungan nutrisi vitamin A, vitamin,
dan vitamin C yang cukup tinggi dapat memberikan
banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Selain vitamin-
vitamin tersebut, timun Jepang juga memiliki kandungan
air yang cukup tinggi, sehingga sangat efektif untuk
mengembalikan kesegaran tubuh akibat kelelahan atau
dehidrasi.
7 CARA PEMBUATAN Cuci bersih timun, lalu potong-potong sepanjang jari
telunjuk dan geprek. Kemudian, remas-remas dengan
garam, lalu sisihkan.
Cincang jahe dan bawang putih, kemudian panaskan
minyak, lalu tumis sebentar, dan angkat.
Campur cuka, kecap asin, gula pasir, dan cabai bubuk.
Peras timun dari remasan garam tadi, kemudian campur
kuah cuka dan bumbu tumis tadi, dan siramkan ke seluruh
acar timun.
Tambahkan wijen dan aduk rata.
Simpan di dalam kulkas dan sajikan dingin ketika akan
dihidangkan.

Anda mungkin juga menyukai