Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMK NEGERI 2 SELONG
Email: smknegeri2selong@yahoo.co.id
Jalan Raya SukamuliaTelp. (0376) 22317

SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) SEMESTER GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Mata Pelajaran : Pemeliharaan Kelistrikan Hari, Tgl :
Kelas/Jurusan : XI TKRO Waktu :
Guru Bidang Studi : Alfian Riza Ebtaryadi
PILIHLAH JAWABAN YANG PALING BENAR DAN BERIKAN TANDA SILANG
PADA LEMBAR JAWABAN YANG TELAH DISEDIAKAN
1. Pada system power window A Central modul
gerak putar pada motor listrik akan diubah menjadi .
gerak naik turun kaca oleh … B. Dua pintu
A Motor listrik C. Tiga pintu
. D. Lima pintu
B. Regulator E. Enam pintu
C. Rel kaca
D. Sakelar down 6. Berikut ini yang termasuk
Sakelar up dalam system kelistrikan mesin adalah …
E.
A. Air conditioning
2. Berikut ini penyebab B. BS
gangguan yang dirasakan, ketika kaca mobil tidak C. Alarm
berjalan dengan baik (naik-turun) kecuali … D System pengisian
A. Terdapat karat pada bagian regulator arm .
B. Timbulnya keausan pada regulator drive gear E. Power mirror
Terdapat kotoran atau debu yang masuk ke rel
C. 7. Alat elektronka yang dibuat
kaca
D Terdapat kotoran pada kawat regulator untuk mensuplay listrik ke system ke system kelistrikan
pada kendaraan adlah …
.
A. Alternator
E. Terjadinya drop regulator
B Baterai
3. Kerusakan pada bagian ini .
akan menyebabkan suara pada saat power window C. Regulator
dihidupkan… D. Stater
A. Regulator cable E. Distributor
B. Regulator drive gear
C Regulator track 8. Berat jenis elektrolit pada
baterai saat dalam keadaan terisi penuh pada
.
temperature 200 C adalah …
D Sakelar power window lock
A 1.260 – 1.280
.
.
E. Window track
B. 1.275 – 1.290
4. Sebuah alat semi konduktor C. 2.275 – 2.290
yang dapat digunakan sebagai amplifikasi, switch, D. 2.260 – 2.28
stabilisator tegangan dan sebagai modulasi isyarat E. 2.290 – 2.30
(signal) adalah ….
A. Diode 9. Alat yang digunakan untuk
B Relay mengukur berat jenis baterai adalah …
A. Ampere meter
.
B Hydrometer
C. Resistor
D. Thermistor .
Transistor C. Ohm meter
E.
D. Volt meter
5. Untuk mengunci semua pintu E. Jengkal
hanya dapat dikontrol pada pintu pengemudi adalah
system central lock jenis …

Soal PAS Semester Ganjil 2020/2021 Mata Pelajaran : Hal. 1


10. Upaya untuk mencegah
17. Keuntungan sekering model
kerusakan pada komponen kelistrikan, fuse berfungsi
blade adalah …
sebagai pengaman komponen kelistrikan yang bekerja
A. Lebih ringan
dengan cara …
Menaikkan arus B. Bagian yang berhubungan lebih luas
A.
Membatasi arus C. Tidak mudah pecah
B.
Membatasi tegangan D Lebih tahan terhadap arus
C.
D Pemutus arus .
E. Semua benar
.
Menaikkan tegangan 18. Di bawah ini yang bukan
E.
merupakan komponen motor stater adalah ….
11. Upaya untuk mengetahui A. Magnetic clutch
kapasitas suatu sekering dapat diketahhui dari B. Stater clutch
warnanya. Sekering blade kapasitas 10 A berwarna … C Commutator
A. Biru .
B. Cokelat D Stator
C. Hijau .
D Kuning E. Field coil
.
E. Merah 19. Untuk mengubah energi
listrik menjadi energi mekanik dalam bentuk gerak putar
12. Sekering blade kapasitas 30 dalam motor stater adalah …
A berwarna … A Armature
A. Biru .
B. Cokelat B. Field coil
C. Hijau C. Drive lever
D Kuning D. Brush holder
. E. Brush
E. Merah 20. Terminal yang selalu
berhubungan dengan pull in coil …
13. Komponen yang fungsinya
A. 15 – 50
hamper sama dengan fuse tetapi mampu dilewati arus
yang lebih besar adalah … B 50 – C
A. Flaser .
B Fusible link C. 50 – 30
D. 30 – 15
.
C. Relay E. Terminal 30
D. Resistor 21. Untuk pengaman armature
Sakelar coil bilamana fly wheel cenderung memutarkan pinion
E.
gear maka pada motor stater dilengkapi dengan …
14. Pada relay 4 kaki terminal A. Magnetic clutch
yang di hubungkan ke beban adalah ….. B Stater clutch
A. 30 .
B. 50 C. Commutator
C. 85 D. Stator
D 86 E. Field coil
.
22. Fungsi dari kumparan field
E. 87
coil pada pole and yoke yang terdapat pada motor
15. Pada relay 4 kaki terminal stater adalah …
yang di hubungkan ke sumber adalah ….. A. Memutarkan motor stater agar cepat bekerja
A 30 Menhubungkan terminal 30 dan C melalui
B.
. flunger
B. 50 C. Menghhubungkan arus yang menuju ke massa
C. 85 D Menghambat arus llistrik menuju armature coil
D. 86 .
E. 87 E. Menghasilkan kemagnetan
16. Pada relay 4 kaki terminal 23. Dasar kerja motor stater
yang di hubungkan ke massa adalah ….. pada kendaraan adalah …
A. 30 A. Magnet permanen
B. 50 B Magnet sementara
C. 85 .
D 86 C. Magnet kutub
. D. Magnet listrik AC/DC
E. 87 E. Magnet medan

Soal PAS Semester Ganjil 2020/2021 Mata Pelajaran : Hal. 2


B. Armature
24. Fungsi utama sistim stater
C. Komutator
adalah …
D. Magnetic switch
A Menghidupkan pada saat awal mesin
E. Brush
. dihidupkan.
B. Menyediakan arus. 32.
C. Menyimpan arus
Membantu memberikan tenaga listrik kepada
D.
alat pemakai listrik
E. Membakar campuran bahan bakar dan udara
25. Sikap saat menghadapi ujian Gambar diatas merupakan pemeriksaan ….
yang harus dilakukan setiap siswa, kecuali …. A. Pemeriksaan hubungan field coil dengan massa
Jujur B. Pemeriksaan antar ujung sikat
A.
C. Pemeriksaan hubungan terbuka antar
B. Disiplin
segmen komutator
C Mencontek
D. Pemeriksaan Pull in Coil
. E. Pemeriksaan hold in Coil
D Mandiri
. 33. Suatu kumparan yang apabila dialiri arus listrik
E. Percaya kemampuan diri sendiri menimbulkan medan magnet yang berfungsi untuk
mendorong plunyer sehingga gear pinion berhubungan
dengan fly wheel adalah pengertian dari ….
26.  Yang termasuk komponen utama sistem pengisian A. Pull in Coil
adalah... B. Hold in Coil
A. Generator C. Put in Coil
B. Voltage regulator D. Slow in Coil
C. Rectifier E. Semua salah
D.  Dinamo stater
E. a,b,c benar 34. Suatu kumparan yang bila dialiri arus listrik menimbulkan
medan magnet yang berfungsi untuk menahan plunyer
27. Arus listrik yang dihasilkan dari sebuah sistem pengisian sehingga mempertahankan gear pinion dengan fly wheel
sebesar... tetap berkaitan adalah pengertian dari ….
A. 10-11 volt A. Pull in Coil
B. 12,4 – 12,8 volt B. Hold in Coil
C. 13 – 14 volt C. Put in Coil
D. 13,8 – 14,8 volt D. Slow in Coil
E. 15 – 16 volt E. Semua salah

28. Fungsi utama sistim stater adalah … 35. Yang termasuk komponen utama sistem pengisian
A. Menghidupkan pada saat awal mesin adalah....
dihidupkan A. Generator
B. Menyediakan arus B. Voltage regulator
C. Menyimpan arus C. Rectifier
D. Membantu menyediakan listrik D. Dynamo stater
E. Membakar campuran bahan bakar dan udara E. A B C benar

29. Dibawah ini yang termasuk dalam komponen sistim 36. Komponen yang berfungsi mengatur tegangan dari arus
stater adalah ... AC yang menuju ke sistem penerangan adalah.....
A. Alternator A. Generator
B. Field coil B. Alternator
C. Regulator C. Diode
D. Diode D. Stater
E. Rotor E. Starting motor

30. Fungsi dari field coil adalah ... 37. jika kumparan voltage regulator putus yang terjadi
A. Merubah energi listrik menjadi energi mekanik adalah …
B. Meneruskan arus listrik dari Field coil ke A. Tidak ada pengisian
armature B. Pengisian berlebihan
C. Mendorong pinion gear agar berkaitan dengan C. Pengisian normal
roda penerus (fly wheel) D. Pengisian rendah
D. Membangkitkan medan magnit E. Lampu tanda mati
E. Sebagai penopang field coil 38. Bagaimanakah aliran arus listrik ketika proses pengisian
31. Komponen stater yang berfungsi untuk membangkitkan berlangsung…
medan magnet adalah … A. Rectifier → Alternator → Accu
A. Field coil B. Alternator → Rectifier → Accu
C. Alternator → Accu → Rectifier

Soal PAS Semester Ganjil 2020/2021 Mata Pelajaran : Hal. 3


D. Accu → Rectifier → Alternator
E. Accu → Alternator → Rectifier
39. Fungsi dari regulator rectifier yaitu…
A. Mengubah arus DC menjadi arus AC
B. Merubah arus AC menjadi arus DC
C. Menghasilkan arus tidak beraturan
D. Menghasilkan arus AC
E. Menstabilkan arus listrik

40. Besar kecilnya tegangan listrik alternator tergantung


dari…
A. Kekuatan medan magnet, jumlah lilitan kawat
B. Kecepatan kumparan, jumlah lilitan kawat
C. Warna kumparan, warna lilitan kawat
D. Jumlah lilitan kawat, warna lilitan kawat
E. Kecepatan putaran mesin, kecepatan
putaran stator
41. Apa yang dimaksud dengan istilah overcharging pada
sistem pengisian…
A. Arus pengisisan menuju baterai kurang
B. Arus pengisian menuju baterai
berlebihan/terlalu besar
C. Arus sedang
D. Arus bolak-balik
E. Arus searah
42. Pada sistem pengapian AC (Alternating Current) sumber
utama tegangan listrik dihasilkan oleh…
A. Baterai
B. Piston
C. Magnit
D. Flywheel
E. Alternator

43. Lampu indikator yang bisa menunjukan adanya gagal


pengisian adalah …
A. Lampu CHG
B. Lampu GHC
C. Lampu HCG
D. Lampu CHh
E. Lampu CHc
44. pengatur tegangan output dari altenator adalah ….
A. Baterai
B. Regulator
C. Alternator
D. Voltage relay
E. Rectifier / dioda

45. mengubah arus bolak balik ( AC ) dari stator menjadi


arus searah  ( DC ) yang akan keluar melalui output
alternator adalah …
A. Baterai
B. Regulator
C. Alternator
D. Voltage relay
E. Rectifier / dioda

Soal PAS Semester Ganjil 2020/2021 Mata Pelajaran : Hal. 4

Anda mungkin juga menyukai