Anda di halaman 1dari 3

Nama : Andi Saputra

NIM : 17.002
Tugas Gizi Pada Lansia

Tn B seorang pensiunan Polisi dirawat di RS dengan keluhan sesak nafas,nyeri dada serta
demam,dan bed rest, Diagnosa penyakit dinyatakan menderita Hernia + CHF. Os berusia 72
tahun, beragama Islam.Setelah dilakukan pengukuran antropometri, TB = 170 cm, BB = 52 kg .
Data lab GDS 123 mg/dl lainnya Normal, pemeriksaan tekanan darah 140 /80 mmHg, Nadi
90x/mnt. Suhu tubuh 38,5ºC, os mengaku 2 th lalu rutin berobat ke poli jantung krn riwayat HT
dan Jantung. Selama di rawat napsu makan Os tidak bermasalah, diberikan diet Lunak DJ II
RG3. Setelah 5 hari perawatan os diperbolehkan pulang dengan control selanjutnya untuk
pengobatan Hernia.

Pertanyaan :
1. Lakukan Assesment Gizi terhadap px tersebut:
2. ABCD + P ( Antrop, Biokimia,Clinik/Fisik,Diet dan personal sesuai data tersedia)
3. Hitung Kebutuhan Zat Gizi Makro ( Energi, Prot, Lemak dan KH )
4. Buat Perencanaan Menu sesuai penukar yg sudah disiapkan diatas.
Jawab :
1. Assesment
a. Antropometri
a. BB : 170 cm
b. TB : 52 kg
c. IMT : 52 kg = 17,9 kg/m2
i. (1,7)2
d. Status gizi : kurus (kekurangan BB tingkat ringan).

b. Biokimia : GDS = 123 mg/dl


c. Clinik / fisik : TTV : TD : 140/80 mmHg, N : 90x/mt, suhu : 38,5℃
d. Diet : selama dirawat napsu makan tidak bermasalah
e. Person : Tn. B seorang pensiunan polisi berusia 72 tahun dengan keluhan sesak napas,
nyeri dada, demam, dan bes rest. Dan memiliki riwayat penyakit hipertensi dan jantung.
f. Diagnosis gizi : (tugasnya ahli gizi)

2. Intervensi gizi :
- Tujuan dan syarat diet : tugas ahli gizi
- Terapi diet : lunak DJ II RG 3
- Frekuensi : 3x/hari makan utama dan 3x snac ( tugas Ahli Gizi)
- Route : oral
- Edukasi dan konseling gizi : Sasaran pasien dan keluarga (tugas ahli gizi)

3. Diagnosis Gizi : tugasnya ahli gizi

4. Factor Koreksi :
- Koreksi aktifitas : 1138,8 x 1,1 = 1252,6
- Koreksi stress : 1252,6 x 1,2 = 1503,2
- Koreksi suhu tubuh : 1503,2 x 13% = 1698,6
- Koreksi BB : 1698,6 + 20% = 2038,3
- Koreksi usia : 2038,3 – 15% = 1732,6

Total kebutuhan energy = 1770 kkal

5. Protein
Kebutuhan protein = 10 – 15 % total energy
= 15% x 1700
= 255 = 63,75 gr
4
Lemak
Kebutuhan lemak = 20 – 25 % total energy
= 20% x 1700
= 340 = 37,7 gr
9
Karbohidrat
Kebutuhan KH = 55 – 70% total energy
= 65% x 1700
= 1105 = 276,25
4

6. MONITORING DAN EVALUASI (tugas Ahli Gizi)


- Monitor kemajuan dan menentukan apakah tujuan tercapai
- Identifikasi outcome/dampak dari intervensi gizi
- Ukur dan bandingkan dengan tujuan intervensi gizi atau dengan standar

7. Perencanaan menu
Pagi Siang Sore
Bubur Nasi Kentang rebus
Tempe bacem Ayam goreng Ikan presmol
Pisang Tahu goreng Sayur bening bayem wortel
Teh manis Sayur oyong Melon
Jeruk
Jam 10.00 Jam 16.00 Jam 20.00
Bubur kacang ijo 1 gelas Pepaya Susu rendah lemak 1 gelas
Teh manis 1 gelas

Anda mungkin juga menyukai