Anda di halaman 1dari 4

SOP DESINFEKTAN

No. 440/
:
Dokumen /SOP/PKM/1U/2019
No. Revisi : -
SOP
Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1/2
PUSKESMAS Hj. Lela Harmiyati,SKM.MKM
1 ULU NIP.196910101995022001
1. Pengertian Serangkaian kegiatan untuk melakukan pemeliharaan alat-alat medis dengan
cara membersihkan, mendesinfektan, menyeterilkan dan menyimpannya.
Sebagai acuan penerapan langkah- langkah untuk penanganan alat yang
2. Tujuan membutuhkan perawatan khusus
3. Kebijakaan SK Kepala Puskesmas 1 UluNomoor 440/ / KP /PKM/1U/2019 Tentang
Pelayanan Klinis di Puskesmas 1 Ulu
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2015 Tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat
5. Langkah -
langkah a. Petugas mencuci tangan kemudian menggunakan sarung tangan
b. Petugas merendam alat dengan larutan clorin 0,5% selama 10 menit
c. Petugas mencuci alat dengan menggunakan air mengalir, jika perlu
menggunakan sikat untuk menyikat kotoran yang sulit hilang
d. Petugas membilas dengan air mengalir dan mengeringkan dengan
menggunakan lap kering dan bersih.

6. Bagan Alir

Petugas mencuci tangan kemudian


menggunakan sarung tangan

Petugas merendam alat dengan larutan clorin 0,5%


selama 10 menit

Petugas mencuci alat dengan menggunakan air


mengalir, jika perlu menggunakan sikat untuk
menyikat kotoran yang sulit hilang

Petugas membilas dengan air mengalir dan


mengeringkan dengan menggunakan lap kering dan
bersih.
7. Hal – hal yang
perlu
Kebersihan dan kesterilan alat / instrument
diperhatikan

8. Unit terkait 1. Ruangan Tindakan

9. Rekaman NO YANG DIRUBAH ISI PERUBAHAN TGL. MULAI DIBERLAKUKAN


historis
perubahan
SOP PENYIMPANAN ALAT KESEHATAN

No.
: 440/ /SOP/PKM/1U/2019
Dokumen
No. Revisi : -
SOP
Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1/2
PUSKESMAS Hj. Lela Harmiyati,SKM.MKM
1 ULU NIP.196910101995022001
1. Pengertian Serangkaian kegiatan yang dilakukan dalam menyimpan atau memelihara alat
– alat kesehatandi tempat yang telah disediakan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk penyimpanan alat – alat
kesehatan
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas 1 Ulu Nomor 440/ / KP/PKM/1U/ 2019 Tentang
Pengelolaan Peralatan Medis di Puskesmas 1 Ulu
4. Referensi Permenkes R.I. No.75 Tahun 2014 Tentang Pusat Kesehatan masyarakat
Pedoman PPI
5. Langkah - Alat Bersih
langkah 1. Petugas mengeringkan alat yang sudah didekontaminasi
2. Petugas memasukkan alat bersih ke dalam lemari alat

Alat Steril
1. Petugas mengeluarkan alat steril dari sterilisator
2. Petugas memasukan alat steril ke dalam lemari alat

Alat Lainnya
Petugas memastikan alat bersih

6. Bagan Alir Alat Bersih

Petugas mengeringkan alat yang sudah


didekontaminasi

Petugas memasukan alat bersih ke dalam lemari


alat

Alat Steril

Petugas mengeluarkan alat stril dari sterilisator

Petugas memasukan alat stril ke dalam lemari alat


7 Hal- hal
yang Kebersihan dan kesterilan alat
diperlukan
8.Unit terkait 1. Ruangan Tindakan
2. Ruangan KIA, KB dan Imunisasi
3. Ruangan Kesehatan Gigi dan Mulut
9.Rekaman NO YANG BERUBAH ISI PERUBAHAN TGL. MULAI
histori DIBERLAKUKAN
perubahan
SOP STERILISASI ALAT
No.
: 440/ /SOP/PKM/1U/2019
Dokumen
No. Revisi : -
SOP
Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1/2
PUSKESMAS Hj. Lela Harmiyati,SKM.MKM
1 ULU NIP.196910101995022001
1. Pengertian
Sterilisasi alat adalah

Anda mungkin juga menyukai