Anda di halaman 1dari 4

KELOMPOK USAHA BERSAMA ( KUBe )

“ PADE ANGEN “
DESA LENDANG NANGKA KEC. MASBAGIK KAB. LOMBOK TIMUR

Nomor : 01/KUBe/TB/XI/2019
Lamp : 1 Gabung
Hal : Mohon Bantuan Dana Penguatan KUBe

Kepada

Yth. Bpk. Gubernur NTB/ CQ Dinas Perdagangan Prov. NTB

Di
Mataram

Bismillahirrohmanirrohim
Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Dengan Hormat,
Dalam upaya untuk memperkuat dan mempertahankan keberlangsungan usaha
Kelompok yang kami miliki yaitu Kelompok Usaha Bersama ( KUBe ) “Pade Angen“
Kmp Masjid Desa Lendang Nangka, Kec. Masbagik, Kab. Lombok Timur yang
selama ini sudah berjalan cukup baik dengan kegiatan pengembang biakkan dan
dalam upaya pengembangan usah tersebut kami mohon kiranya dapat diberikan
bantuan modal usaha yang kedepannya dapat mempengaruhi perkembangan
Kelompok Usaha Bersama “ Pade Angen “.
Demikian permohonan ini kami ajukan dan sebagai bahan pertimbangan
Bapak/Ibu/Sdr bersama ini kami lampirkan RAB kegiatan dan daftar nama anggota
kelompok KUBe Pade Angen. Atas perhatian dan bantuan Bapak kami ucapkan
terima kasih.
Wabilahitaufikwalhidayah
Wassalamuálaikum. Wr.Wb.

Lendang Nangka, 02 Mei 2019

KETUA SEKRETARIS

Asminarti Sundusiah

Mengetahui

Kepala Desa
Lendang Nangka

DRS. LALU MOH. ISNAINI


SUSUNAN PENGURUS

Pelindung Panasehat : Kepala Desa Lendang Nangka

: Kadus Kmp masjid

Ketua : Asminarti

Sekretaris : Sundusiah

Bendahara : Hariani

Anggota Kelompok

No. Nama Jenis Ket


Kelamin
1 Hariani P
2 Mahyuni P
3 Juriah P
4 Saodah P
5 Juniyati P
6 Lasmiyati P
7 Sukmawati P
8 Johriah P
9 Sundusiah P
10 Asminarti P

Lendang Nangka, 02 Mai 2019


Kelompok Usaha Bersama ( KUBe ) “ Pede Angen “
Ketua Sekretaris

Asminarti Sundusiah
Mengetahui

Kepala Desa
Lendang Nangka

DRS. LALU MOH. ISNAINI


Penutup

Demikian proposal ini kami ajukan dengan harapan kiranya dapat dijadikan
pertimbangan dan masukan bagi Bapak/Ibu/Sdr dalam mengambil kebijakan dan
keputusan terhadap harapan kelompok kami, akhirnya atas perhatian serta
dukungan Bapak/Ibu/Sdr kami Ucapkan terima kasih.
Wassalamuálaikum, Wr.Wb.

Lendang Nangka, 02 Mai 2019


Kelompok Usaha Bersama ( KUBe ) “ Pede Angen “
Kmp Masjid Desa Lendang Nangka, Kec. Masbagik

Ketua Sekretaris

Asminarti Sundusiah

Mengetahui

Kepala Desa
Lendang Nangka

DRS. LALU MOH. ISNAINI

RENCANA ANGGARAN BIAYA ( RAB )


Kelompok Usaha Bersama “ Pade angen “
Lendang Nangka Masbagik Lotim
Peralatan ( A )
No Nama Barang Jumlah Hrga Sat Total Harga
1 Mixer planetary 1 set 3. 000.000 3.000.000
2 Kompor gas 1 set 900.000 900.000
3 Tabung gas 10 biji 1.500.000 1.500.000
4 Tepungterigu 1 krg 800.000 800.000
5 Gula pasir 1 krg 1.200.000 1.200.000
6 Mentega 1 ktk 400.000 400.000
7 Chocolate block 1 ktk 840.000 840.000
8 Minyak goreng 1 ktk 150.000 150.000
9 Mik pelastick kemas 1 ktk 600.000 600.000
10 Timbang digital 1 set 1.250.000 1.250.000
11 Pelastik cuttelery 1 set 250.000 250.000
JUMLAH KESELURUHAN 10.890.000

Anda mungkin juga menyukai