Anda di halaman 1dari 6

NASKAH SOAL UTS

MATA KULIAH: PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA II


HARI/TANGGAL: SESUAI JADWAL KULIAH
WAKTU: 90 MENIT
DOSEN : DRS. ABD. HAFID, S.PD. M.PD.
A. PETUNJUK
1. Tulislah identitas Anda!
Nama : Septiyawandhy Marzam
NIM : 1847241010
Kelas : 28C
Hari/Tanggal : Senin/12 Oktober 2020
2. Ketik spasi 1.5, Time New Roman, rata kiri dan kanan, dan menggunakan bahasa
Indonesia yang baik dan benar!
3. Jawaban singkat dan benar (panjang jawaban setiap nomor minimal 1 paragraf dan
maksimal 2 paragraf.
B. SOAL
Menjawab soal silahkan cermati vidio pembelajaran tematik kelas IV (ada di grup/UTS
SPADA MK PENINDO II), contoh bahan ajar, dan contoh RPP yang ada di SPADA UTS!

NO SOAL BOBOT JAWABAN


1 Tulislah minimal 1 prinsip 15 Prinsip:Keterlibatan
pembelajaran, aspek pendekatan Langsung/pengalaman
Saintifik, model/metode yang Tempat seorang peserta didik
diterapkan dalam vidio dalam kelas tidak dapat tergantikan
pembelajaran tematik kelas IV SD oleh orang lain. Oleh karena itu,
yang Anda sudah amati disertai keterlibatan langsung peserta didik
alasannya! dalam proses pembelajaran mutlak
adanya.
Sebagai implikasinya dalam
video pembelajaran peserta didik
dituntut untuk mengerjakan sendiri
tugas belajar yang diberikan oleh
gurunya. Contohnya mengerjakan
tugas kelompok, lkpd, berinteraksi
dengan guru. Dengan keterlibatan ini
mereka akan mendapat pengalaman.
Bentuk-bentuk perilaku yang
merupakan implikasi prinsip
keterlibatan langsung adalah segala
kegiatan yang dilakukan di sekolah
apakah itu berbentuk intrakurikuler
ataukah ekstrakurikuler. Meskipun
kegiatan tersebut tidak menjamin
terwujudnya prinsip keaktifan pada
diri peserta didik, namun dengan
keterlibatan ini diharapkan dapat
mewujudkan keaktifan peserta didik
dalam proses pembelajaran.
Aspek Sasintifik: Menanya.
Dalam video pembelajaran diajarkan
materi tentang wawancara. Peserta
didik di arahkan untuk membuat
pertanyaan seputar materi yang telah
di pahami yaitu bagian-bagian tubuh
hewan sebelum melangkah ke tahap
Menalar atau melakukan wawancara
dengan teman berdasarkan pertanyaan
yang telah di susun sebelumnya.
Model/metode saintifik: Model
Cooperatif Learning
Penerapan model cooperative learning
dapat di lihat secara jelas dari video
pembelajaran yang telah di amati.
Langkah-langkah penerapan model
cooperative learning secara umum
yaitu sebagai berikut :
• Menyampaikan tujuan dan
memotivasi siswa
Diawal guru menyampaikan
secara jelas tujuan pembelajaran
dan memotivasi siswa.
• Menyajikan informasi
Penyajian informasi yang di
sampaikan oleh guru dapat di lihat
secara jelas melalui tampilan
dalam lcd.
• Mengorganisasikan siswa ke
dalam kelompok-kelompok
belajar.
Guru membagi setiap siswa ke
dalam 4 kelompok secara
heterogen sehingga tidak ada
diskriminasi
kemampuan/intyelektual anak.
• Membimbing kelompok belajar
• Evaluasi dan pemberian umpan
balik
• Memberikan penghargaan

2 Cermatilah bahan ajar yang sudah 15 Jenis bahan ajar: Modul


disipakan di UTS SPADA, Relevansi: Pada KD 3.4 Menganalisis
berikanlah komentar kesesuaian informasi yang disampaiakan paparan
aspek prinsip relevansi, aspek iklan dari media cetak atau elektronik.
prinsip konsistensi, dan prinsip Dalam penagplikasian dalam bahan
kecukupan! Masing-masing ajar sudah mengandung aspek
disertai alasannya! (Perhatikanlah relevansi sebab dalam bahan sudah
KD, /Indokator/tujuan). disajikan secara jelas mulai dari dari
isi dari iklan cetak dan eletronik, dll.
Konsistensi: Dalam Rencana
Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
membahasa tentang iklan cetak dan
eletronik serta ganggung pencernaan
oleh karena dalam bahan ajar juga
menguraikan dari KD atau Indikator
yang ada di RPP.
Kecukupan: Materi yang di sajikan
dalam bahan ajar sudah cukup untuk
di pahami oleh peserta didik sebab
dalam bahan ajar sudah terangkum
Sebagian besar pokok-pokok
pembahasan dalam RPP. Walaupun
tidak semua indicator yang di
cantumkan dalam RPP tidak
dijelaskan dalam Bahan Ajar akan
tetapi sudah membantu siswa dalam
memahami materi pembelajaran
dibantu oleh pelaksanaan atau proses
pembelajaran yang dilakukan oleh
guru di kelas.
3 Tulislah kelebihan dan kelemahan 20 Kelebihan :
isi RPP mulai pendahuluan, inti, - Dalam kegiatan awal sudah
dan penutup dengan berpedoman teruraikan dan dilaksanakn secara
pada keterkaitan antara ketiga baik aspek-aspek apa saja yang
bagian RPP itu. ada dalam kegiatan awal.
- Dari keseluruhan kegiatan
pembelajaran sudah dilaksanakan
secara sistematis walaupun masih
ada beberapa kekurangan.
Kelamahan :
- Dalam kegiatan inti tidak
dicantumkan secara jelas bagian
dari aspek pendekatan saintifik.
- Lebih mengarah kepada
penerapan model pembelajaran
(Picture and Picture) tanpa
mengaitkan dengan penerapan
pendekatan saintifik.
4 Setelah Anda menjawab soal 50 Dalam melakukan proses
nomo1 sampai nomor 3, Tulislah pembelajaran di kelas, guru
kesimulan Anda terkait hendaknya melakukan perencanaan
perencanaan pembelajaran, bahan terlebih dahulu seperti membuat RPP,
ajar, dan pelaksanaan Bahan ajar, dll. Dalam penyusunan
pembelajaran! perangkat pembelajaran ada beberapa
aspek pentinh yang perlu diperhatikan
yaitu kesesuaian KD dengan
pendekatan yang digunakan
begitupun dengan model yang akan
diterapkan serta prinsip yang akan
digunakan. Selanjutnya bahan ajar
yang akan dibuat hendaknya
memperhatikan juga beberapa aspek
seperti aspek relevansi, konsistensi
dan kecukupan.
Dalam pengaplikasian tersebut
hendaknya Langkah-langkah kegiatan
yang disusun hendaknya susuai
dengan aturan yang telah di tetapkan
seperti penerapan pendekatan saintifik
di dalam Langkah kegiatan
pembelajaran harus disusun secara
sistematis agar tujuan Pendidikan
nasional dapat tercapai dengan baik
dibuktikan dengan pemahaman siswa
terhadap materi tersebut.
SELAMAT MENGERJAKAN SOAL UTS

Anda mungkin juga menyukai