Anda di halaman 1dari 3

WAWASAN KEMARITIMAN

DISUSUN OLEH

NAMA:SHINTA AIDIN

NIM:A1H120062

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU ANAK USIA DINI

2021
A. Membangun negara maritim dalam perspektif ekonomi dan sosbudhum

Upaya dalam pembangunan kemaritiman tidak dapat dilepaskan dari perkembangan


lingkungan strategis yang mencakup lingkungan perekonomian penunjangnya baik dalam
skala regional,nasional,bahkan di tingkat global.Hal ini penting karena jika pembangunan
kemaritiman tidak dapat dipetakan secara baik berdasarkan posisinya dlingkungan yang
dihadapi maka pembangunn tersebut akan semu dan salah arah.oleh karena itu, perlu
diwujudkan melalui pembangunan kemaritiman yang berbasis pada peningkatan investasi.

Negara indonesia memiliki potensi yang sangat besar untuk menjadi poros maritim
dunia,namun sepertinya potensi tersebut sampai saat ini belum dikembangkan secara
optimal.Hal tersebut dikarenakan pembangunan kemaritiman belum dilakukan secara
terintegrasi dengan lingkungan-lingkungannya yang strategis.oleh karena itu,pembangunan
kemaritiman yang terintegrasi perlu dilakukan untuk mendukung pertumbuhan ekonomi yang
berkelanjutan dan mendorong peningkatan potensi maritim yang ada seperti transportasi laut
(sea transportation), industri galangan kapal dan perawatannya (ship building and
maintenance), pembangunan dan pengoperasian pelabuhan (port construction and
operation).

B. IUU Fishing dan Peraturannya

Wilayah perairan indonesia yang mencapai 7,25 % menjadi tantangan besar bagi TNI
AL, Polisi Air, dan instansi terkait untuk memastikan keamanan dan perlindungan terhadap
yurisdiksi indonesia.praktik penangkapan ikan secara ilegal (Illegal fishing) merupakan satu
dari sekian yang paling pasif dilakukan diwilayah perairan indonesia.penangkapan ikan
secara ilegal (illegal fishing) banyak dilakukan kapal ikan asing yang secara ilegal masuk
kedalam wilayah perairan indonesia,dan melakukan penangkapan ikan tanpa mengantongi
izin dari pemerintah.Tidak hanya itu,praktik illegal fishing juga meyebabkan kerugian
lainnya,yakni kerusakan ekosistem laut.kemudian kerusakan terumbu karang juga sebagian
besar disebabkan oleh praktik illegal fishing

Anda mungkin juga menyukai