Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA

UPT PUSKESMAS RAWAT INAP DANAU PANGGANG


Jl. Suka Ramai Rt. 03 Kecamatan Danau Panggang Kode Pos 71453

LAPORAN PERJALANAN DINAS DALAM DAERAH DALAM RANGKA PENYULUHAN


KELUARGA SEHAT KE DESA TENTANG PENYAKIT DBD
BULAN DESEMBER 2019

1. Dasar surat tugas : DAK BOK Puskesmas Rawat Inap Danau Panggang Tahun Anggaran 2019,
Nomor: 870 / 367 / PKM / DP / XII / 2019
2. Tujuan/Desa : Desa Manarap, Desa Sarang Burung, Desa Teluk Mesjid, Desa Baru,
Desa Rintisan
3. Tanggal : 2, 3, 4, 5, 7 Desember 2019
4. Lama Perjalanan : 5 (lima) hari
5. Maksud Perjalanan : Memberikan pengetahuan kepada masyarakat tentang Penyakit DBD
6. Hasil Kegiatan :
a. Hasil Kegiatan :
Jumlah masyarakat yang di suluh 25 orang dengan materi penyuluhan keluarga sehat tentang
Penyakit DBD. Penyuluhan yang telah dilaksanakan diharapkan mampu meningkatkan
pengetahuan dan kesadaran masyarakat tentang Penyakit DBD.
b. Rekomendasi :
Kegiatan berjalan lancar.
7. Demikian laporan ini dibuat sebenar-benarnya untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Yang Melaporkan dan Melaksanakan Kegiatan :

1. Noorlianda Aprianti, SKM ( )


NIP. 19960405 201903 2 011

2. Annisa, SKM ( )

3. Ahmad Fedyani, SKM ( )

Danau Panggang, 7 Desember 2019

Mengetahui,
Kepala UPT Puskesmas Rawat Inap Pengelola Program,
Danau Panggang

H. Irfani, S.Kep Ners Yanti, S.Kep Ns


NIP. 19730906 199303 1 007 NIP. 19860404 201001 2 018

Anda mungkin juga menyukai