Anda di halaman 1dari 19

1

BAB III
RANCANGAN AKTUALISASI

A. Rancangan Aktualisasi
Profesi : Penyuluh Kesehatan Masyarakat Ahli Pertama
Unit Kerja : UPT. Puskesmas Rawat Inap Danau Panggang
Identifikasi Isu : 1. Belum optimalnya indikator jamban sehat pada perilaku hidup bersih dan sehat di
wilayah kerja UPT. Puskesmas Rawat Inap Danau Panggang Kecamatan Danau
Panggang Kabupaten Hulu Sungai Utara
2. Belum optimalnya indikator makan buah dan sayur pada perilaku hidup bersih dan sehat
di wilayah kerja UPT. Puskesmas Rawat Inap Danau Panggang Kecamatan Danau
Panggang Kabupaten Hulu Sungai Utara
3. Belum optimalnya indikator tidak merokok di dalam rumah pada perilaku hidup bersih
dan sehat di wilayah kerja UPT. Puskesmas Rawat Inap Danau Panggang Kecamatan
Danau Panggang Kabupaten Hulu Sungai Utara
Isu Yang Diangkat : Belum optimalnya indikator tidak merokok di dalam rumah pada perilaku hidup bersih dan
sehat di wilayah kerja UPT. Puskesmas Rawat Inap Danau Panggang Kecamatan Danau
Panggang Kabupaten Hulu Sungai Utara
2

Judul : Optimalisasi Indikator Tidak Merokok di Dalam Rumah Pada Perilaku Hidup Bersih dan
Sehat dengan Penyuluhan Kesehatan tentang Bebas Asap Rokok di Dalam Rumah Pada
Wilayah Kerja UPT. Puskesmas Rawat Inap Danau Panggang Kecamatan Danau
Panggang Kabupaten Hulu Sungai Utara
Gagasan pemecah isu :
1. Membuat media penyuluhan berupa leaflet tentang Rumah Bebas Asap Rokok
2. Membuat media cetak dalam bentuk stiker “Matikan Rokok Anda di Sini! Stop Merokok”
3. Melaksanakan kegiatan penyuluhan kelompok dengan media power point atau media leaflet dan video
kesehatan atau stiker di Desa Manarap
4. Melaksanakan kegiatan kunjungan rumah dengan media leaflet dan stiker di Desa Manarap
5. Melaksanakan kegiatan penyuluhan dalam gedung di ruang tunggu rawat jalan dengan pembagian leaflet dan
pemutaran video kesehatan
6. Melakukan evaluasi kegiatan melalui feedback dan laporan tertulis
3

Table 3.1 Rancangan Aktualisasi

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
1 Membuat media 1. Mencari materi dan 1. Materi untuk leaflet Membuat media Kegiatan Penguatan
penyuluhan gambar untuk 2. Tersusunnya materi penyuluhan berupa menyusun materi nilai
berupa leaflet pembuatan leaflet untuk pembuatan leaflet leaflet tentang Bebas penyuluhan berupa organisasi
tentang Bebas 2. Memilah materi dan 3. File leaflet tentang Asap Rokok di Dalam media cetak dalam dalam
Asap Rokok di gambar yang akan Bebas Asap Rokok di Rumah sesuai dengan bentuk leaflet kegiatan ini
Dalam Rumah digunakan dalam Dalam Rumah tanggung jawab tentang Bebas sesuai
pembuatan leaflet 4. Leaflet sebanyak 100 Penyuluh Kesehatan Asap Rokok di dengan tata
3. Mendesain leaflet lembar Masyarakat menurut Dalam Rumah nilai yaitu
dengan semenarik Kepmenkes-Kesos No. merupakan wawasan
mungkin dan Sesuai dengan Kepmenkes 66 Tahun 2001 kontribusi terhadap dan
berbahasa daerah RI No. 585 Tahun 2007 Tentang Petunjuk visi UPT. akuntabel
dengan tentang Pedoman Teknis Pelaksanaan Puskesmas Rawat
menggunakan Pelaksanaan Promosi Jabatan Fungsional Inap Danau
Microsoft word atau Kesehatan di Puskesmas Penyuluh Kesehatan Panggang yaitu:
Microsoft Publisher Masyarakat dan Angka
4. Mencetak leaflet Kreditnya ”Terwujudnya
(Akuntabilitas, pelayanan
tanggung jawab) kesehatan yang
bermutu dan
Sebelum melakukan terjangkau menuju
penyuluhan saya masyarakat sehat
terlebih dahulu mencari dan mandiri”
materi penyuluhan
untuk pembuatan Serta mendukung
media berupa leaflet. misi Puskesmas
4

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
Dalam hal ini, materi yaitu :
yang saya gunakan
harus yang reliable “Mengembang
dari sumber yang pelayanan
terpercaya seperti kesehatan yang
buku, web resmi, jurnal bermutu dan
ilmiah. (Akuntabilitas, terjangkau” dan
kejelasan) “Mendorong
masyarakat dalam
Pada saat penyuluhan menciptakan
berlangsung saya akan GERMAS”
membagikan leaflet
kepada seluruh peserta
yang hadir tanpa
membeda-bedakan
serta membagikan
leaflet secara
gratis/tanpa pungutan
biaya ke seluruh
peserta penyuluhan
yang datang
(Nasionalisme, Sila
Kelima :
Mengembangkan
sikap adil terhadap
sesama)

Dalam perancangan
5

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
media leaflet saya akan
menggunakan bahasa
daerah dan tulisan
yang mudah dipahami,
sopan dan tidak
menyinggung perasaan
pembacanya (Etika
Publik, Santun)

Leaflet yang dibuat


sudah didesain terlebih
dahulu sehingga pada
saat pencetakan dapat
menghemat waktu dan
tenaga. Leaflet diprint
sendiri menggunakan
kertas hvs agar lebih
ekonomis. Penyuluhan
dengan menggunakan
media leaflet
membantu penyuluh
agar pesan kesehatan
tersampaikan dengan
jelas (Komitmen Mutu,
Efektifitas dan
Efisiensi)

Dalam pembuatan
6

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
leaflet saya bekerja
sendiri dalam
pembuatan dan desain
leaflet tersebut. (Anti
Korupsi, Mandiri)

2 Membuat media 1. Mencari bahan untuk 1. Materi Untuk Stiker Membuat stiker yang Kegiatan Penguatan
cetak dalam membuat stiker dari 2. File Stiker “Matikan berisi tentang “Matikan pembuatan media nilai
bentuk stiker buku atau jurnal Rokok Anda di Sini! Rokok Anda di Sini! cetak dalam bentuk organisasi
“Matikan Rokok ilmiah Stop Merokok” Stop Merokok” secara stiker tentang dalam
Anda di Sini! 2. Mendesain stiker 3. Stiker sebanyak 50 jelas (Akuntabilitas, Bebas Asap Rkok kegiatan ini
Stop Merokok” semenarik mungkin lembar Kejelasan) di Dalam Rumah sesuai
menggunakan merupakan dengan nilai
Microsoft Publisher Memberikan stiker kontribusi terhadap organisasi
atau Adobe kepada masyarakat visi UPT. yaitu
Photoshope tanpa membeda- Puskesmas Rawat wawasan
3. Mencetak stiker bedakan. Inap Danau dan
(Nasionalisme, sila Panggang yaitu: akuntabel.
kelima :
mengembangkan ”Terwujudnya
sikap adil terhadap pelayanan
sesama) kesehatan yang
bermutu dan
Dalam pembuatan terjangkau menuju
media stiker saya akan masyarakat sehat
berkomunikasi dan dan mandiri”
berkonsultasi kepada
Pimpinan agar media Serta mendukung
7

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
yang dibuat dapat misi Puskesmas
berdaya guna sesuai yaitu :
dengan kebutuhannya.
(Etika Publik, “Mengembang
menghargai pelayanan
komunikasi, kesehatan yang
konsultasi, dan bermutu dan
kerjasama) terjangkau” dan
“Mendorong
Stiker yang dibuat masyarakat dalam
sudah didesain terlebih menciptakan
dahulu sehingga pada GERMAS”
saat pencetakan dapat
menghemat waktu dan
tenaga. (Komitmen
Mutu, Efektifitas dan
Efisiensi)

Stiker akan saya buat


dengan teknik mandiri,
maksudnya memakai
dana saya sendiri
karena merupakan
kegiatan atas inisiatif
sendiri sehingga tidak
ditanggung negara dan
dibagikan secara gratis,
tanpa pungutan biaya
8

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
apapun kepada
masyarakat. (Anti
Korupsi, Mandiri)

3 Melaksanakan 1. Mengkoordinasikan 1. Jadwal penyuluhan Melaksanakan kegiatan Kegiatan Penguatan


kegiatan waktu penyuluhan 2. File materi penyuluhan penyuluhan dengan melaksanakan nilai
penyuluhan kepada Kepala berupa power point media leaflet tentang penyuluhan organisasi
kelompok Puskesmas atau leaflet dan video Bebas Asap Rokok di kelompok dengan pada
dengan media 2. Membuat Satuan kesehatan atau stiker Dalam Rumah sesuai media cetak dalam kegiatan ini
power point Acara Penyuluhan 3. Satuan Acara dengan tanggung bentuk leaflet yaitu
atau media (SAP) Penyuluhan (SAP) jawab Penyuluh tentang Bebas wawasan
leaflet dan video 3. Membuat daftar hadir 4. Daftar hadir kegiatan Kesehatan Masyarakat Asap Rokok di dan
kesehatan atau kegiatan penyuluhan 5. Dokumentasi kegiatan menurut Kepmenkes- Dalam Rumah akuntabel
stiker di Desa 4. Melakukan Kesos No. 66 Tahun merupakan
Manarap penyuluhan kelompok Sesuai dengan Kepmenkes 2001 Tentang Petunjuk kontribusi terhadap
5. Dokumentasi kegiatan RI No. 585 Tahun 2007 Teknis Pelaksanaan visi UPT.
tentang Pedoman Jabatan Fungsional Puskesmas Rawat
Pelaksanaan Promosi Penyuluh Kesehatan Inap Danau
Kesehatan di Puskesmas Masyarakat dan Angka Panggang yaitu:
Kreditnya
(Akuntabilitas, ”Terwujudnya
tanggung jawab) pelayanan
kesehatan yang
Membuat materi bermutu dan
penyuluhan dan SAP terjangkau menuju
secara jelas agar masyarakat sehat
peserta yang diberikan dan mandiri”
penyuluhan dapat
9

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
mengerti apa yang Serta mendukung
disampaikan. misi Puskesmas
(Akuntabillitas, yaitu :
Kejelasan dan “Mengembang
konsistensi) pelayanan
kesehatan yang
Saya juga akan bermutu dan
bekerjasama dengan terjangkau” dan
lintas program lainnya “Mendorong
untuk meminta bantuan masyarakat dalam
menyusun materi dan menciptakan
pelaksanaan kegiatan GERMAS”
penyuluhan.
(Nasionalisme,
sila ketiga:
mengembangkan
sikap hormat
menghormati dan
bekerjasama dengan
bangsa lain)

Pada saat saya


memberikan
penyuluhan saya akan
berkata dan berperilaku
sopan tidak
menyinggung perasaan
peserta juga
10

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
menggunakan pakaian
yang rapi.
(Etika Publik, Santun)

Kegiatan penyuluhan
yang dilaksanakan ini
diharapkan dapat
memperbaiki perilaku
peserta menjadi lebih
baik. (Komitmen Mutu,
upaya perbaikan
secara berkelanjutan
melalui pedidikan)

Daftar hadir kegiatan


penyuluhan dibuat
dengan transparan
tanpa ada yang
ditambah dan
dikurangi.( Anti
Korupsi, Jujur)

4 Melaksanakan 1. Memperisapkan alat 1. Jadwal kegiatan Melaksanakan kegiatan Kegiatan Penguatan


kegiatan dan bahan untuk kunjungan rumah kunjungan rumah melaksanakan nilai
kunjungan melakukan kunjungan 2. File materi kunjungan sesuai dengan kunjungan rumah organisasi
rumah dengan rumah rumah berupa leaflet Kepmenkes RI No. 585 dengan media pada
media leaflet 2. Pergi ke rumah dan stiker Tahun 2007 tentang leaflet dan stiker kegiatan ini
dan stiker di masyarakat yang 3. Dokumentasi kegiatan Pedoman Pelaksanaan merupakan yaitu
11

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
Desa Manarap indikator tidak Promosi Kesehatan di kontribusi terhadap wawasan
merokok di dalam Sesuai dengan Kepmenkes Puskesmas visi UPT. dan
rumah belum tercapai RI No. 585 Tahun 2007 (Akuntabilitas, Puskesmas Rawat akuntabel
3. Melakukan konseling tentang Pedoman tanggung jawab) Inap Danau
pada anggota Pelaksanaan Promosi Panggang yaitu:
keluarga dengan Kesehatan di Puskesmas Pada saat berkunjung
menggunakan leaflet ke rumah masyarakat ”Terwujudnya
saya tidak membeda- pelayanan
bedakan ras, agama, kesehatan yang
dll sehingga tidak bermutu dan
menyinggung perasaan terjangkau menuju
orang. (Nasionalisme, masyarakat sehat
sila kelima : dan mandiri”
mengembangkan
sikap adil terhadap Serta mendukung
sesama) misi Puskesmas
yaitu :
Pada saat saya “Mengembang
memberikan pelayanan
penyuluhan saya akan kesehatan yang
berkata dan berperilaku bermutu dan
sopan tidak terjangkau” dan
menyinggung perasaan “Mendorong
peserta juga masyarakat dalam
menggunakan pakaian menciptakan
yang rapi. GERMAS”
(Etika Publik, Santun)
Kegiatan penyuluhan
12

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
yang dilaksanakan ini
diharapkan dapat
memperbaiki perilaku
peserta menjadi lebih
baik. (Komitmen Mutu,
upaya perbaikan
secara berkelanjutan
melalui pedidikan)

5 Melaksanakan 1. Mengkoordinasikan 1. Jadwal Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Penguatan


penyuluhan waktu penyuluhan Penyuluhan penyuluhan sesuai penyuluhan dalam nilai
dalam gedung kepada Kepala 2. Materi penyuluhan dengan tanggung gedung dengan organisasi
di ruang tunggu Puskesmas berupa leaflet dan jawab Penyuluh pembagian leaflet pada
rawat jalan 2. Mencari video video kesehatan Kesehatan Masyarakat dan pemutaran kegiatan ini
dengan kesehatan tentang 3. Satuan Acara menurut Kepmenkes- video kesehatan yaitu
pembagian rokok Penyuluhan (SAP) Kesos No. 66 Tahun merupakan wawasan
leaflet dan 3. Membuat Satuan 4. Dokumentasi kegiatan 2001 Tentang Petunjuk kontribusi terhadap dan
pemutaran Acara Penyuluhan Teknis Pelaksanaan visi UPT. akuntabel
video kesehatan (SAP) Jabatan Fungsional Puskesmas Rawat
4. Dokumentasi kegiatan Penyuluh Kesehatan Inap Danau
Masyarakat dan Angka Panggang yaitu:
Kreditnya
(Akuntabilitas, ”Terwujudnya
tanggung jawab) pelayanan
kesehatan yang
Membuat SAP secara bermutu dan
jelas agar peserta yang terjangkau menuju
diberikan penyuluhan masyarakat sehat
13

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
dapat mengerti apa dan mandiri”
yang disampaikan.
(Akuntabillitas, Serta mendukung
Kejelasan dan misi Puskesmas
konsistensi) yaitu :
“Mengembang
Saya juga akan pelayanan
bekerjasama dengan kesehatan yang
lintas program lainnya bermutu dan
untuk memberikan terjangkau” dan
saran serta masukan “Mendorong
mengenai video yang masyarakat dalam
akan saya putar menciptakan
(Nasionalisme, GERMAS”
sila ketiga:
mengembangkan
sikap hormat
menghormati dan
bekerjasama dengan
bangsa lain)

Pada saat saya


memberikan
penyuluhan saya akan
berkata dan berperilaku
sopan tidak
menyinggung perasaan
peserta juga
14

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi
menggunakan pakaian
yang rapi.
(Etika Publik, Santun)

Kegiatan penyuluhan
yang dilaksanakan ini
diharapkan dapat
memperbaiki perilaku
peserta menjadi lebih
baik. (Komitmen Mutu,
upaya perbaikan
secara berkelanjutan
melalui pedidikan)
6 Melakukan 1. Melakukan evaluasi 1. Feedback peserta Menunjukkan kejelasan Kegiatan evaluasi Penguatan
evaluasi dengan bertanya 2. Laporan tertulis dalam penyampaian melalui feedback nilai
kegiatan melalui kembali kepada 3. Dokumentasi kegiatan materi. (Akuntabilitas, dan laporan tertulis organisasi
feedback dan peserta tentang Kejelasan) merupakan pada
laporan tertulis kegiatan kontribusi terhadap kegiatan ini
2. Memberikan apresiasi Bertanya kepada misi puskesmas: yaitu
kepada peserta seluruh peserta tanpa “Mendorong akuntabel
setelah kegiatan membeda-bedakan masyarakat dalam
3. Membuat laporan sehingga tidak menciptakan
tertulis hasil kegiatan menyinggung perasaan GERMAS”
orang. (Nasionalisme,
sila kelima :
mengembangkan
sikap adil terhadap
sesama)
15

Kontribusi Penguatan
Keterkaitan Substansi
No. Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Hasil Kegiatan Terhadap Visi Nilai-Nilai
Mata Pelatihan
Misi Organisasi Organisasi

Pada saat evaluasi


tetap bersikap sopan
dan tidak merendahkan
peserta. (Etika Publik,
Santun)

Evaluasi yang
dilakukan yaitu untuk
melihat kualitas
pelaksanaan
penyuluhan.
(Komitmen Mutu,
Efektifitas dan
Efisiensi)

Dalam pembuatan
laporan sesuai hasil
kegiatan dilapangan.
(Anti Korupsi,
Transparan)
16

Tabel 3.2 Jadwal Rencana Kegiatan

No. Kegiatan Pelaksanaan Tempat


1 Membuat media penyuluhan berupa leaflet 27 Februari s/d 29 UPT. Puskesmas Rawat Inap
tentang Bebas Asap Rokok di Dalam Rumah Februari 2020 Danau Panggang Kec. Danau
Panggang
2 Membuat media cetak dalam bentuk stiker 27 Februari s/d 29 UPT. Puskesmas Rawat Inap
“Matikan Rokok Anda di Sini! Stop Merokok” Februari 2020 Danau Panggang Kec. Danau
Panggang
3 Melaksanakan kegiatan penyuluhan kelompok 4 Maret 2020 Desa Manarap Kec. Danau
dengan media power point atau media leaflet dan Panggang Kab. Hulu Sungai Utara
video kesehatan atau stiker di Desa Manarap
4 Melaksanakan kegiatan kunjungan rumah dengan 5 Maret 2020 Desa Manarap Kec. Danau
media leaflet dan stiker di Desa Manarap Panggang Kab. Hulu Sungai Utara
5 Melaksanakan kegiatan penyuluhan dalam 9 Maret 2020 UPT. Puskesmas Rawat Inap
gedung di ruang tunggu rawat jalan dengan Danau Panggang Kec. Danau
pembagian leaflet dan pemutaran video Panggang
kesehatan
6 Melakukan evaluasi kegiatan melalui feedback 4 Maret s/d 9 Maret UPT. Puskesmas Rawat Inap
dan laporan tertulis 2020 Danau Panggang Kec. Danau
Panggang
17

Tabel 3.3 Matrik Rencana Kegiatan

FEBRUARI Maret
MINGGU KE 1 MINGGU KE 2 MINGGU KE 3 MINGGU KE 4
No. KEGIATAN S M S S R K J S M S S R K J S M S S R K J S M S S R K J S
22 23 24 2 26 27 28 2 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 1 13 14 15 1 17 18 19 2 21
5 9 2 6 0
PERENCANAAN
1 Konsultasi atau
koordinasi dengan
coach
2 Konsultasi atau
koordinasi dengan
mentor
PELAKSANAAN
KEGIATAN
1 Membuat media
penyuluhan
berupa leaflet
tentang Bebas
Asap Rokok di
Dalam Rumah

2 Membuat media
cetak dalam
bentuk stiker
“Matikan Rokok
Anda di Sini! Stop
Merokok”
3 Melaksanakan
kegiatan
penyuluhan
kelompok dengan
media power
point atau media
leaflet dan video
18

FEBRUARI Maret
MINGGU KE 1 MINGGU KE 2 MINGGU KE 3 MINGGU KE 4
No. KEGIATAN S M S S R K J S M S S R K J S M S S R K J S M S S R K J S
22 23 24 2 26 27 28 2 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 1 13 14 15 1 17 18 19 2 21
5 9 2 6 0
kesehatan atau
stiker di Desa
Manarap
4 Melaksanakan
kegiatan
kunjungan rumah
dengan media
leaflet dan stiker
di Desa Manarap
5 Melaksanakan
kegiatan
penyuluhan dalam
gedung di ruang
tunggu rawat jalan
dengan
pembagian leaflet
dan pemutaran
video kesehatan
6 Melakukan
evaluasi kegiatan
melalui feedback
dan laporan
tertulis
EVALUASI
1 Penyusunan
laporan
2 Pelaporan kepada
coach
3 Evaluasi
Pelaksanaan
Aktualisasi
19

Anda mungkin juga menyukai