Anda di halaman 1dari 3

BAK :

Pola BAK : Pasien terpasang kateter, jumlah urine yang keluar


sekitar ± 100 ml selama pagi sampai malam
Karakter Urine : Kuning keruh
Nyeri/Kesulitan : Nyeri (+) kesulitan (+)
Penggunaan Diuretik : Tidak ada

5. Personal Hygiene /Perawatan Diri


Kebersihan Tubuh : Pasien terlihat sedikit lusuh, kurang terawat
Kebersihan Gigi dan mulut : Bibir kering dan gigi sedikit kuning
Kebersihan kuku : Kuku pendek, hitam dan terlihat kotor

A. RIWAYAT PSIKOSOSIAL
1. Persepsi dan Pemeliharaan kesehatan
Pandangan terhadap kesehatan :
Pasien mengatakan sehat itu penting dan mahal harganya, sehingga kita harus
berusaha untuk menjaga kesehatan

Harapan terhadap penyakit :


Pasien mengatakan setelah berobat yang sekarang pasien bisa pulih, tidak kambuh
lagi, dapat melakukan segala aktivitas agar bisa berkumpul lagi bersama keluarga
dan teman-teman

Sikap terhadap pengobatan/perawatan :


Pasien kooperatif

2. Konsep Diri
Harga diri
Pasien mengatakan terkadang minder dengan keadaannya saat ini, tapi bersyukur
karna keluarga selalu ada dan memotivasi agar lebih percaya diri

Ideal diri
Pasien mengatakan sangat ingin melakukan aktivitas kembali seperti biasanya
sebelum sakit.

Peran diri
Pasien mengatakan saat ini sebagai anak dan juga adik

Gambaran diri
Pasien mengatakan kedua kakinya sulit digerakkan, sehingga tidak bisa berdiri
dan berjalan

Identitas diri
Pasien mengatakan dengan jelas bahwa dirinya seorang laki-laki, bernama Sdr. W,
usia 19 tahun dan beragama islam sesuai dengan identitas pada RM.
3. Peran dan Hubungan Sosial
Tinggal bersama : Orang tua
Hubungan dengan keluarga : Baik, akur
Hubungan dengan tetangga/masyarakat : Baik, akur
Orang yang membantu perawatan di RS : Ayah, ibu dan kakak
Hubungan dengan keluarga dan tetangga selama di RS : Baik
Hubungan dengan teman sekamar/pasien lain : Baik
Hubungan dengan dokter/perawat/tim kesehatan di RS: Pasien kooperatif

4. Spiritual
Jenis ibadah : Sholat
Frekuensi beribadah : 2-3x/kadang-kadang
Cara beribadah : Berbaring
Hambatan dalam beribadah : mengganti wudhu dengan bertayamum, ragu karna
terpasang kateter, kesulitan bergerak untuk bertayamum maupun sholat dan sulit
khusyu karna lingkungan dan keaadan dirinya
Bantuan yang dibutuhkan untuk beribadah : mengajarkan bertayamum, mengklem
kateter saat sholat serta menyeka bagian pembuangan urine bagnya,

B. PEMERIKSAAN FISIK
Hasil Pemeriksaan Masalah
Kepala Inspeksi: Terdapat bintik-bintik hitam
disekitar kulit kepala,

Palpasi: Tidak terdapat benjolan dan


tidak ada nyeri tekan.

Inspeksi: rambut hitam dan pendek


Rambut Palpasi: teraba lepek

Wajah Inspeksi: Simetris, tidak ada lesi,


bekeringat dan terlihat menahan nyeri
Palpasi: Tidak ada benjolan, tidak ada
nyeri tekan

Mata Inspeksi: isokor kanan kiri, simetris


kanan kiri, konjungtiva tidak anemis

Telinga Inspeksi: Simetris, tidak ada


perdarahan, terdapat serumen tapi tidak
menumpuk, tidak menggunakan alat
bantu dengar
Palpasi: Tidak ada benjolan, tidak ada
nyeri tekan

Hidung Inspeksi: Tidak ada lesi, tidak ada nafas


cuping hidung, simetris
Palpasi: Tidak ada nyeri tekan

Mulut Inspeksi: tidak ada lesi, bibir kering,


mukosa mulut kering

Gigi Inspeksi: cukup bersih, sedikit kuning,


tidak ada pembesaran pada gusi

Lidah Inspeksi: sedikit kotor, tidak ada lesi,


tidak ada stomatitis, dan tidak ada
kelainan pada lidah

Tenggorokan Inspeksi: Tidak ada eksudat dan


kemerahan

Leher Inspeksi: Terdapat luka bekas operasi


dileher atas/bawah telinga kanan,
peningkatan JVP (+)
Palpasi: Benjolan (+), nyeri tekan (+)

Dada Inspeksi: Pengembangan dada simetris


antara kanan dan kiri
Palpasi: Tidak ada nyeri tekan, vocal
fremitus meningkat antara kanan dan
kiri
Perkusi: Suara paru sonor
Auskultasi: Suara nafas vesikuler, tidak
terdapat bunyi ronchi

Respirasi 23x/menit, tidak ada otot bantu nafas

Jantung Inspeksi: Ictus cordis tidak tampak


Palpasi: Tidak ada nyeri tekan
Perkusi: Terdengar suara redup
Auskultasi: Bunyi jantung reguler,
normal

Abdomen Inspeksi: Bentuk simetris, distensi (+)


perut kembung (+), terdapat bekas luka

Anda mungkin juga menyukai