Anda di halaman 1dari 2

NO.

DOKUMEN HAL : 1-2


PT PLN (PERSERO)
DISTRIBUSI JAWA TIMUR INSTRUKSI TGL :
JL. EMBONG TRENGGULI NO. 19 – 21
SURABAYA KERJA IK.HAR.01.01
TLP :(031) 5340651, FAX :(031) 5310057 REV : 0

PEMELIHARAAN CUBICLE 20 KV

1. TUJUAN
Instruksi kerja ini dibuat sebagai acuan pelaksanaan Prosedur Pemeliharaan Cubicle 20 kV
seperti pada dokumen No. PK.HAR.01.

2. INSTRUKSI KERJA PEMELIHARAAN CUBICLE 20 KV

PERSIAPAN INPUT URAIAN KERJA OUTPUT KET

Peralatan : 1. Jadwal Pemadaman I. Persiapan Laporkan ke :


2. SPK
1. Kendaraan a. Pembuatan IBPR, JSA sebagai bahan a. Operator GI
3. Surat Tugas
2. Radio panggil / Transifer lampiran working permit oleh personel yang b. Operator
4. Working Permit
3. Formulir laporan pemeliharaan berkompeten Dispatcher
4. Buku catatan b. Pengurusan working permit oleh pelaksana
5. Peralatan tulis pekerjaan
6. Peralatan kerja bantu : c. Permintaan izin pemadaman/ pembebasan
- Lap Majun tegangan Bus bar 20 kV yang akan dipelihara,
- Seyton (Penetrating and kepada operator Gardu Induk APD.
d. Permintaan izin pelepasan PMT 20 kV
cleaning oil) penyulang dan PMT 20 kV Incoming.
- Corium (High Dielectric Red e. Permintaan pelepas PMS 20 kV penyulang
dan PMS Incoming 20 kV
Insulating Varnish) f. Pengetesan tegangan menggunakan tester 20
- Saka phen (Reiningungs kV serta minta ijin untuk memasukkan PMS
Ground 20 kV penyulang.
Paste) g. Pemeriksaan MV cell 20 kV benar-benar
- Compand (Oleogun Sealer) aman dan siap untuk dipelihara, memasang
rambu-rambu pengaman.
- Alkohol 90% h. Membuat berita acara bahwa pemeliharaan
- Alat Ukur : bisa dilaksanakan.

a. Megger II. Pemeliharaan PMT 20 kV

b.Tahanan Kontak a. Pemeriksaan celah (gap) contact trip.


c.Vaccum Test b. Pemeriksaan kekencangan baut-baut.
c. Pengukuran isolasi (upper-ground, lower-
- dan Peralatan kerja lain ground, upper-lower)
7.Peralatan K-3 d. Pengukuran nilai tahanan kontak.
e. Pengukuran nilai vaccum
- Helm/ Topi Pengaman f. Pengukuran tegangan pick-up/drop-off tripping
- Sarung tangan & closing coil.
g. Pemeriksaan mekanik tripping & closing coil.
- Sepatu tegangan 20 kV
III. Pemeliharaan Bus Bar 20 kV
- Peralatan tester 20 kV
- Sepatu safety a. Pembersihan :
- Isolator tumpu
- Pakaian kerja
- Bagian dalam panel
- Sarung tangan kain/kulit - Bagian luar panel
- Kekencangan mur-baut
- Kacamata safety
- LOTO
- Tagging

Apabiladokumeninididownload / dicetakmakaakanmenjadi
“DOKUMEN TIDAK TERKENDALI”
NO. DOKUMEN HAL : 2-2
PT PLN (PERSERO)
DISTRIBUSI JAWA TIMUR INSTRUKSI TGL :
JL. EMBONG TRENGGULI NO. 19 – 21
SURABAYA KERJA IK.HAR.01.01
TLP :(031) 5340651, FAX :(031) 5310057 REV : 0

PEMELIHARAAN CUBICLE 20 KV

DIBUAT DIPERIKSA DISETUJUI

DM PENGENDALIAN

OPERASI SISTEM DISTRIBUSI MANAJER DISTRIBUSI


TIM SMT
PT. PLN (PERSERO)
DISTRIBUSI JAWA TIMUR

GURUH DIYUSAKMANA PANDAPOTAN MANURUNG

Apabiladokumeninididownload / dicetakmakaakanmenjadi
“DOKUMEN TIDAK TERKENDALI”

Anda mungkin juga menyukai